Minat Menggunakan Analisis Tabel Tunggal

Universitas Sumatera Utara

4.2.3 Minat Menggunakan

Tabel 4.20 Tingkat perhatian Responden saat melihat Brosur Listrik Prabayar No Alternatif jawaban F 1 Tidak memperhatikan 11 17,19 2 Kurang memperhatikan 9 14,06 3 Memperhatikan 36 56,25 4 Sangat memperhatikan 8 12,5 Jumlah 64 100 sumber P.15FC.22 Pada tabel 4.20, menunjukan tingkat perhatian responden saat melihat Brosur Listrik Prabayar, dan dari data diatas dapat dilihat bahwa mayoritas responden memperhatikan saat melihat Brosur Listrik Prabayar tersebut, yaitu sedanyak 36 responden 56,25 dari jumlah sempel keseluruhan. Hal ini dikarenakan responden merasa perlu untuk mengetahui apa itu Listrik Prabayar. Responden yang menjawab tidak memperhatikan saat melihat Brosur Listrik Prabayar sebanyak 11 responden 17,19, hal ini juga menunjukan bahwa responden merasa tidak penting untuk mengetahui isi dari Brosur Listrik Prabayar dan menganggap Brosur tersebut tidak menarik. Responden yang menjawab kurang memperhatikan saat melihat Brosur Listrik Prabayar tersebut berjumlah sembilan responden 14,06, hal ini dikarenakan responden kurang suka dengan Brosur tersebut. Sedang responden yang menjawab sangat memperhatikan saat melihat Brosur Listrik Brabayar tersebut berjumlah delapan responden 12,5, hal ini juga menunjukan bahwa responden merasa penting untuk mengetahaiu apa itu Listrik Pabayar dan ingin mengetahui kelibihan dari Listrik Prabayar tersebut. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.21 Tingkat kesenangan Responden setelah melihat dan membaca Brosur Listrik Prabyar No Alternatif jawaban F 1 Tidak senang 1 1,57 2 Kurang senang 8 12,5 3 Senang 39 60,93 4 Sangat senang 16 25 Jumlah 64 100 sumber P.16FC.23 Pada tabel 4.21, menunjukan tingkat kesenangan responden setelah melihat dan membaca Brosur Listrik Prabayar, dan data diatas menunjukan bahwa mayoritas responden mengatakan bahwa mereka merasa senang setelah melihat dan membaca Brosur Listrik Prabayar. Responden yang menjawab senang berjumlah 39 responden 60,93 dari jumlah sempel keseluruhan. Responden merasa senang karena responden merasa terhibur dan mendapatkan informasi baru setelah melihat dan membaca Brosur Listrik Prabayar. Responden yang mengatakan sangat senang sebanyak 16 responden 25, karena selain merasa senang responden juga dapat mengetahui manfaat dari Listrik Prabayar setelah melihat dan membaca Brosur Listrik Prabayar. Responden yang menjawab kurang senang sebanyak delapan responden 12,5, hal ini dikarenakan responden merasa tidak mendapatkan manfat dari Brosur Listrik Prabayar setelah melihat dan membaca Brosur tersebut. Sedangkan jumlah responden yang menjawab tidak senang setelah melihat dan membaca Brosur Listrik Prabayar hanya satu responden 1,57, hal ini terjadi karena responden benar-benar merasa tidak suka akan Brosur Listrik prabayar: Universitas Sumatera Utara Tabel 4.22 Tingkat rasa ingin tahu Responden tentang fungsi dan kegunaan Listrik Prabayar No Alternatif jawaban F 1 Tidak ingin tahu 3 4,69 2 Kurang ingin tahu 9 14,06 3 Ingin tahu 31 48,44 4 Sangat ingin tahu 21 32,81 Jumlah 64 100 sumber P.17FC.24 Pada tabel 4.22, menunjukan tinggkat ingin tahu responden tentang fungsi dan kegunaan dari Listrik Prabayar setelah melihat Brosur Listrik Prabyar. Dari data diatas dapat disimpulkan bahwa hampir semua responden mempunyai rasa ingin tahu tentang fungsi dan kegunaan Listrik Prabayar setelah adanya Brosur Listrik Prabayar. Responden yang menjawab ingin tahu adalah jumlah yang paling besar yaitu 31 responden 48,44 dari jumlah sempel keseluruhan, karena mereka merasa perlu mengetahui tentang fungsi dan kegunaan Listrik Prabayar untuk mengatasi pengunaan listrik yang tidak berlebihan. Responden yang menjawab sangat ingin tahu berjumlah 21 responden 32,81, mereka adalah responden yang mempunyai rasa ingin tahu yang sangat besar tentang manfaat dan kegunaan Listrik Prabayar. Responden yang menjawab kurang ingin tahu setelah melihat Brosur Listrik Prabayar berjumlah sembilan responden 14,06, hal ini dikarenakan responden tidak begitu tertarik untuk mengetahuai manfaat dan kegunaan Listrik Prabayar. Sedangkan responden yang menjawab tidak ingin tahu berjumlah tiga responden 4,69. Mereka adalah responden yang benar-benar tidak peduli dengan keberadaan Brosur Listrik Prabayar. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.23 Tingkat ketertarikan Responden untuk menggunakan listrik prabayar setelah melihat dan membaca brosur listrik prabayar No Alternatif jawaban F 1 Tidak tertarik 3 4,69 2 Kurang Tertarik 16 25 3 Tertarik 33 51,56 4 Sangat tertarik 12 18,75 Jumlah 64 100 sumber P.18FC.25 Pada tabel 4.23, menunjukan tingkat ketertarikan responden untuk menggunakan Listrik Prabayar setelah melihat dan membaca Brosur Listrik Prabayar. Data diatas juga menunjukan bahwa jumlah yang paling besar, yaitu 33 responden 51,56 dari jumlah sempel secara keseluruhan mengatakan tertarik untuk menggunakan Listrik Prabayar setelah melihat dan membaca Brosur Listrik Prabayar. Karena responden menyadari banyaknya manfaat dari listrik Prabayar yang dapat menbantu masyarakat dalam menghemat penggunaan listri sesuai dengan kemampuan ekonomi responden. Responden yang menjawab sangat tertarik setelah melihat dan membaca Brosur Listrik Prabayar sebanyak 12 responden 18,75. Meraka menganggap sangat penting untuk menggunakan Listrik Prabayar dan mereka menyadari manfaat Listri Prabayar. Responden yang menjawab kurang tertarik untuk menggunakan Listrik Prabayar sebanyak 16 responden 25, karena mereka beranggapan masi banyak informasi lain yang dapat mereka terima tanpa harus melalui Brosur Listrik Prabayar. Sedangkan responden yang menjawab tidak tertarik sebanyak tiga responden 4,69, hal ini disebkan karena responden tidak merasa puas dengan informasi yang disajikan didalam Brosur Listrik Prabayar. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.24 Tinkat Keinginam Responden untuk terus menerus menggunakan listri prabayar setelah melihat dan membaca brosur No Alternatif jawaban F 1 Tidak ingin 4 6,25 2 Kurang ingin 10 15,62 3 Ingin 35 54,69 4 Sangat ingin 15 23,44 Jumlah 64 100 sumber P.19FC.26 Pada tabel 4.24, menunjukan tingkat keinginan responden untuk terus menerus menggunakan Listrik Prabayar setelah melihat dan membaca Brosur Listrik Prabayar, dan dari data terlihat bahwa responden yang terus menerus ingin menggunakan Listrik Prabayar setelah melihat dan membaca Brosur tersebut berjumlah 35 responden 54,69 dari jumlah sempel secara keseluruan. Hal ini karena responden mempunyai ketertarikan untuk terus menerus menggunakan Listrik Prabayar. Responden yang mengatakansangat ingin terus menerus untuk menggunakan Listrik Prabayar berjumlah15 responden 23,44, karena responden sangat membutuhkan untuk menikmati pasilitas dari Listrik Prabayar, selain itu responden juga merasa terbantu untuk menghemat penggunaan Listrik. Responden yang menjawab kurang ingin menggunakan Listrik Prabayar setelah melihat dan membaca brosur tersebut berjumlah 10 responden 15,62 hal ini karena responden merasa tidak begitu membutuhkan fasilitas dari Listrik Prabayar. Sedangkan responden yang mengatakan tidak ingin menggunakan Listrik Prabayar setelah melihat dan membaca Brosur tesebut hanya empat responden 6,25, karena responden merasa tidak terlau tertarik dan membutuhkan layanan dari Listrik Prabayar. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.25 Tingkat motivasi Responden untuk menggunakan Listrik Prabayar setelah adanya brosur listrik prabayar No Alternatif jawaban F 1 Tidak termotivasi 6 9,38 2 Kurang termotivasi 9 14,06 3 Termotivasi 31 48,44 4 Sangat termotivasi 18 28,12 Jumlah 64 100 sumber P.20FC.27 Pada tabel 4.24 menunjukan tingkat motivasi responden untuk menggunakan Listrik Prabayar setelah adanya Brosur Listrik Prabayar, dan dari data diatas dapat dilihat hampir dari separuh jumlah responden yang menjawab termotifasi setelah melihat dan membaca Brosur listrik Prabayar berjumlah 31 responden 48,44, responden termotivasi untuk menggunakan listrik Prabayar, karena banyaknya manfaat yang dapat dinikmati oleh responden. Selain itu responden dapat membatu petugas PLN untuk tidak harus mendatangi rumah kerumah untuk mengecek amper yg digunakan Listrik Pasca Bayar. 18 responden 28,12 sangat termotifasi untuk menggunakan Listrik Prabayar selain banyak manfaat yang dapat dinikmati, responden juga tidak merasa terganggu dengan adanya petugas PLN yang mendatangi rumah warga untuk mengecek amper seperti pada listrik Psca Bayar. Responden yang menjawab kurang termotifasi sembilan responden 14,06 dan enam responden 28,12 yang menjawab tidak termotivasi ini dikarenakan responden merasa kurang puas dengan layanan yang diberikan oleh Listrik Prabayar. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.26 Motivasi Responden setelah berminat untuk menggunakan listrik prabayar No Alternatif jawaban F 1 Untuk dapat menghemat penggunaan listrik 32 50 2 Untuk menikmati kelebihan dari listrik prabayar 8 12,5 3 Untuk menghindari pencatatan meter yang tidak akurat 24 37,5 4 Dan lain-lain Jumlah 64 100 sumber P.21FC.28 Berdasarkan tabel 4.25, diatas menunjukan bahwa dari 64 responden yang menyatakan motifasi responden setelah berminat menggunakan Listrik Prabayar yakni untuk dapat menghemat penggunaan Listrik sebanyak 32 responden atau 50, motivasi untuk menghindari pencatatan meter yang tidak akurat yakni 24 responden atau 37,5. Sedangkan motifasi untuk menikmati kelebihan dari Listrik Prabayar sebanyak delapan responden atau 12,5. Berdasrkan uraian diatas dapat disimpulkan bahwa motifasi yang dimiliki masyarakat di Kelurahan Siumbut Baru yaitu untuk dapat menghemat pengguaan listri sesuai dengan anggaran belanja, sehingga terhindar dari pemborosan. Universitas Sumatera Utara

4.3 Analisis Tabel Silang

Dokumen yang terkait

Akuntabilitas Dan Transparansi Pelayanan Pelanggan Baru Listrik Prabayar (Studi Pada Pt.Pln Persero Cabang Medan)

8 129 114

STUDI DIFUSI INOVASI PROGRAM LAYANAN LISTRIK PRABAYAR PT.PLN (PERSERO) APJ SURAKARTA TERHADAP ADOPSI INOVASI PADA MASYARAKAT SURAKARTA

3 21 166

RESPON PELANGGAN TERHADAP PRODUK LISTRIK PRABAYAR (Studi pada PT. PLN (Persero) APJ Pekalongan) Respon Pelanggan Terhadap Produk Listrik Prabayar (Studi pada PT. PLN (Persero) APJ Pekalongan).

1 2 15

KUALITAS PELAYANAN PROGRAM LISTRIK PINTAR DI PT. PLN (Persero) UPJ SURABAYA SELATAN (Studi Tentang Pelayanan Pasang Baru Listrik Prabayar Berdasarkan Indeks Kepuasan Masyarakat).

0 0 116

Akuntabilitas Dan Transparansi Pelayanan Pelanggan Baru Listrik Prabayar (Studi Pada Pt.Pln Persero Cabang Medan)

0 0 39

Akuntabilitas Dan Transparansi Pelayanan Pelanggan Baru Listrik Prabayar (Studi Pada Pt.Pln Persero Cabang Medan)

0 0 6

Efektifitas Brosur PT PLN dan Minat Menggunakan Listrik Prabayar pada masyarakat (Studi korelasioanal tentang pengaruh efektifitas brosur PT PLN terhadap minat menggunakan listrik Prabayar pada masyarakat Kelurahan Siumbut Baru, Kisaran)

0 0 24

BAB II URAIAN TEORITIS 2.1 Kerangka Teori - Efektifitas Brosur PT PLN dan Minat Menggunakan Listrik Prabayar pada masyarakat (Studi korelasioanal tentang pengaruh efektifitas brosur PT PLN terhadap minat menggunakan listrik Prabayar pada masyarakat Kelura

0 0 13

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang Masalah - Efektifitas Brosur PT PLN dan Minat Menggunakan Listrik Prabayar pada masyarakat (Studi korelasioanal tentang pengaruh efektifitas brosur PT PLN terhadap minat menggunakan listrik Prabayar pada masyarakat Kel

0 0 7

Efektifitas Brosur PT PLN dan Minat Menggunakan Listrik Prabayar pada masyarakat (Studi korelasioanal tentang pengaruh efektifitas brosur PT PLN terhadap minat menggunakan listrik Prabayar pada masyarakat Kelurahan Siumbut Baru, Kisaran)

0 0 12