Metode Sumber Data METODE PENELITIAN

“dan yang serupa denganya tidak termasuk pembahasan marfologi bahasa Arab. Dan yang dimaksud dengan menyerupai huruf adalah isim-isim mubni, dan fi’il-fi’il jamid, keduanya sama dengan huruf; tidak punya tasrif”. Untuk melihat gambaran secara umum, ism yang dapat di irab, dan fi’il yang dapat di tasrif yang menjadi garapan linguistik Arab. Sahkolid, 2006: 120. Dengan demikian pembentukan kata dalam bahasa Arab dapat diketahui bahwa bahasa Arab memiliki sistem pembentukan kata yang lebih beragam atau lebih fariatif dibanding dengan bahasa Indonesia, dengan demikian, sangat wajar bahasa Arab adalah bahasa yang memiliki kosa kata terbanyak di dunia.

BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Metode

Muhajir : Pemakaian Ta Dalam Bahasa Arab, 2009 USU Repository © 2008 Setiap penelitian biasanya berpedoman kepada metode-metode tertentu agar dapat memperoleh bahan masukan yang terdapat dalam permasalahan yang di bahas. Karena di dalam penelitian yang baik seharusnya menggunakan metode penelitian yang sesuai ke mana arah yang akan dimaksud. Adapun yang perlu diperhatikan dalam penelitian ini adalah, adakah atau tidak bahan yang akan digarap, yang relevan dengan permasalahan yang akan dibahas. Penelitian ini adalah penelitian kepustakaan library research dengan menggunakan metode analisis deskriptif yaitu dengan jalan mengumpulkan data, menyusun atau mengklasifikasi, menganalisis dan menginterprestasinya. Surakhmad, 1980 : 147 Dengan meneliti, merangkumkan buah pikiran melalui tulisan para ahli Linguistik Arab. Sebelum mengadakan suatu penelitian langkah pertama yang harus dilakukan adalah memperhatikan bahan yang akan diteliti apakah bahan tersebut ada relevansinya atau tidak dengan permasalahan yang akan diteliti. Setelah data-data dikumpulkan dan diseleksi, baru kemudian dianalisis. Hasil dari analisis tersebut kemudian akan dituangkan dalam bentuk karya tulis.

3.2 Sumber Data

Sumber data yang diambil dalam penelitian ini adalah ragam bahasa tulisan. Dalam bahasa Arab ragam tulis yang dijadikan data penelitian ini adalah bahasa Arab baku fushah seperti yang dinyatakan oleh Wastono, 1996:12 data dari penelitaian ini diambil dari beberapa sumber. 1. Al-Quran al-Karim, bahasa Al-Quran sebagai sumber data telah banyak dijadikan sumber penelitian baik dalam marfologi, sintaksis, semantik Muhajir : Pemakaian Ta Dalam Bahasa Arab, 2009 USU Repository © 2008 dan fonologi. Bahwa dalam ragam bahasa tulis Al-Quran adalah merupakan ragam bahasa Arab fushah yang kegramatikalnya tidak diragukan lagi. 2. Buku-buku bahasa Arab, juga data yang diperoleh bersumber dari buku- buku bahasa Arab atau buku-buku lain yang ada hubunganya dengan obyek yang diteliti, yang dapat di pergunakan sebagai dasar dalam penelitian . 3. Dalam hal ini juga penulis mulai menyusun tesis ini dengan langkah- langkah yaitu mengumpulkan bahan literatur dari beberapa Perpustakaan.

3.3 Teknik Pengumpulan Data