Pemilihan Data Tempat Penelitian Korelasi waktu nyala terhadap lempung dan batubara Korelasi densitas terhadap lempung dan batubara Korelasi kuat tekan terhadap lempung dan batubara Korelasi kadar abu terhadap lempung dan batubara

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

3.1. Pemilihan Data

Pemilihan data atau pengambilan data dari penelitian yang telah dilakukan oleh Butar-butar Harapan, 2007.

3.2. Tempat Penelitian

Penelitian ini adalah di Laboratorium Program Studi Ilmu Komputer Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara.

3.3. Variabel dan Parameter

3.3.1. Variabel

Ada dua variabel yang diamati yaitu variasi komposisi lempung dan batubara.

3.3.2. Parameter yang Digunakan

a. Korelasi waktu nyala terhadap lempung dan batubara

t = a C L b t = a C B b t = Waktu Nyala K L = Kadar Lempung K B = Kadar Batubara Rajimah AS : Studi Analisis Simulasi Pengaruh Waktu Nyala Terhadap Variasi Komposisi Lempung Dan Batubara Pada Briket Batubara Terhadap Sifat Mekanik Dan Sifat Thermal, 2009 USU Repository © 2008 Bila diambil logaritma kedua ruas persamaan tersebut maka diperoleh: Log t = log a + b log C L Log t = log a + b log C B Analog dengan persamaan linier Y = a + bx Dengan y = log t a = log a x = log C L Untuk memperoleh konstanta a dan b digunakan metoda kuadrat terkecil melalui persamaan regresi linier yaitu:           2 2 2 x x n xy x x y a               2 2 x x n y x xy n b         Dengan cara yang sama untuk sifat-sifat fisis yang lain seperti:

b. Korelasi densitas terhadap lempung dan batubara

 = a C L b  = a C B b Bila diambil logaritma kedua ruas persamaan tersebut maka Log  = log a + b log C L Log  = log a + b log C B Rajimah AS : Studi Analisis Simulasi Pengaruh Waktu Nyala Terhadap Variasi Komposisi Lempung Dan Batubara Pada Briket Batubara Terhadap Sifat Mekanik Dan Sifat Thermal, 2009 USU Repository © 2008

c. Korelasi kuat tekan terhadap lempung dan batubara

KT = a C L b KT = a C B b Bila diambil logaritma kedua ruas persamaan tersebut maka Log K T = log a + b log C L Log K T = log a + b log C B

d. Korelasi kadar abu terhadap lempung dan batubara

K U = a C L b K U = a C B L Bila diambil logaritma kedua ruas persamaan tersebut maka Log K U = log a + b log C L Log K U = log a + b log C B

e. Korelasi nilai kalor terhadap lempung dan batubara