Pengertian Shalat dan Dasar Hukumnya

42 BACAAN SHALAT DAN MAKNANYA

A. Pengertian Shalat dan Dasar Hukumnya

Shalat, secara bahasa berarti doa. Sedangkan menurut istilah, shalat adalah ibadah berupa perkataan dan perbuatan yang dimulai dari takbiratul ihram dan diakhiri dengan salam dengan memenuhi syarat dan rukun yang ditentukan untuk mentaati perintah Allah dan mencari keridhaan-Nya. Shalat diperintahkan untuk didirkan lima kali sehari semalam, yaitu Shubuh, Zhuhur, Ashar, Maghrib, dan Isya. Hukumnya fardhu‘ain bagi setiap muslim. Artinya shalat wajib dilaksanakan oleh setiap pribadi muslim yang telah mukallaf. Banyak ayat-ayat al-Qur’an yang menjelaskan tentang perintah shalat, di antaranya adalah: 1. Qs. Al-Ankabut29 :45                          Artinya: Bacalah apa yang telah diwahyukan kepadamu, yaitu Al Kitab Al Quran dan dirikanlah shalat. Sesungguhnya shalat itu mencegah dari perbuatan-perbuatan keji dan mungkar. Dan sesungguhnya mengingat Allah shalat adalah lebih besar keutamaannya dari ibadat-ibadat yang lain. Dan Allah mengetahui apa yang kamu kerjakan. 2. Qs. Thaha20: 14             43 Artinya: Sesungguhnya Aku ini adalah Allah, tidak ada Tuhan yang hak selain Aku, maka sembahlah Aku dan dirikanlah shalat untuk mengingat Aku. Rasulullah SAW juga bersabda: ﻰﱢﻠَﺻُ ا ﻰِﻧاْﻮُﻤُﺘْﯾَ أَر ﺎَﻤَﻛ اﻮﱡ ﻠَﺻ Artinya: Shalatlah kamu sebagaimana kamu melihat aku shalat. HR. Bukhari, Muslim, dan Ahmad. Dalam hadis lain, Rasul juga bersabda: ْﻢُﮭُﺑِﺮْﺿاَو َﻦْﯿِﻨِﺳ َﻊْﺒَﺳ ُءﺎَﻨْﺑَ أ ْﻢُھَو ِةَﻼﱠﺼﻟﺎِ ﺑ ْﻢُﻛَدَﻻْوَ أ اْوُﺮُﻣ َﻦْﯿِﻨِﺳ ِﺮْﺸَﻋ ُءﺎَﻨْﺑَ أ Artinya: Perintahkanlah anak-anakmu mengerjakan shalat di waktu usia mereka meningkat tujuh tahun dan pukullah mereka bila meninggalkannya diwaktu mereka berusia sepuluh tahun. HR. Ahmad, Abu Daud, dan Hakim.

B. Bacaan dalam shalat fardhu

Dokumen yang terkait

Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku Tembakau Dengan Metode Economic Order Quantity (EOQ) Pada PT Mangli Djaya Raya

3 126 8

Pola Mikroba Penyebab Diare pada Balita (1 bulan - 5 tahun) dan Perbedaan Tingkat Kesembuhan Di RSU.Dr.Saiful Anwar Malang (Periode Januari - Desember 2007)

0 76 21

Keanekaragaman Makrofauna Tanah Daerah Pertanian Apel Semi Organik dan Pertanian Apel Non Organik Kecamatan Bumiaji Kota Batu sebagai Bahan Ajar Biologi SMA

26 317 36

Tingkat Stress pada Ibu Pengasuhan Anak dengan Retardasi Mental (Studi Pada Ibu – ibu kandung Anak Retardasi Mental Malang)

7 61 31

Analisis Tingkat Kepentingan (Importance) dan Kinerja (Performance) Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen : Studi Kasus Pada Cipaganti Travel Cabang Jember

0 12 16

Pengaruh metode sorogan dan bandongan terhadap keberhasilan pembelajaran (studi kasus Pondok Pesantren Salafiyah Sladi Kejayan Pasuruan Jawa Timur)

45 253 84

Tingkat Pemahaman Fiqh Muamalat kontemporer Terhadap keputusan menjadi Nasab Bank Syariah (Studi Pada Mahasiswa Program Studi Muamalat Konsentrasi Perbankan Syariah Fakultas Syariah dan Hukum UIN Syarif Hidayatullah Jakarta)

1 34 126

Pengaruh disiplin belajar terhadap prestasi belajar siswa di Pondok Pesantren Al-Haniifiyyah Pedurenan Bekasi

3 64 69

Tinjauan Atas Prosedur Pengelolaan Dana Kas Kecil Pada Balai Besar Bahan dan Barang Teknik (B4T) Kota Bandung

6 34 49

Kontrol Yuridis PTUN dalam Menyelesaikan Sengketa Tata UsahaNegara di Tingkat Daerah

0 0 25