` 21
2.2 Kajian Hasil Penelitian yang Relavan
Dalam  penelitian    yang  dilakukan  Yunus,  Deden.  2011.  dengan  judul “Penerapan  Model  Pembelajaran  Van  Hiele  Untuk  Meningkatkan  Hasil  Belajar
Geometr i  di  kelas  V  SDN  Ranggeh  Pasuruan”  menyimpulkan  bahwa  model
pembelajaran Van Hiele dapat meningkatkan aktifitas dan hasil belajar  geometri siswa  dibandingkan  menggunakan  model  pembelajaran  mekanistik.  Penelitian
dilakukan  oleh  Husnaeni  yang  berjudul  “Penerapan  Model  Pembelajaran  Van Hiele  Dalam    Membantu  Siswa  Kelas  IV  SD  Membangun  Konsep  Segitiga”
menyimpulkan  bahwa  Pengalaman  geometri  yang  diberikan  kepada  siswa  sesuai dengan  model  pembelajaran  Van  Hiele  dapat  meningkatkan  kualitas  berpikir
siswa dari tahap visualisasi ke tahap analisis. Dalam  penelitian  eksperimen  yang  dilakukan  Pangestuti,  Putri  Narita.
2011  dengan  judul  “Efektifitas  Model  Pembelajaran  Van  Hiele  Berbantu  Alat Peraga terhadap kemampuan Penalaran Materi Segi Empat pada Siswa  kelas VII
SMP  Negeri  2  Pegadong”.  Menyimpulkan  bahwa  hasil  penelitian  menunjukkan bahwa  1  siswa  kelas  eksperimen  mencapai  ketuntasan  belajar  individu  dengan
nilai  ketuntasan  65  dan  berdasarkan  uji  proporsi  didapat  nilai  z=  0,666-1,64 sehingga  ketuntasan  belajar  klasikal  dapat  mencapai  85  2  berdasarkan  uji  t
didapat  nilai  t  = 2,101,99;  sehingga  rata-rata kemampuan penalaran siswa pada eksperimen 77,99 lebih besar dari pada kelas kontrol 69,93  dan 3 aktivitas X
berpengaruh  positif  terhadap  kemampuan  penalaran  Y  sebesar  34  dengan  R
3
0,34 dan persamaan regresi linier sederhana Ῡ= 1,84 + 0,94 X. Berdasarkan ketiga
hasil  penelitian  tersebut  menunjukan  keefektifan  model  pembelajaran  Van  Hiele telah tercapai.
Nurhayati,  Chicilia.  2007  dalam  penelitian  eksperimen  dengan  judul “Perbedaan hasil belajar matematika pokok bahasan geometri bangun datar antara
pembelajaran  menurut  teori  Van  Hiele  dengan  pembelajaran  secara  biasa  siswa kelas  1  Tarsisius  Vireta  Jl.  Vila  Regency  2  Tangerang”  Hasil  penelitian  ini
menunjukkan  bahwa  uji-t  diperoleh  p  sebesar  0.000  dengan  demikian  p    0.05 maka hal ini berarti hipotesis dalam penelitian ini terbukti didukung juga dengan
nilai t-hitung sebesar 6.980 lebih besar dibandingkan dengan t-tabel yaitu sebesar
` 22
1.99  sehingga  Ho:  ditolak  dan  sebaliknya  Ha:  diterima.  Menyimpulkan  bahwa terdapat perbedaan hasil belajar matematika pokok bahasan geometri bangun datar
antara pembelajaran menurut teori Van Hiele dengan pembelajaran secara biasa.
2.3 Kerangka Berfikir