ANALISIS TABEL TUNGGAL HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

yang unik namun murah. Di masing-masing tempat akan diberikan grafis informasi tarif kamar untuk menginap permalam.

IV.6. ANALISIS TABEL TUNGGAL

Analisis tabel tunggal adalah analisis yang dilakukan dengan membagi- bagi variabel penelitian ke dalam kategori-kategori yang dilakukan atas dasar statistik deskriptif, meliputi: frekuensi, persentase, rata-rata, dan modus. Data yang disajikan dan dibahas dalam analisis tabel tunggal penelitian ini meliputi: Data Karakteristik Responden Z, Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV X, dan Sikap Mahasiswa FISIP USU Y. Tabel Jenis Kelamin Sumber: P 1 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang menjadi reponden dengan jenis kelamin pria sejumlah 27 orang dengan persentase 32,5 dan mahasiswa yang menjadi responden dengan jenis kelamin wanita sejumlah 56 orang dengan persentase 67,5. Uraian diatas menunjukkan bahwa mahasiswa berjenis kelamin wanita lebih banyak dibandingkan dengan mahasiswa pria pada FISIP USU Medan program Reguler S1 Stambuk 2008. Dari data diatas dapat No Jenis Kelamin Frekuensi Persentase 1 Pria 27 32.5 2 Wanita 56 67.5 Total 83 100 Universitas Sumatera Utara disimpulkan bahwa mahasiswa wanita cenderung lebih tertarik menonton tayangan reality show dengan tema jalan-jalan seperti mengunjungi objek wisata dikarenakan wanita lebih tertarik melakukan perjalanan atau bepergian ke berbagai daerah objek wisata dibandingkan pria. Tabel Departemen o Departemen Frekuensi Persentase Ilmu Komunikasi 22 26.5 Ilmu Administrasi Negara 14 16.9 Ilmu Politik 10 12 Ilmu Kesejahteraan Sosial 13 15.7 Sosiologi 15 18.1 Antropologi 9 10.8 Total 83 100 Sumber: P 2 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang menjadi responden di Departemen Ilmu Komunikasi sebanyak 22 orang dengan persentase 26,5, mahasiswa yang menjadi responden di Departemen Ilmu Administrasi Negara sebanyak 14 orang dengan persentase 16,9, mahasiswa yang menjadi responden di Departemen Ilmu Politik sebanyak 10 orang dengan persentase 12, mahasiswa yang menjadi responden di Departemen Ilmu Kesejahteraan Sosial sebanyak 13 orang dengan persentase 15,7, mahasiswa yang menjadi responden Universitas Sumatera Utara di Departemen Ilmu Sosiologi sebanyak 15 orang dengan persentase 18,1 dan mahasiswa yang menjadi responden di Departemen Ilmu Antropologi sebanyak 9 orang dengan persentase 10,8. Dari uraian tersebut dapat dinyatakan bahwa Departemen Ilmu Komunikasi memiliki lebih banyak mahasiswa yang menjadi responden yakni 26,5. Hal itu dikarenakan, jumlah mahasiswanya memang lebih banyak dibandingkan dengan jumlah mahasiswa departemen lainnya di FISIP USU Program Reguler S-1 Stambuk 2008 yaitu Departemen Ilmu Administrasi Negara, Departemen Ilmu Politik, Departemen Ilmu Kesejahteraan Sosial, Departemen Sosiologi dan Departemen Antropologi. Tabel Penampilan pembawa acara o Penampilan Pembawa Acara Frekuen si Persenta se Tidak menarik 2 2.4 Kurang menarik 9 10.8 Ragu-Ragu 6 7.2 Menarik 58 69.9 Sangat menarik 8 9.6 Total 83 100 Sumber: P 3 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang menjadi responden memiliki penilaian sangat menarik terhadap penampilan pembawa acara Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV yakni sebanyak 8 orang dengan persentase 9,6, lalu responden yang memiliki penilaian menarik yakni sebanyak Universitas Sumatera Utara 58 orang dengan persentase 69,9, responden yang memiliki penilaian ragu-ragu yakni sebanyak 6 orang dengan persentase 7,2, responden yang memiliki penilaian kurang menarik yakni sebanyak 9 orang dengan persentase 10,8 dan responden yang memiliki penilaian tidak menarik yakni sebanyak 2 orang dengan persentase 2,4. Dengan demikian mayoritas mahasiswa yang menjadi responden dalam menonton “Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV memiliki penilaian menarik terhadap penampilan pembawa acara tersebut dikarenakan pembawa acara menggunakan pakaian yang serasi dan mampu menyesuaikan pakaian yang ia kenakan dengan tempat atau daerah objek wisata yang sedang dikunjungi saat syuting sedang berlangsung. Tabel penguasaan pembawa acara terhadap materi acara No Pembawa Acara Menguasai Materi Frekue nsi Perse ntase 1 Tidak menguasai 2 2.4 2 Kurang menguasai 9 10.8 3 Ragu-Ragu 6 7.2 4 Menguasai 58 69.9 5 Sangat menguasai 8 9.6 Total 83 100 Sumber: P 3 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang menjadi responden memiliki penilaian bahwa pembawa acara sangat menguasai materi acara “Tayangan Koper dan Ransel” di Trans TV yakni sebanyak 8 orang dengan persentase sebesar 9,6. Responden yang memiliki penilaian bahwa pembawa Universitas Sumatera Utara acara menguasai materi acara yakni sebanyak 58 orang dengan persentase 69,9. Lalu responden yang memiliki penilaian bahwa pembawa acara ragu-ragu yakni sebanyak 6 orang dengan persentase 7,2. Kemudian responden yang menilai bahwa pembawa acara kurang menguasai yakni sebanyak 9 orang dengan persentase sebesar 10,8 dan responden yang menilai bahwa pembawa acara tidak menguasai yakni sebanyak 2 orang dengan persentase sebesar 2,4. Dengan demikian mayoritas mahasiswa yang menjadi responden dalam menonton “Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV memiliki penilaian bahwa pembawa acara menguasai materi acara yang disampaikan dengan baik. Penilaian ini dapat dilihat sewaktu pembawa acara memiliki kecakapan dalam menyampaikan materi acara dengan intonasi yang jelas dan gesture tubuh yang meyakinkan pemirsa dirumah bahwa ia memiliki kapabilitas dan kredibilitas dalam membawakan acara, sehingga responden berkesimpulan pembawa acara mampu menguasai materi acara dengan baik. Tabel pembawa acara dalam menyapa pemirsa No Pembawa Acara dalam Menyapa Pemirsa Frekuensi Perse ntase 1 Tidak ramah 2 2.4 2 Kurang ramah 3 Ragu-ragu 6 7.2 4 Ramah 68 81.9 5 Sangat ramah 7 8.4 Total 83 100 Universitas Sumatera Utara Sumber: P 5 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang memiliki penilaian bahwa pembawa acara Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV sangat ramah dalam menyapa pemirsa yakni sebanyak 7 orang dengan persentase 8,4. Mahasiswa yang memiliki penilaian bahwa pembawa acara ramah dalam menyapa pemirsa yakni sebanyak 68 orang dengan persentase sebesar 81,9. Lalu mahasiswa yang memiliki penilaian bahwa pembawa acara ragu-ragu dalam menyapa pemirsa yakni sebanyak 6 orang dengan persentase sebesar 7,2. Kemudian mahasiswa yang memiliki penilaian bahwa pembawa acara kurang ramah dalam menyapa pemirsa yakni tidak ada sama sekali atau 0 orang dan mahasiswa yang memiliki penilaian bahwa pembawa acara tidak ramah dalam menyapa pemirsa yakni sebanyak 2 orang dengan persentase 2,4. Dengan demikian mayoritas mahasiswa yang menonton “Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV memiliki penilaian bahwa pembawa acara Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV dalam menyapa pemirsa dikarenakan pembawa acara selalu memberikan senyuman kepada pemirsa dirumah sewaktu membawakan acara dari awal acara hingga. Tabel suara dan artikulasi pembawa acara No Suara dan Artikulasi Pembawa Acara Freku ensi Persent ase 1 Tidak jelas 2 Kurang jelas 7 8.4 3 Ragu-ragu 11 13.3 4 Jelas 60 72.3 Universitas Sumatera Utara 5 Sangat jelas 5 6 Total 83 100 Sumber: P 6 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang menilai bahwa suara dan artikulasi pembawa acara Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV sangat jelas yakni sebanyak 5 orang dengan persentase 6. Mahasiswa yang menilai bahwa suara dan artikulasi pembawa acara jelas yakni sebanyak 60 orang dengan persentase sebesar 72,3. Lalu mahasiswa yang menilai bahwa suara dan artikulasi pembawa acara ragu-ragu yakni sebanyak 11 orang dengan persentase sebesar 13,3. Kemudian mahasiswa yang menilai bahwa suara dan artikulasi pembawa acara kurang jelas yakni 7 orang dengan persentase sebesar 8,4 dan mahasiswa yang menilai bahwa suara dan artikulasi pembawa acara tidak jelas yakni tidak ada sama sekali atau 0 orang. Dengan demikian mayoritas mahasiswa yang menonton “Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV memiliki penilaian bahwa suara dan artikulasi pembawa acara Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV jelas dikarenakan pembawa acara selalu menyampaikan informasi dengan pengucapan kata-kata yang jelas sehingga pemirsa mengerti apa yang mereka ucapkan. Tabel pembawa acara menggunakan bahasa yang dapat dipahami No Pembawa Acara Menggunakan Bahasa yang Mudah Dipahami Frekuensi Persentase 1 Tidak mampu 2 Kurang mampu 7 8.4 Universitas Sumatera Utara 3 Ragu-ragu 12 14.5 4 Mampu 56 67.5 5 Sangat mampu 8 9.6 Total 83 100 Sumber: P 7 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang menilai bahwa pembawa acara Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV sangat mampu menggunakan bahasa yang dapat dipahami pemirsa yakni sebanyak 8 orang dengan persentase 9,6. Mahasiswa yang menilai bahwa pembawa acara mampu menggunakan bahasa yang dapat dipahami pemirsa yakni sebanyak 56 orang dengan persentase sebesar 67,5. Lalu mahasiswa yang menilai bahwa pembawa acara ragu-ragu menggunakan bahasa yang dapat dipahami pemirsa yakni sebanyak 12 orang dengan persentase sebesar 14,5. Kemudian mahasiswa yang menilai bahwa pembawa acara kurang mampu menggunakan bahasa yang dapat dipahami pemirsa yakni 7 orang dengan persentase sebesar 8,4 dan mahasiswa yang menilai bahwa pembawa acara tidak mampu menggunakan bahasa yang dapat dipahami pemirsa yakni tidak ada sama sekali atau 0 orang. Dengan demikian mayoritas mahasiswa yang menonton “Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV memiliki penilaian bahwa pembawa acara Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV mampu menggunakan bahasa yang dapat dipahami oleh pemirsa dikarenakan pembawa acara tayangan tersebut adalah orang Indonesia asli dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar sehingga memudahkan pemirsa untuk memahami informasi yang disampaikan oleh pembawa acara. Universitas Sumatera Utara Tabel narasumber memberikan informasi yang jelas kepada pemirsa No Narasumber memberikan informasi yang jelas Frek uensi Persenta se 1 Tidak mampu 1 1.2 2 Kurang mampu 3 3.6 3 Ragu-ragu 8 9.6 4 Mampu 62 74.7 5 Sangat mampu 9 10.8 Total 83 100 Sumber: P 8 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang menilai bahwa narasumber dalam Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV sangat mampu memberikan informasi yang jelas kepada pemirsa yakni sebanyak 9 orang dengan persentase 10,8. Mahasiswa yang menilai bahwa narasumber mampu memberikan informasi yang jelas kepada pemirsa yakni sebanyak 62 orang dengan persentase sebesar 74,7. Lalu mahasiswa yang menilai bahwa narasumber ragu-ragu memberikan informasi yang jelas kepada pemirsa yakni sebanyak 8 orang dengan persentase sebesar 9,6. Kemudian mahasiswa yang menilai bahwa narasumber kurang mampu memberikan informasi yang jelas kepada pemirsa yakni 3 orang dengan persentase sebesar 3,6 dan mahasiswa yang menilai bahwa narasumber tidak mampu memberikan informasi yang jelas kepada pemirsa yakni 1 orang dengan persentase sebesar 1,2. Dengan demikian mayoritas mahasiswa memiliki penilaian bahwa narasumber dalam Tayangan Universitas Sumatera Utara Koper dan Ransel di Trans TV mampu memberikan informasi yang jelas kepada pemirsa dikarenakan narasumber yang dipilih adalah orang berdomisili di daerah wisata yang dikunjungi dan orang yang memiliki pengetahuan tentang daerah tersebut sehingga narasumber mampu memberikan informasi mengenai daerah objek wisata yang dikunjungi lengkap dengan taksasi biaya jika ingin berkunjung dan menginap disana. Tabel narasumber memberikan informasi yang jelas kepada pemirsa Sumber: P 9 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang menilai bahwa narasumber dalam Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV sangat dipercaya dalam memberikan informasi kepada pemirsa yakni sebanyak 8 orang dengan persentase 9,6. Mahasiswa yang menilai bahwa narasumber dipercaya dalam memberikan informasi kepada pemirsa yakni sebanyak 59 orang dengan persentase sebesar 71,1. Lalu mahasiswa yang menilai bahwa narasumber ragu- ragu dalam memberikan informasi kepada pemirsa yakni sebanyak 15 orang No Kredibilitas narasumber memberikan informasi Frekuens i Persent ase 1 Tidak dipercaya 2 Kurang dipercaya 1 1.2 3 Ragu-ragu 15 18.1 4 Dipercaya 59 71.1 5 Sangat dipercaya 8 9.6 Total 83 100 Universitas Sumatera Utara dengan persentase sebesar 18,1. Kemudian mahasiswa yang menilai bahwa narasumber kurang dipercaya dalam memberikan informasi yang jelas kepada pemirsa yakni 1 orang dengan persentase sebesar 1,2 dan mahasiswa yang menilai bahwa narasumber tidak dipercaya dalam memberikan informasi yang jelas kepada pemirsa yakni tidak ada sama sekali atau 0 orang. Dengan demikian mayoritas mahasiswa yang menonton “Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV memiliki penilaian bahwa narasumber dalam Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV dipercaya dalam memberikan informasi kepada pemirsa dikarenakan orang yang menjadi narasumber dalam tayangan tersebut adalah warga setempat yang notabene adalah orang yang lebih mengetahui segala sesuatunya tentang daerah yang dikunjungi tersebut. Tabel kesesuaian latar belakang narasumber dengan daerah yang dikunjungi o Latar belakang narasumber Frekue nsi Persenta se Tidak sesuai 1 1.2 Kurang sesuai 6 7.2 Ragu-ragu 11 13.3 Sesuai 59 71.1 Sangat sesuai 6 7.2 Total 83 100 Sumber: P 10 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang menilai bahwa latar belakang narasumber dalam Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV sangat Universitas Sumatera Utara sesuai dengan daerah yang dikunjungi yakni sebanyak 6 orang dengan persentase 7,2. Mahasiswa yang menilai bahwa latar belakang narasumber sesuai dengan daerah yang dikunjungi yakni sebanyak 59 orang dengan persentase sebesar 71,1. Lalu mahasiswa yang menilai bahwa latar belakang narasumber ragu-ragu dengan daerah yang dikunjungi yakni sebanyak 11 orang dengan persentase sebesar 13,3. Kemudian mahasiswa yang menilai bahwa latar belakang narasumber kurang sesuai dengan daerah yang dikunjungi yakni 6 orang dengan persentase sebesar 7,2 dan mahasiswa yang menilai bahwa latar belakang narasumber tidak sesuai dengan daerah yang dikunjungi yakni 1 orang dengan persentase sebesar 1,2. Dengan demikian mayoritas mahasiswa yang menonton “Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV memiliki penilaian bahwa narasumber dalam Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV dipercaya dalam memberikan informasi kepada pemirsa dikarenakan orang yang menjadi narasumber dalam tayangan tersebut adalah warga setempat yang notabene adalah orang yang lebih mengetahui segala sesuatunya tentang daerah yang dikunjungi tersebut. TABEL Kerjasama tim dalam setiap liputan No Kerjasama tim dalam setiap liputan Frekuensi Persentas e 1 Tidak baik 1 1.2 2 Kurang baik 2 2.4 3 Ragu-ragu 8 9.6 4 Baik 54 65.1 5 Sangat baik 18 21.7 Universitas Sumatera Utara Total 83 100 Sumber: P 11 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang menilai bahwa kerjasama tim Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV sangat baik dalam setiap liputan yakni sebanyak 18 orang dengan persentase 21,7. Mahasiswa yang menilai bahwa kerjasama tim Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV baik dalam setiap liputan yakni sebanyak 54 orang dengan persentase sebesar 65,1. Lalu mahasiswa yang menilai bahwa kerjasama tim Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV ragu-ragu dalam setiap liputan yakni sebanyak 8 orang dengan persentase sebesar 9,6. Kemudian mahasiswa yang menilai bahwa kerjasama tim Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV kurang baik yakni 2 orang dengan persentase sebesar 2,4 dan mahasiswa yang menilai bahwa kerjasama tim Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV tidak baik yakni 1 orang dengan persentase sebesar 1,2. Dengan demikian mayoritas mahasiswa yang menonton “Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV memiliki penilaian bahwa kerjasama tim dalam Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV baik dalam setiap liputan. Hal ini dapat dilihat pada setiap penayangan tayangan tersebut, liputan perjalanan ke daerah objek wisata yang dikunjungi lancar seperti tidak terlihat adanya hambatan dan kesulitan berarti sewaktu pembawa acara melakukan perjalanan ke daerah yang dikunjungi. Pembawa acara dan tim mampu menjaga kekompakan dan keakraban dengan warga setempat. Hal ini terlihat dari warga setempat yang merasa nyaman dan tidak terganggu sewaktu tim tayangan tersebut melakukan liputan ke daerah mereka. Universitas Sumatera Utara TABEL 12 Komunikasi yang baik diantara perangkat acara Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV dapat memperlancar proses peliputan No Komunikasi yang baik diantara perangkat acara Frekuensi Persentas e 1 Tidak setuju 2 Kurang setuju 2 2.4 3 Ragu-ragu 11 13.3 4 Setuju 46 55.4 5 Sangat setuju 24 28.9 Total 83 100 Sumber: P 12 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang menilai sangat setuju bahwa komunikasi yang baik diantara perangkat acara Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV dapat memperlancar proses liputan yakni sebanyak 24 orang dengan persentase 28,9. Mahasiswa yang menilai setuju yakni sebanyak 46 orang dengan persentase sebesar 55,4. Lalu mahasiswa yang menilai ragu-ragu yakni sebanyak 11 orang dengan persentase sebesar 13,3. Kemudian mahasiswa yang menilai kurang setuju yakni 2 orang dengan persentase sebesar 2,4 dan mahasiswa yang menilai tidak setuju yakni tidak ada sama sekali atau 0 orang dengan persentase 0. Dengan demikian mayoritas mahasiswa yang menonton “Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV memiliki penilaian setuju bahwa komunikasi yang baik diantara perangkat acara Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV dapat memperlancar proses peliputan. Hal ini dapat dilihat dari Universitas Sumatera Utara kelancaran proses syuting tayangan tersebut dari penayangan perdana hingga saat ini. Mahasiswa juga menilai bahwa komunikasi yang baik telah terjalin diantara perangkat acara. Lalu mahasiswa juga melihat bahwa selama ini tidak ada pemberitaan negatif yang mengecam tayangan ini di berbagai media manapun. Itu cukup membuktikan bahwa benar adanya komunikasi yang baik diantara perangkat acara Tayangan Koper dan Ransel telah terjalin selama proses peliputan tayangan berlangsung. TABEL 13 Topik Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV di setiap minggunya No Topik di setiap minggunya Frekuensi Persentas e 1 Tidak menarik 3 3.6 2 Kurang menarik 5 6 3 Ragu-ragu 8 9.6 4 Menarik 51 61.4 5 Sangat Menarik 16 19.3 Total 83 100 Sumber: P 13 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang menilai bahwa topik Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV sangat menarik yakni sebanyak 16 orang dengan persentase 19,3. Mahasiswa yang menilai bahwa topik Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV menarik yakni sebanyak 51 orang dengan persentase sebesar 61,4. Lalu mahasiswa yang menilai bahwa topik Tayangan Universitas Sumatera Utara Koper dan Ransel di Trans TV ragu-ragu yakni sebanyak 8 orang dengan persentase sebesar 9,6. Kemudian mahasiswa yang menilai bahwa topik Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV kurang menarik yakni 5 orang dengan persentase sebesar 6 dan mahasiswa yang menilai bahwa topik Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV tidak menarik yakni 3 orang dengan persentase sebesar 3,6. Dengan demikian mayoritas mahasiswa memiliki penilaian bahwa Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV memiliki topik yang menarik di setiap minggunya. Mahasiswa yang menonton tayangan tersebut selalu di suguhkan topik-topik yang berbeda-beda dengan kunjungan ke berbagai objek wisata yang berbeda-beda pula di setiap minggunya. Objek wisata yang dikunjungi pembawa acara mulai dari daerah pesisir pantai, pegunungan, tempat rekreasi atau taman hiburan untuk keluarga hingga sampai berkunjungi ke luar negri lengkap dengan budget Koper yang High juga budget Ransel yang low, semua lengkap dengan rincian biaya penginapan, akomodasi hingga biaya makan. TABEL 14 Topik Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV yang dibahas setiap minggunya dengan daerah yang dikunjungi N o Topik yang dibahas dengan daerah yang dikunjungi Frekuensi Persentas e 1 Tidak sesuai 1 1.2 2 Kurang sesuai 2 2.4 3 Ragu-ragu 12 14.5 4 Sesuai 59 71.1 5 Sangat sesuai 9 10.8 Universitas Sumatera Utara Total 83 100 Sumber: P 14 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang menilai bahwa topik Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV sangat sesuai dengan daerah yang dikunjungi yakni sebanyak 9 orang dengan persentase 10,8. Mahasiswa yang menilai bahwa topik Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV sesuai dengan daerah yang dikunjungi yakni sebanyak 59 orang dengan persentase sebesar 71,1. Lalu mahasiswa yang menilai bahwa topik Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV ragu-ragu dengan daerah yang dikunjungi yakni sebanyak 12 orang dengan persentase sebesar 14,5. Kemudian mahasiswa yang menilai bahwa topik Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV kurang sesuai dengan daerah yang dikunjungi yakni 2 orang dengan persentase sebesar 2,4 dan mahasiswa yang menilai bahwa topik Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV tidak sesuai dengan daerah yang dikunjungi yakni 1 orang dengan persentase sebesar 1,2. Dengan demikian mayoritas mahasiswa memiliki penilaian bahwa topik Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV yang dibahas setiap minggunya sudah sesuai dengan daerah yang dikunjungi, misalnya topik minggu ini rekreasi keluarga, maka dari itu daerah objek wisata yang di kunjungi akan disesuaikan dengan tema rekreasi keluarga tersebut. Tempat yang di pilihpun adalah tempat wisata yang memang di tujukan dan di buka untuk keluarga segala usia. Tidak mungkin jika topik yang diambil adalah rekreasi keluarga, maka tempat yang dikunjungi yaitu wisata arung jeram. Tentu tempat tersebut tidak bisa terbuka untuk segala usia. Universitas Sumatera Utara TABEL Waktu penayangan Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV setiap Hari Sabtu, Pukul 08.30 WIB seminggu sekali N o Waktu penayangan setiap Sabtu, 08.30 WIB Frekuensi Persentase 1 Tidak sesuai 2 2.4 2 Kurang sesuai 12 14.5 3 Ragu-ragu 4 4.8 4 Sesuai 52 62.7 5 Sangat sesuai 13 15.7 Total 83 100 Sumber P 15 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang menilai bahwa waktu penayangan Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV sangat sesuai setiap Sabtu, pukul 08.30 wib yakni sebanyak 13 orang dengan persentase 15,7. Mahasiswa yang menilai bahwa waktu penayangan Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV sesuai setiap Sabtu, pukul 08.30 wib yakni sebanyak 52 orang dengan persentase sebesar 62,7. Lalu mahasiswa yang menilai bahwa waktu penayangan Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV ragu-ragu setiap Sabtu, pukul 08.30 wib yakni sebanyak 4 orang dengan persentase sebesar 4,8. Kemudian mahasiswa yang menilai bahwa waktu penayangan Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV kurang sesuai setiap Sabtu, pukul 08.30 wib yakni 12 orang dengan persentase sebesar 14,4 dan mahasiswa yang menilai bahwa waktu penayangan Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV tidak sesuai setiap Sabtu, pukul 08.30 wib yakni 2 orang Universitas Sumatera Utara dengan persentase sebesar 2,4. Dengan demikian mayoritas mahasiswa yang menonton “Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV memiliki penilaian waktu penayangan Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV setiap Hari Sabtu, Pukul 08.30 WIB seminggu sekali sudah sesuai dikarenakan mahasiswa jarang ada yang berkuliah di hari Sabtu dan ini memungkinkan mahasiswa untuk dapat menonton Tayangan Koper dan Ransel. TABEL 16 Durasi tayangan Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV selama 30 menit No Durasi tayangan selama 30 menit Frekuensi Persentase 1 Tidak sesuai 5 6 2 Kurang sesuai 18 21.7 3 Ragu-ragu 5 6 4 Sesuai 46 55.4 5 Sangat sesuai 9 10.8 Total 83 100 Sumber P 16 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang menilai bahwa durasi tayangan Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV selama 30 menit sangat sesuai yakni sebanyak 9 orang dengan persentase 10,8. Mahasiswa yang menilai bahwa durasi tayangan Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV selama 30 menit sesuai yakni sebanyak 46 orang dengan persentase sebesar 55,4. Lalu mahasiswa yang menilai bahwa durasi tayangan Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV selama Universitas Sumatera Utara 30 menit ragu-ragu yakni sebanyak 5 orang dengan persentase sebesar 6. Kemudian mahasiswa yang menilai bahwa durasi tayangan Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV selama 30 menit kurang sesuai yakni 18 orang dengan persentase sebesar 21,7 dan mahasiswa yang menilai bahwa durasi tayangan Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV selama 30 menit tidak sesuai yakni 5 orang dengan persentase sebesar 6. Dengan demikian mayoritas mahasiswa yang menonton “Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV memiliki penilaian bahwa durasi tayangan Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV selama 30 menit sudah sesuai. Hal ini dikarenakan materi acara yang di sajikan selama 30 menit sudah mampu memberikan informasi objek wisata yang sudah mendetail dan terperinci kepada mahasiswa dan pemirsa dirumah dari mulai budget, tempat penginapan hingga tempat berbelanja. TABEL 17 Kepercayaan akan setiap informasi objek wisata dalam Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV N o Kepercayaan akan setiap informasi objek wisata Frekuensi Persentase 1 Tidak percaya 2 Kurang percaya 6 7.2 3 Ragu-ragu 14 16.9 4 Percaya 49 59 5 Sangat percaya 14 16.9 Total 83 100 Sumber P 17 Universitas Sumatera Utara Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang menilai sangat percaya terhadap setiap informasi objek wisata dalam Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV yakni sebanyak 14 orang dengan persentase 16,9. Mahasiswa yang menilai percaya terhadap setiap informasi objek wisata dalam Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV yakni sebanyak 49 orang dengan persentase sebesar 59. Lalu mahasiswa yang menilai ragu-ragu terhadap setiap informasi objek wisata dalam Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV yakni sebanyak 14 orang dengan persentase sebesar 16,9. Kemudian mahasiswa yang menilai kurang percaya terhadap setiap informasi objek wisata dalam Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV yakni 6 orang dengan persentase sebesar 7,2 dan mahasiswa yang menilai tidak percaya terhadap setiap informasi objek wisata dalam Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV yakni tidak ada sama sekali atau 0 orang. Dengan demikian mayoritas mahasiswa yang menonton “Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV memiliki penilaian bahwa mereka percaya akan setiap informasi objek wisata dalam Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV. Pembawa acara yang menguasai materi acara, serta informasi yang di dapat langsung dari narasumber yang bertempat tinggal di daerah tersebut, membuat mahasiswa percaya dan menilai kredibel akan konten dan informasi tayangan tersebut. Universitas Sumatera Utara TABEL 18 Pengetahuan tentang objek wisata setelah menonton Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV N o Pengetahuan tentang objek wisata Frekuensi Persentas e 1 Tidak bertambah 2 2.4 2 Kurang bertambah 2 2.4 3 Ragu-ragu 4 4.8 4 Bertambah 59 71.1 5 Sangat bertambah 16 19.3 Total 83 100 Sumber P 18 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang menilai bahwa pengetahuan tentang objek wisata sangat bertambah setelah menonton Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV yakni sebanyak 16 orang dengan persentase 19,3. Mahasiswa yang menilai bahwa pengetahuan tentang objek wisata bertambah setelah menonton Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV yakni sebanyak 59 orang dengan persentase sebesar 71,1. Lalu mahasiswa yang menilai bahwa pengetahuan tentang objek wisata ragu-ragu setelah menonton Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV yakni sebanyak 4 orang dengan persentase sebesar 4,8. Kemudian mahasiswa yang menilai bahwa pengetahuan tentang objek wisata kurang bertambah setelah menonton Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV yakni 2 orang dengan persentase sebesar 2,4 dan mahasiswa yang menilai bahwa pengetahuan tentang objek wisata tidak bertambah setelah Universitas Sumatera Utara menonton Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV yakni 2 orang dengan persentase sebesar 2,4. Dengan demikian mayoritas mahasiswa yang menonton “Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV memiliki penilaian bahwa pengetahuan tentang objek wisata bertambah setelah menonton Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV. Wawasan akan objek wisata beserta informasi mengenai kebudayaan setempat yang disajikan, menjadikan mahasiswa lebih mengenal akan daerah objek wisata dari daerah lain yang belum pernah mereka kunjungi hanya dengan menonton tayangan tersebut. TABEL 19 Pemahaman informasi objek wisata yang disampaikan dalam Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV N o Pemahaman informasi objek wisata yang disampaikan Frekuensi Persentas e 1 Tidak memahami 2 2.4 2 Kurang memahami 8 9.6 3 Ragu-ragu 5 6 4 Memahami 57 68.7 5 Sangat memahami 13 15.7 Total 83 100 Sumber P 19 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang sangat memahami informasi yang disampaikan dalam menonton Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV yakni sebanyak 13 orang dengan persentase 15,7. Mahasiswa yang memahami yakni sebanyak 57 orang dengan persentase sebesar 68,7. Lalu Universitas Sumatera Utara mahasiswa yang ragu-ragu yakni sebanyak 5 orang dengan persentase sebesar 6. Kemudian mahasiswa yang kurang memahami yakni 8 orang dengan persentase sebesar 9,6 dan mahasiswa yang tidak memahami yakni 2 orang dengan persentase sebesar 2,4. Dengan demikian mayoritas mahasiswa yang memahami informasi objek wisata yang disampaikan dalam Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV dikarenakan kecakapan pembawa acara beserta narasumber yang kredibel serta mampu memberikan informasi secara baik dengan menggunakan kata-kata yang mudah dipahami oleh mahasiswa. TABEL 20 Pemahaman materi acara Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV N o Pemahaman materi acara Frekuensi Persentas e 1 Tidak memahami 2 2.4 2 Kurang memahami 1 1.2 3 Ragu-ragu 8 9.6 4 Memahami 68 81.9 5 Sangat memahami 6 7.2 Universitas Sumatera Utara Total 83 100 Sumber P 20 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang memiliki pemahaman akan materi acara Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV yakni sebanyak 6 orang dengan persentase 7,2. Mahasiswa yang memahami yakni sebanyak 68 orang dengan persentase sebesar 81,9. Lalu mahasiswa yang ragu-ragu yakni sebanyak 8 orang dengan persentase sebesar 9,6. Kemudian mahasiswa yang kurang memahami yakni 1 orang dengan persentase sebesar 1,2 dan mahasiswa yang tidak memahami yakni 2 orang dengan persentase sebesar 2,4. Dengan demikian mayoritas mahasiswa yang memahami materi acara objek wisata yang disampaikan dalam Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV dikarenakan materi acara dari tayangan tersebut sudah sesuai dengan judul tayangannya sendiri yaitu Koper dan Ransel, yang dari judul itu sendiri sudah dapat menggambarkan tema materi acara yang akan di sajikan berupa hiburan acara jalan-jalan yang mengunjungi objek wisata dengan memberikan taksasi biaya perjalanan. TABEL 21 Persepsi mengenai objek wisata yang ditampilkan “Tayangan Koper dan Ransel” di Trans TV N Persepsi mengenai objek Frekuensi Persentas Universitas Sumatera Utara o wisata e 1 Tidak menarik 2 Kurang menarik 2 2.4 3 Ragu-ragu 9 10.8 4 Menarik 52 62.7 5 Sangat menarik 20 24.1 Total 83 100 Sumber P 21 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang memiliki persepsi sangat menarik mengenai objek wisata yang ditampilkan Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV yakni sebanyak 20 orang dengan persentase 24,1. Mahasiswa yang menilai menarik yakni sebanyak 52 orang dengan persentase sebesar 62,7. Lalu mahasiswa yang ragu-ragu yakni sebanyak 9 orang dengan persentase sebesar 10,8. Kemudian mahasiswa yang kurang menarik yakni 2 orang dengan persentase sebesar 2,4 dan mahasiswa yang menilai tidak menarik yakni tidak ada atau sebanyak 0 orang dengan persentase sebesar 0. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa mayoritas mahasiswa memiliki persepsi menarik mengenai objek wisata yang ditampilkan Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV dikarenakan objek wisata tersebut merupakan tempat yang belum pernah dikunjungi mahasiswa dan orang banyak. Pembawa acara juga mampu menyajikan sisi menarik, unik, juga pesona keindahan yang terdapat pada daerah objek wisata tersebut. Universitas Sumatera Utara TABEL 22 Tingkat perhatian terhadap objek wisata yang di dapat dengan menonton Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV N o Tingkat perhatian objek wisata Frekuens i Persenta se 1 Tidak Perhatian 2 Kurang perhatian 2 2.4 3 Ragu-ragu 4 4.8 4 Perhatian 57 68.7 5 Sangat perhatian 20 24.1 Total 83 100 Sumber P 22 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang menonton Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV dapat menumbuhkan rasa sangat perhatian yakni sebanyak 20 orang dengan persentase 24,1. Mahasiswa yang menilai perhatian yakni sebanyak 57 orang dengan persentase sebesar 68,7. Lalu mahasiswa yang ragu-ragu yakni sebanyak 4 orang dengan persentase sebesar 4,8. Kemudian mahasiswa yang kurang ingin menarik yakni 2 orang dengan persentase sebesar 2,4 dan mahasiswa yang menilai tidak menarik yakni tidak ada atau sebanyak 0 orang dengan persentase sebesar 0. Dengan demikian mayoritas mahasiswa yang menonton Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV dapat menumbuhkan rasa perhatian terhadap objek wisata dikarenakan mahasiswa yang Universitas Sumatera Utara menonton liputan perjalanan ke daerah objek wisata dikemas dalam sajian menarik dan penyampaian informasi yang cukup detail mengenai objek wisata tersebut mampu menumbuhkan rasa perhatian mahasiswa terhadap objek wisata tersebut. TABEL 23 Perasaan setelah menonton Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV N o Perasaan setelah menonton Frekuensi Perse ntase 1 Tidak senang 2 Kurang senang 1 1.2 3 Ragu-ragu 9 10.8 4 Senang 56 67.5 5 Sangat senang 17 20.5 Total 83 100 Sumber P 23 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang memiliki perasaan sangat senang setelah menonton Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV yakni sebanyak 17 orang dengan persentase 20,5. Mahasiswa yang menilai senang yakni sebanyak 56 orang dengan persentase sebesar 67,5. Lalu mahasiswa yang ragu-ragu yakni sebanyak 9 orang dengan persentase sebesar Universitas Sumatera Utara 10,8. Kemudian mahasiswa yang kurang menarik yakni 1 orang dengan persentase sebesar 1,2 dan mahasiswa yang menilai tidak menarik yakni tidak ada atau sebanyak 0 orang dengan persentase sebesar 0. Dengan demikian mayoritas mahasiswa yang menonton Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV dapat menumbuhkan perasaan senang dikarenakan mahasiswa yang menonton merasa dimanjakan dengan sajian objek wisata di dalam tayangan tersebut dan mahasiswa yang menonton seolah-olah ikut berada dalam perjalanan objek wisata tersebut karena kepiawaian pembawa acara dalam membawakan acara tersebut. TABEL 24 Kepuasan terhadap informasi objek wisata yang diberikan dalam Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV N o Kepuasan terhadap informasi objek wisata yang diberikan Frekuensi Persen tase 1 Tidak puas 1 1.2 2 Kurang puas 5 6 3 Ragu-ragu 9 10.8 4 Puas 54 65.1 Universitas Sumatera Utara 5 Sangat puas 14 16.9 Total 83 100 Sumber P 24 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang memiliki penilaian sangat puas terhadap informasi objek wisata yang diberikan dalam Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV yakni sebanyak 14 orang dengan persentase 16,9. Mahasiswa yang menilai puas yakni sebanyak 54 orang dengan persentase sebesar 65,1. Lalu mahasiswa yang ragu-ragu yakni sebanyak 9 orang dengan persentase sebesar 10,8. Kemudian mahasiswa yang menilai kurang puas yakni 5 orang dengan persentase sebesar 6 dan mahasiswa yang menilai tidak puas yakni sebanyak 1 orang dengan persentase sebesar 1,2. Dengan demikian mayoritas mahasiswa yang menonton Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV dapat menumbuhkan perasaan senang dikarenakan mahasiswa yang menilai puas terhadap informasi objek wisata yang diberikan dalam Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV dikarenakan materi acara dan informasi-informasi yang disampaikan mengenai objek wisata sudah dirasa lengkap dan sesuai dengan keinginan mahasiswa sehingga mahasiswa merasa puas dengan tayangan tersebut. TABEL 25 Keinginan untuk mengunjungi daerah wisata yang pernah ditayangkan oleh Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV N o Keinginan mengunjungi daerah wisata yang ditayangkan Frekuen si Persentase Universitas Sumatera Utara 1 Tidak ingin 2 Kurang ingin 2 2.4 3 Ragu-ragu 6 7.2 4 Ingin 48 57.8 5 Sangat ingin 27 32.5 Total 83 100 Sumber P 25 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa sangat ingin mengunjungi daerah wisata yang pernah ditayangkan oleh Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV yakni sebanyak 27 orang dengan persentase 32,5. Mahasiswa yang ingin yakni sebanyak 48 orang dengan persentase sebesar 57,8. Lalu mahasiswa yang ragu-ragu yakni sebanyak 6 orang dengan persentase sebesar 7,2. Kemudian mahasiswa yang kurang ingin yakni sebanyak 2 orang dengan persentase sebesar 2,4 dan mahasiswa yang tidak ingin yakni tidak ada atau sebanyak 0 orang dengan persentase sebesar 0. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa mahasiswa ingin mengunjungi daerah wisata yang pernah ditayangkan oleh Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV dikarenakan daerah- daerah objek wisata yang ditayangkan merupakan daerah yang jarang atau bahkan belum pernah dikunjungi oleh masyarakat luas dan memiliki potensial objek wisata yang menarik, unik serta langka, sehingga menimbulkan rasa penasaran dan ingin untuk mengunjunginya. Universitas Sumatera Utara TABEL 26 Keinginan mendapat pesan stimulus tentang objek wisata yang sesuai kebutuhan dengan menonton Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV o Keinginan mendapat pesan tentang objek wisata sesuai kebutuhan Frekuensi Persentase Tidak ingin 1 1.2 Kurang ingin 1 1.2 Ragu-ragu 12 14.5 Ingin 52 62.7 Sangat ingin 17 20.5 Total 83 100 Sumber P 26 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang menilai sangat ingin mendapat pesan stimulus tentang objek wisata yang sesuai kebutuhan dengan menonton Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV yakni sebanyak 17 orang dengan persentase 20,5. Mahasiswa yang menilai ingin yakni sebanyak 52 orang dengan persentase sebesar 62,7. Lalu mahasiswa yang ragu- ragu yakni sebanyak 12 orang dengan persentase sebesar 14,5. Kemudian mahasiswa yang menilai kurang ingin yakni 1 orang dengan persentase sebesar 1,2 dan mahasiswa yang menilai tidak puas yakni sebanyak 1 orang dengan persentase sebesar 1,2. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa mayoritas mahasiswa Universitas Sumatera Utara memiliki rasa ingin mendapat pesan tentang objek wisata sesuai kebutuhan dengan menonton Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV yang sesuai dengan kebutuhan dikarenakan mahasiswa merasa kebutuhan akan rekreasi untuk mengunjungi objek wisata serta rasa ingin terus menerima pesan stimulus mengenai objek wisata dapat terpenuhi walaupun hanya sekedar menonton tayangan tersebut. TABEL 27 Dengan menonton Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV menimbulkan keinginan untuk mengambil keputusan dalam menentukan objek wisata o Mengambil keputusan dalam menentukan objek wisata Frekuensi Persentase Tidak ingin 1 1.2 Kurang ingin 1 1.2 Ragu-ragu 12 14.5 Ingin 52 62.7 Sangat ingin 17 20.5 Total 83 100 Sumber P 27 Tabel diatas menunjukkan bahwa mahasiswa yang menilai sangat ingin untuk mengambil keputusan dalam menentukan objek wisata Universitas Sumatera Utara dengan Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV yakni sebanyak 17 orang dengan persentase 20,5. Mahasiswa yang menilai ingin yakni sebanyak 52 orang dengan persentase sebesar 62,7. Lalu mahasiswa yang ragu-ragu yakni sebanyak 12 orang dengan persentase sebesar 14,5. Kemudian mahasiswa yang menilai kurang ingin yakni 1 orang dengan persentase sebesar 1 dan mahasiswa yang menilai tidak ingin yakni sebanyak 1 orang dengan persentase sebesar 1. Dengan demikian dapat simpulkan bahwa mayoritas terdapat pada mahasiswa yang menilai ingin untuk mengambil keputusan dalam menentukan objek wisata dengan Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV dikarenakan daerah objek wisata yang selalu ditampilkan pada tayangan tersebut memiliki potensi keunikan dan keistimewaan di mata mahasiswa yang menonton sehingga menimbulkan ketertarikan serta kenginan untuk mengambil keputusan mengunjungi daerah objek wisata tersebut setelah menonton Tayangan Koper dan Ransel di Trans TV. Kemu khusus lagi. Adapun gambaran tersebut dapat dilihat pada tabel dibawah ini.

IV.4. ANALISIS TABEL SILANG

Dokumen yang terkait

Tayangan Iklan dan Brand Awareness Khalayak (Studi Korelasional Iklan NutriSari Versi Joshua Suherman Di Televisi Swasta Indonesia Terhadap Brand Awareness Para Atlet Baseball dan Softball PengCab Perbasasi Medan)

5 84 111

Tayangan The Golden Ways dan Motivasi Diri (Studi Korelasional tentang Pengaruh Tayangan The Golden Ways di Metro TV terhadap Peningkatan Motivasi Diri pada Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Medan Area)

0 45 118

Tayangan Variety Show Cinta Juga Kuya Dan Minat Menonton (Studi Korelasional Pengaruh Tayangan Variety Show Cinta Juga Kuya di SCTV terhadap Minat Menonton di Kalangan Mahasiswa Departemen Ilmu Komunikasi FISIP USU)

0 38 116

Talk Show Dan Sikap Mahasiswa (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Tayangan “Apa Kabar Indonesia Malam” di tvOne terhadap Sikap Mahasiswa FISIP USU)

0 71 232

Tayangan "Koper Dan Ransel" Dan Minat Wisata (Studi Korelasional tentang Pengaruh Tayangan Koper dan Ransel di TRANS TV terhadap Minat Wisata Masyarakat Kelurahan Denai Kecamatan Medan Denai)

0 97 108

Pengaruh Tayangan Televisi terhadap Sikap (Studi Korelasional Pengaruh Acara Dahsyat di Stasiun Televisi RCTI Terhadap Sikap Mahasiswa FISIP USU)

2 46 133

Pemberitaan Terorisme dan Sikap Mahasiswa (Studi Korelasional tentang hubungan antara Pemberitaan Terorisme di tvOne dan Sikap Mahasiswa FISIP USU)

0 25 181

Pemberitaan ISIS dan Sikap Mahasiswa (Studi Korelasional Tentang Hubungan Antara Pemberitaan ISIS di TV One dan Sikap Mahasiswa FISIP USU)

0 25 117

PENGARUH TAYANGAN SEXOPHONE TRANS TV TERHADAP SIKAP SEKS MAHASISWA SURABAYA ( Studi Deskriptif Kuantitatif Pengaruh Tayangan Sexophone Trans Tv Terhadap Sikap Seks Mahasiswa Surabaya).

0 4 89

PENGARUH TAYANGAN SEXOPHONE TRANS TV TERHADAP SIKAP SEKS MAHASISWA SURABAYA ( Studi Deskriptif Kuantitatif Pengaruh Tayangan Sexophone Trans Tv Terhadap Sikap Seks Mahasiswa Surabaya)

0 0 11