Jenis Iklan Iklan 1. Pengertian Iklan

jelas. Hal ini diukur dengan pencahayaan yang membuat iklan terlihat lebih jelas dan perbedaan warna yang jelas. g. Pacing X 7 , kecepatan tayang proses suatu aksi ditampilkan. h. Kontinuitas X 8 , keterkaitan antara episode baru dengan episode sebelumnya dan dihubungkan dengan ingatan.

3. Jenis Iklan

Menurut Lee dan Jhonson 2007:4, iklan terdiri dari: a. Periklanan produk Porsi utama pengeluaran periklanan dibelanjakan untuk produk: presentasi dan promosi produk-produk baru, produk-prosuk yang ada, dan produk- produk hasil revisi. b. Periklanan eceran Periklanan eceran bersifat lokal dan berfokus pada toko, tempat dimana beragam produk dapat dibeli atau dimana satu jasa ditawarkan. Periklanan eceran memberikan tekanan pada harga, ketersediaan, lokasi, dan jam-jam operasi. c. Periklanan korporasi Fokus periklanan ini adalah membangun identitas korporasi atau untuk mendapatkan dukungan publik terhadap sudut pandang organisasi. Kebanyakan periklanan korporasi dirancang untuk menciptakan citra menguntungkan bagi sebuah perusahaan dan produk-produknya; meski demikian, periklanan citra secara khusus mengindikasikan kampanye Universitas Sumatera Utara korporasi yang menyoroti keunggulan atau karakteristik menguntungkan dari perusahaan sponsor. d. Periklanan bisnis ke bisnis Periklanan yang ditujukan kepada para pelaku industri, para pedagang perantara, serta para profesional. e. Periklanan politik Periklanan politik sering kali digunakan para politisi untuk membujuk orang untuk memilih mereka; dan karenanya, iklan jenis ini merupakan sebuah bagian penting dari proses politik. f. Periklanan direktori Orang merujuk periklanan direktori untuk menemukan cara membeli sebuah produk atau jasa. Bentuk terbaik direktori yang dikenal adalah Yellow Pages, meskipun sekarang terdapat berbagai jenis direktori yang menjalankan fungsi serupa. g. Periklanan pelayanan masyarakat Periklanan pelayanan masyarakat dirancang untuk beroperasi untuk kepentingan masyarakat dan mempromosikan kesejahteraan masyarakat. Iklan-iklan ini diciptakan bebas biaya oleh para profesional periklanan, dengan ruang dan waktu iklan merupakan hibah oleh media. h. Periklanan advokasi Periklanan advokasi berkaitan dengan penyebaran gagasan-gagasan dan klarifikasi isu sosial yang kontroversial dan menjadi kepentingan masyarakat. Universitas Sumatera Utara

4. Tujuan Iklan

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kualitas Produk dan Merek Terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Merek iPhone pada Mahasiswa Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis FISIP USU

13 80 145

Analisis Lokasi dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian (Studi Rumah Makan Lontong Malam Hj. Lisa Jl. Makmur No. 8F Medan)

0 52 112

Pengaruh Bauran Pemasaran terhadap Sikap dan Keputusan Pembelian Produk Levi’s pada Levi’s Store Medan Fair Plaza

5 74 181

Iklan Pond’s White Beauty Dan Keputusan Membeli (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Tayangan Iklan Pond’s White Beauty di Televisi Terhadap Keputusan Membeli pada Mahasiswi FISIP USU)

0 65 131

Pengaruh Promosi Dan Lokasi Terhadap Keputusan Pembelian Pada Pengunjung Sogo Departement Store Cabang Sun Plaza Di Medan

4 60 104

Pengaruh Kualitas Produk dan Merek Terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Merek iPhone pada Mahasiswa Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis FISIP USU

2 73 136

PENGARUH TERPAAN IKLAN POND’S FLAWLESS WHITE DI TELEVISI TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN MEMBELI PRODUK POND’S Studi Pada Siswa Kelas XI MAN Malang

0 31 2

Iklan Pond’s White Beauty melalui Media Televisi dan Perilaku Konsumen

0 92 100

POSISI DECODING PENONTON ATAS PESAN KULIT PUTIH DALAMIKLAN POND’S FLAWLESS WHITE VERSI “PELUKIS” DI TELEVISI POSISI DECODING PENONTON ATAS PESAN KULIT PUTIH DALAM IKLAN POND’S FLAWLESS WHITE VERSI “PELUKIS” DI TELEVISI (Penelitian Khalayak Menggunakan Enc

0 3 15

Pengaruh Iklan Televisi Berseri Produk Pond’s Flawless White terhadap Keputusan Pembelian di Universitas Kristen Maranatha Bandung.

0 0 22