Upaya-Upaya yang Dilakukan Dalam Meningkatkan Kinerja Pelayanan

3. Upaya-Upaya yang Dilakukan Dalam Meningkatkan Kinerja Pelayanan

Pada dasarnya seluruh hambatan-hambatan yang ada didalam badan Dinas dapat dituntaskan dan juga diberikan solusi untuk menanggulanginya. Hal tersebut dapat dituntaskan permasalahannya sebagai wujud mengutamakan pelayanan publik yang optimal kepada masyarakat. Upaya-upaya sebagai wujud langkah mengoptimalkan pelayanan publik oleh Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil adalah :

a. Motivasi. Motivasi merupakan faktor penggerak terpenting bagi seorang pegawai dalam melaksanakan tugas-tugasnya. Dengan motivasi, seorang pegawai memiliki semangat atau dorongan dari dalam diri, sehingga dalam kinerjanya dapat menghasilkan outcome yang baik. Motivasi para pegawai Dinas yang harus lebih ditingkatkan lagi, karena tanpa adanya semangat atau dorongan motivasi maka dapat memperlambat langkah kinerja dalam suatu tugas yang dibebankan pada pegawai sehingga dalam pencapaian tujuan organisasi dapat terhambat. Selain itu kondisi lingkungan tempat pegawai bekerja perlu adanya penataan ulang dalam ruangan agar dapat terlihat nyaman, tertata secara baik, dan terlihat luas. Bagi pegawai yang melakukan tugas dengan optimal dan prestasi kerja yang baik maka akan mendapatkan suatu bentuk penghargaan dari Dinas agar dalam a. Motivasi. Motivasi merupakan faktor penggerak terpenting bagi seorang pegawai dalam melaksanakan tugas-tugasnya. Dengan motivasi, seorang pegawai memiliki semangat atau dorongan dari dalam diri, sehingga dalam kinerjanya dapat menghasilkan outcome yang baik. Motivasi para pegawai Dinas yang harus lebih ditingkatkan lagi, karena tanpa adanya semangat atau dorongan motivasi maka dapat memperlambat langkah kinerja dalam suatu tugas yang dibebankan pada pegawai sehingga dalam pencapaian tujuan organisasi dapat terhambat. Selain itu kondisi lingkungan tempat pegawai bekerja perlu adanya penataan ulang dalam ruangan agar dapat terlihat nyaman, tertata secara baik, dan terlihat luas. Bagi pegawai yang melakukan tugas dengan optimal dan prestasi kerja yang baik maka akan mendapatkan suatu bentuk penghargaan dari Dinas agar dalam

b. Kemampuan Pegawai. Kemampuan pegawai yang berkualitas serta disiplin yang tinggi dapat berpengaruh besar dalam kinerja pelayanan Dinas, sebab dalam suatu organisasi faktor manusia merupakan penggerak utama sebagai subyek utama dalam menjalankan aktivitasnya dalam organisasi sehingga dalam kaitannya Dinas harus memiliki pegawai-pegawai yang mempunyai kemampuan yang tinggi dan berkualitas. Hal ini dapat dilakukan Dinas dengan mengirimkan pegawainya untuk mengikuti pelatihan-pelatihan yang berkaitan erat dengan tugas dan keahlian bidang yang diembannya serta diintensifkan pada bidang komputerisasi. Jumlah personil pegawai yang perlu ditambah, penyesuaian dalam pembagian pegawai pada tiap-tiap bidang dan ketepatan dalam penempatan posisi seorang pegawai perlu diperhatikan lagi oleh Dinas agar dalam kinerjanya dapat lebih sempurna dan optimal. Selain itu tersedianya buku-buku mengenai bidang kependudukan dan catatan sipil agar dapat menambah pengetahuan serta wawasan bagi para pegawainya.

c. Sarana dan prasarana. Sarana dan prasarana merupakan alat ataupun fasilitas yang dapat digunakan sebagai penunjang kegiatan dan memperlancar dalam suatu kegiatan. Untuk itu sarana dan prasarana merupakan pendukung dari setiap kegiatan-kegiatan sebab tanpa adanya sarana dan prasarana dengan keterbatasan manusia suatu pekerjaan tidak dapat berjalan dengan baik. Sarana dan prasarana yang memadai baik dari segi jumlah, kondisi, dan kelengkapannya dapat memperlancar kegiatan Dinas sehingga tujuan yang diinginkan dapat tercapai.

Sarana dan prasarana yang perlu ditambah seperti jumlah komputer PC dan laptop, mesin fotocopy, mesin press atau laminating, pendingin

Dinas. Sedangkan sarana mobilitas pihaknya telah berencana untuk menambah unit mobil pelayanan keliling, sehingga dalam proses kegiatannya dapat berjalan lebih maksimal. Sarana dan prasarana yang telah dimiliki perlu adanya pengecekan dan pemeliharaan secara berkala agar dalam penggunaannya dapat digunakan secara baik dan dapat berfungsi sebagaimana mestinya.