Efektivitas Brosur Kerangka Teori

Universitas Sumatera Utara a Komunikasi sosial social communication b Komunikasi manajemenorganisasional managemenorganizational communication c Komunikasi perusahaan business communication d Komunikasi politik politikal communication e Komunikasi internasional international communication f Komunikasi antar budaya intercultural communication g Komunikasi pembangunan development communication h Komunikasi lingkungan environmental communication i Komunikasi tradisional traditional communication Demikianlah ikhtisar mengenai lingkup ilmu komunikasi dipandang dari berbagai segi Effendy, 2007:6-9

2.1.2 Efektivitas Brosur

Brosur merupakan bentuk cetakan yang dibuat untuk tujuan menginformasikan atau mempromosikan. Fungsi dari brosur sebagai media publisitas produk service atau acara. Dari pengertian tersebut dapat disimpulkan bahwa brosur adalah media komunikasi public relations yang dibuat oleh perusahaan yang berupa selebaran berisi keterangan singkat tentang produk, layanan atau acara perusahaan agar diketahui umum Iriantara, 2005: 222 Dalam setiap organisasi efektivitas merupakan unsur pokok aktivitas untuk mencapai tujuan atau sasaran yang telah ditentukan sebelumnya, dengan kata lain suatu efektivitas disebut efektif apabila tercapai tujuan atau sasaran yang telah ditentukan sebelumnya. Efektivitas merupakan unsur pokok aktivitas dalam organisasi atau perusahaan yang telah ditetapkan sebelumnya. Bila dilihat aspek keberhasilan pencapaian tujuan maka efektivitas adalah yang mempokuskan pada tingkatan pencapaian terhadap tujuan organisasi public Nurmandi, 1999: 193. Definisi efektivitas secara umum adalah mengajarkan hal-hal yang benar, membawa hasil, menangani masa depan, meningkatkan sumber daya. Lebih lanjut Hardjana mendefinisikan efektivitas komunikasi adalah terdiri dari hal-hal sebagi berikut: penerimapemakaian, isi, pesan, ketepatan waktu, media, format dan sumber. Efektivitas komunikasi yang diselenggarakan lewat media perusahaan atau organisasi antara lain apa informasi dan bagaimana informasi itu disampaikan. Dari pengertian tersebut efektifitas brosur adalah proses Universitas Sumatera Utara penyampaian pesan atau informasi yang disampaikan tercapai pada tujuan atau sasaran yang teleh ditentukan sebelumnya Hardjana, 2000: 24 Penulis mengambil teori efektivitas dari Hardjana karena teori ini yang akan dijadikan indikator untuk mengana lisis brosur PT PLN Kisaran. Brosur sendiri adalah media komunikasi public relations yang dibuat oleh perusahaan. Brosur dapat berperan sebagai media cetak yang memungkinkan berlangsungnya komunikasi antara perusahaan dengan masyarakat. Jadi, sebagai media komunikasi public relations, brosur muncul sebagai media komunikasi untuk menciptakan interaksi anatara perusahaan dengan pelanggan pengguna listrik prabayar.

2.1.3 Minat

Dokumen yang terkait

Akuntabilitas Dan Transparansi Pelayanan Pelanggan Baru Listrik Prabayar (Studi Pada Pt.Pln Persero Cabang Medan)

8 129 114

STUDI DIFUSI INOVASI PROGRAM LAYANAN LISTRIK PRABAYAR PT.PLN (PERSERO) APJ SURAKARTA TERHADAP ADOPSI INOVASI PADA MASYARAKAT SURAKARTA

3 21 166

RESPON PELANGGAN TERHADAP PRODUK LISTRIK PRABAYAR (Studi pada PT. PLN (Persero) APJ Pekalongan) Respon Pelanggan Terhadap Produk Listrik Prabayar (Studi pada PT. PLN (Persero) APJ Pekalongan).

1 2 15

KUALITAS PELAYANAN PROGRAM LISTRIK PINTAR DI PT. PLN (Persero) UPJ SURABAYA SELATAN (Studi Tentang Pelayanan Pasang Baru Listrik Prabayar Berdasarkan Indeks Kepuasan Masyarakat).

0 0 116

Akuntabilitas Dan Transparansi Pelayanan Pelanggan Baru Listrik Prabayar (Studi Pada Pt.Pln Persero Cabang Medan)

0 0 39

Akuntabilitas Dan Transparansi Pelayanan Pelanggan Baru Listrik Prabayar (Studi Pada Pt.Pln Persero Cabang Medan)

0 0 6

Efektifitas Brosur PT PLN dan Minat Menggunakan Listrik Prabayar pada masyarakat (Studi korelasioanal tentang pengaruh efektifitas brosur PT PLN terhadap minat menggunakan listrik Prabayar pada masyarakat Kelurahan Siumbut Baru, Kisaran)

0 0 24

BAB II URAIAN TEORITIS 2.1 Kerangka Teori - Efektifitas Brosur PT PLN dan Minat Menggunakan Listrik Prabayar pada masyarakat (Studi korelasioanal tentang pengaruh efektifitas brosur PT PLN terhadap minat menggunakan listrik Prabayar pada masyarakat Kelura

0 0 13

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang Masalah - Efektifitas Brosur PT PLN dan Minat Menggunakan Listrik Prabayar pada masyarakat (Studi korelasioanal tentang pengaruh efektifitas brosur PT PLN terhadap minat menggunakan listrik Prabayar pada masyarakat Kel

0 0 7

Efektifitas Brosur PT PLN dan Minat Menggunakan Listrik Prabayar pada masyarakat (Studi korelasioanal tentang pengaruh efektifitas brosur PT PLN terhadap minat menggunakan listrik Prabayar pada masyarakat Kelurahan Siumbut Baru, Kisaran)

0 0 12