Konsepsi Pengertian Koperasi dan jenis-jenis koperasi 1. Pengertian Koperasi

3. Dari Golongan Funsional dibagi menjadi a. Koperasi Pegawai Ngeri KPN b. Koperasi Angkatan darat Kopad c. Koperasi Angkatan Laut Kopal d. Koperasi Angkatan Udara Kapau e. Koperasi Angkatan Kepolisian f. Koperasi Pensiunan Angkatan Darat g. Koperasi pensiunan Pegawai Negeri h. Koperasi karyawan.

2. Konsepsi

Untuk menghindari terjadinya kesalah fahaman terhadap itilah-istilah yang yang digunakan dalam tesis ini, berikut ini adalah definisi dari istilah-istilah tersebut: Bank Syariah atau bank Islam adalah bank yang beroperasi sesuai dengan prinsip-prinsip syariah Islam. Bank ini tata cara beroperasinya mengacu kepada ketentuan-ketentuan Al-Quran dan Hadis. Mudharabah adalah akad kerjasama antara dua pihak dua pihak dimana pihak pertama Shahibul Maal menyediakan seluruh 100 modal, sedangkan pihak lainnya menjadi pengelola. Keuntungan usaha secara Mudharabah dibagi menurut kesepakatan yang dituangkan dalam kontrak. ††††††††† Edy Wibowo dan Untung Hendy Widodo, Mengapa Memilih Bank Syariah, Ghalia Indonesia, Jakarta, 2005, hal. 33 ††††††††† Muhammad Syafi’I Antonio, Bank Syariah Suatu Pengenalan Umum, Tazkia Institute, Jakarta 1999, hal.135. Muhammad Nur : Pelaksanaan Pemberian Pembiayaan Mudharabah Kepada Koperasi Studi Pada Bank Muamalat Cabang Medan, 2009 Perjanjian Pembiayaan adalah perjanjian berdasarkan persetujuan atau kesepakatan antara bank dengan pihak lain yang mewajibkan pihak yang dibiayai untuk mengembalikan uang atau tagihan tersebut setelah jangka waktu tertentu dengan imbalan atau bagi hasil. ‡‡‡‡‡‡‡‡‡ Koperasi adalah Badan usaha yang beranggota orang-seorang atau badan hukum koperasi dengan melandaskan kegiatannya berdasarkan prinsip koperasi sekaligus sebagai gerakan ekonomi rakyat yang berdasar atas azas kekeluargaan.

G. Metode Penelitian 1. Spesifikasi Penelitian

Sesuai dengan permasalahan yang akan diteliti dalam penelitian ini diarahkan untuk mengetahui secara lebih mendalam serta menganalisa pelaksanaan pemberian pembiyaan Mudharabah dalam praktek kepada koperasi pada PT. Bank Muamalat Cabang Medan selanjutnya disebut Mudharabah dan untuk mengetahui faktor–faktor penghambat dalam rangka pemberian pembiayaan Mudharabah kepada koperasi. Karena itu sifat penelitian yang sesuai untuk penelitian ini adalah deskriptif, yaitu menggambarkan dan menganalisis permasalahan yang dikemukakan. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode penelitian yuridis empirisyuridis sosiologis. Penelitian ini didasarkan pada data primer dan data sekunder yang diperoleh dari penelitian lapangan, dengan didukung oleh penelitian kepustakaan yang berhubungan dengan permasalahan yang akan diteliti. ‡‡‡‡‡‡‡‡‡ Undang-undang No. 10 Tahun 1998 Tentang Perbankan Pasal 1 ayat 12 Muhammad Nur : Pelaksanaan Pemberian Pembiayaan Mudharabah Kepada Koperasi Studi Pada Bank Muamalat Cabang Medan, 2009