Identifikasi Masalah Batasan Masalah Rumusan Masalah

8

B. Identifikasi Masalah

Berdasarkan uraian latar belakang di atas, dapat diidentifikasikan bahwa terdapat beberapa masalah yang muncul antara lain: 1. Tidak semua anak punya kemampuan membaca permulaan yang sama.Kemampuan membaca permulaan diteliti agar guru mengetahui kemampuan anak dan memberikan solusi serta fasilitas untuk menunjang kemampuan membaca permulaan anak. 2. Terdapat anak kelompok B yang belum mampu mengenal dan mengucapkan beberapa bunyi huruf vokal dan konsonan, sehingga belum mampu mengurutkan bunyi huruf fonem dalam suku kata dan kata yang meliputi suku kata terbuka, tertutup dan yang mengandung vokal ganda diftong serta konsonan ganda.

C. Batasan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah dan identifikasi masalah yang telah disebutkan diatas, tampak bahwa terdapat permasalahan yang berkaitan dengan tema penelitian ini. Penelitian ini akan berfokus pada kemampuan membaca permulaan padaanak TK Kelompok B di Gugus 1 Kecamatan Seyegan Sleman yang meliputi hal-hal di bawah ini. 1. Kemampuan mengucapkan bunyi huruf vokal 2. Kemampuan mengucapkan bunyi huruf konsonan 3. Kemampuan mengeja 1 huruf konsonan dan 1 huruf vokal 4. Kemampuan mengeja suku kata terbuka vokal-konsonan-vokal 9 5. Kemampuan mengeja suku kata terbuka konsonan-vokal-konsonan-vokal yang sama 6. Kemampuan mengeja suku kata terbuka konsonan-vokal-konsonan-vokal yang berbeda 7. Kemampuan mengeja suku kata tertutup konsonan-vokal-konsonan-vokal- konsonan 8. Kemampuan mengeja suku kata yang mengandung vokal ganda diftong 9. Kemampuan mengeja suku kata yang mengandung konsonan ganda

D. Rumusan Masalah

Berdasarkan uraian pada latar belakang, maka yang menjadi rumusan masalah dalam penelitian secara lebih rinci meliputi hal-hal di bawah ini. 1. Apakah anak mampu mengucapkan bunyi huruf vokal? 2. Apakah anak mampu mengucapkan bunyi huruf konsonan? 3. Apakah anak mampu mengeja 1 huruf konsonan dan 1 huruf vokal? 4. Apakah anak mampu mengeja suku kata terbuka vokal-konsonan-vokal? 5. Apakah anak mampu mengeja suku kata terbuka konsonan-vokal-konsonan- vokal yang sama? 6. Apakah anak mampu mengeja suku kata terbuka konsonan-vokal-konsonan- vokal yang berbeda? 7. Apakah anak mampu mengeja suku kata tertutup konsonan-vokal-konsonan- vokal-konsonan? 8. Apakah anak mampu mengeja suku kata yang mengandung vokal ganda diftong? 10 9. Apakah anak mampu mengeja suku kata yang mengandung konsonan ganda?

E. Tujuan Penelitian

Dokumen yang terkait

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA FLASHCARD TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN ANAK KELOMPOK B DI TK Pengaruh Penggunaan Media Flashcard Terhadap Kemampuan Membaca Permulaan Anak Kelompok B Di Tk Pertiwi Keprabon Polanharjo Klaten Tahun Ajaran 2015/2016.

0 4 14

PENGARUH MEDIA KOTAK KATA TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN PADA ANAK KELOMPOK B DI TK Pengaruh Media Kotak Kata Terhadap Kemampuan Membaca Permulaan Pada Anak Kelompok B di TK Al-Islam 10 Surakarta Tahun Ajaran 2015/2016.

0 2 16

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN PADA ANAK KELOMPOK B MELALUI METODE CANTOL RAUDHOH Upaya Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan Pada Anak Kelompok B Melalui Metode Cantol Raudhoh Di TK Dharmawanita Singopadu 2 Kecamatan Sidoharjo Kabupa

0 1 16

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN PADA ANAK KELOMPOK B MELALUI METODE CANTOL RAUDHOH Upaya Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan Pada Anak Kelompok B Melalui Metode Cantol Raudhoh Di TK Dharmawanita Singopadu 2 Kecamatan Sidoharjo Kabupa

0 1 13

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI KEGIATAN MEMBACA ‘AISM’ PADA ANAK KELOMPOK B Peningkatan Kemampuan Membaca Permulaan Melalui Kegiatan Membaca ‘Aism’ Pada Anak Kelompok B TK Pertiwi II Canden Sambi Boyolali Tahun Ajaran 2013-2014.

0 1 14

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI KEGIATAN MEMBACA ‘AISM’ PADA ANAK KELOMPOK B Peningkatan Kemampuan Membaca Permulaan Melalui Kegiatan Membaca ‘Aism’ Pada Anak Kelompok B TK Pertiwi II Canden Sambi Boyolali Tahun Ajaran 2013-2014.

0 2 10

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI METODE SINTESA PADA ANAK KELOMPOK B TK Upaya Peningkatan Kemampuan Membaca Permulaan Melalui Metode Sintesa Pada Anak Kelompok B TK Jatirejo Kecamatan Ngargoyoso Kabupaten Karanganyar Tahun 2012-2013.

0 1 14

HUBUNGAN IKLIM KELAS DENGAN MOTIVASI PADA ANAK TK KELOMPOK B DI GUGUS 1 KECAMATAN MINGGIR, SLEMAN, YOGYAKARTA.

0 0 136

KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN PADA ANAK TK KELOMPOK B DI GUGUS SIDOMUKTI MANTRIJERON YOGYAKARTA.

1 2 118

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN MENGGUNAKAN PERMAINAN KARTU KATA PADA ANAK KELOMPOK B TK MASYITHOH NGASEM SEWON BANTUL YOGYAKARTA.

0 0 168