Sumber Daya Manusia ANALISIS MASALAH

efektif di Jurusan untuk jenjang Diploma Tiga DIII yang meliputi Program Studi Teknik Listrik, Program Studi Teknik Telekomunikasi dan Program Studi Teknik Elektronika adalah 3 tiga tahun. Bagi mahasiswa yang mengambil salah satu dari program studi tersebut diperbolehkan mengambil cuti akademik selama 1 satu tahun. Sehingga mahasiswa untuk jenjang ini dimungkinkan untuk lulus dengan masa studi 3-4 tahun. Masa studi efektif untuk jenjang Diploma Empat DIV yang meliputi Program Studi Teknik Informatika dan Program Studi Instrumentasi Otomasi Industri adalah 4 empat tahun. Bagi mahasiswa yang mengambil salah satu dari program studi tersebut juga diperbolehkan mengambil cuti akademik selama 1 satu tahun. Sehingga mahasiswa untuk jenjang ini dimungkinkan untuk lulus dengan masa studi 4-5 tahun. IPK Indeks Prestasi Kumulatif lulusan untuk masing-masing jenjang tersebut minimal adalah 2 dua dan maksimal adalah 4 empat. Dalam pelaksanaannya, selama ini masa studi lulusan untuk setiap program studi jenjang Diploma Tiga DIII, dalam kurun waktu 3-4 tahun yaitu rata-rata 2,80 tahun. Mengenai rata-rata IPK lulusan tertinggi mencapai sebesar 2,94. Terkait dengan hal ini masih dianggap kurang karena rata-rata perusahaan sudah mulai menetapkan IPK rata-rata pelamar tenaga kerja adalah 3,00.

d. Sumber Daya Manusia

1. Dosen Tetap Dosen tetap dalam borang akreditasi BAN-PT adalah dosen yang diangkat dan ditempatkan sebagai tenaga tetap pada PT yang bersangkutan; termasuk dosen penugasan Kopertis, dan dosen yayasan pada PTS dalam bidang yang Universitas Sumatera Utara relevan dengan keahlian bidang studinya. Seorang dosen hanya dapat menjadi dosen tetap pada satu perguruan tinggi, dan mempunyai penugasan kerja minimum 36 jamminggu. Dosen tetap dipilah dalam 2 kelompok, yaitu: a. Dosen tetap yang bidang keahliannya sesuai dengan prodi. b. Dosen tetap yang bidang keahliannya di luar prodi Tabel 6.3 dibawah ini adalah jumlah dosen tetap yang bidang keahliannya sesuai dengan masing-masing Program Studi di lingkungan unit pengelola Program Studi Diploma, berdasarkan jabatan fungsional dan pendidikan tertinggi. Tabel 6.3 Jumlah Dosen Tetap, Berdasarkan Jabatan Fungsional Dan Pendidikan Tertinggi 2008-2010 A Jabatan Fungsio-nal Jumlah Dosen Tetap Yang Bertugas Pada Program Studi Total di Instit- usi Teknik Listrik Teknik Teleko- munika si Teknik Elektro- nika Tekni k Infor masi Instrume- ntasi Otomasi Industri No 1 Asisten Ahli 5 8 8 5 2 28 2 Lektor 15 11 6 2 4 39 3 Lektor Kepala 4 1 1 1 2 8 4 Guru BesarProfesor - - - - - - TOTAL 24 20 15 8 8 75 B Pendidikan Tertinggi 1 S1D4 11 14 9 3 - 37 2 S2ProfesiSp- 1 13 6 6 6 8 39 3 S3Sp-2 - - - - - - TOTAL 24 20 15 9 8 76 Sumber : Politeknik Negeri Lhokseumawe 2011 Universitas Sumatera Utara Tabel 6.4 dibawah ini adalah data yang menunjukkan, banyaknya pengembangan dosen tetap yang bidang keahliannya sesuai dengan program studi pada unit pengelola program studi diploma dalam tiga tahun terakhir. Tabel 6.4 Banyaknya Pengembangan Dosen Tetap Yang Bidang Keahliannya Sesuai Dengan Program Studi Pada Unit Pengelola Program Studi Diploma Dalam Tiga Tahun Terakhir 2008-2010 N o Hal Teknik Listrik Teknik Teleko- munikas i Tekni k Elek- tronik a Teknik Infor- matika Instrumenta si Otomasi Industri Total di Institus i 1 Banyaknya dosen tugasa belajar S2profesiS p-1 7 7 3 - - 17 2 Banyaknya dosen tugas belajar S3Sp-2 - 1 - 1 - 2 Sumber : Politeknik Negeri Lhokseumawe 2011 Kendala yang ada dalam pengembangan tenaga dosen tetap. Dari tabel 6.3 dan tabel 6.4 dapat dilihat bahwa berdasarkan banyaknya staf pengajar yang memiliki jabatan fungsional dan jenjang pendidikan ditingkat jurusan sudah sangat baik. Hanya beberapa staf pengajar yang masih menduduki jabatan fungsional sebagai Asisten Ahli, akan tetapi sebagian dari jumlah tersebut sedang mengurus kenaikan jabatan fungsional. Demikian juga dengan jenjang pendidikan, masih ada beberapa dosen yang tingkat pendidikannya Strata-1S1, dari jumlah tersebut juga sebagiannya sedang melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi. Adapun kendala yang dihadapi dalam upaya meningkatkan jabatan fungsional dan jenjang pendidikan adalah kurangnya sumber dana yang tersedia untuk kedua hal tersebut. Universitas Sumatera Utara 2. Tenaga Kependidikan Tabel 6.5 dibawah ini adalah data tenaga kependidikan yang ada di unit pengelola Program Studi Diploma, dimana jumlah tenaga studi Strata-1 S1 sebanyak 10 orang, D4 sebanyak 3 orang, D3 sebanyak 3 orang dan SMK 6 orang. Sedangkan pustakawan hanya yang memiliki pendidikan formal dalam bidang perpustakaan. Tabel 6.5 Tenaga kependidikan yang ada di unilt pengelola Program Studi Diploma 2008-2010 No Jenis Tenaga Kependidikan Jumlah Tenaga Kependidikan di Unit Pengelola Program Studi Diploma dengan Pendidikan Terakhir S3 S2 S1 D4 D3 D2 D1 SMA SMK 1 Pustakawan - - 1 - 3 - - - 2 LaboranteknisiAnalis is OperatorProgrammer - - 7 3 1 - - 6 3 Tenaga administrasi - - 3 - - - - - 4 Lainnya: Tenaga honorer - - - - 2 - - - Total - - 11 3 6 - - 6 Sumber : Politeknik Negeri Lhokseumawe 2011 Pandangan unit pengelola program studi tentang data diatas adalah mencakup aspek; kecukupan dan kualifikasi. Sedangkan kendala yang ada dalam pengembangan adalah tenaga kependidikan. Secara struktural Perpustakaan berada dibawah Institusi, Jurusan tidak memiliki perpustakaan sendiri, akan tetapi Jurusan memiliki sejumlah koleksi buku teks dan jurnal- jurnal ilmiah serta buku SNI Standar Nasional Indonesia yang dapat dipinjam oleh staf pengajar dan mahasiswa. Tenaga kependidikan Universitas Sumatera Utara LaboranTeknisiAnalisOperatorProgramer dan Tenaga administrasi dari segi kecukupan masih belum memenuhi kondisi ideal, walaupun telah dibantu tenaga honorer, akan tetapi dari segi kualifikasi pendidikan yang ada umumnya sudah memadai. Adapun kendala yang dihadapi kurangnya kuota penerimaan tenaga kependidikan untuk Jurusan.

e. Kurikulum, Pembelajaran dan Suasana Akademik