Identifikasi Masalah Pembatasan Masalah Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

commit to user 4 Berdasarkan uraian tersebut maka peneliti tertarik untuk mengadakan penelitian dengan judul ” Peningkatan Hasil Belajar IPA Tentang Konsep Gerak Melalui Metode Eksperimen Pada Siswa Kelas III SDN 03 Kalijirak Kecamatan Tasikmadu Kabupaten Karanganyar Tahun Ajaran 2010 2011”.

B. Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah di atas dapat diidentifikasikan bahwa: a. Materi pelajaran terlalu banyak. b. Siswa kurang tertarik terhadap pelajaran IPA terutama tentang gerak. c. Siswa kurang memahami materi gerak yang disampaikan oleh guru. d. Penggunaan media pembelajaran masih kurang. e. Metode pembelajaran kurang sesuai dengan materi pelajaran.

C. Pembatasan Masalah

Pembatasan masalah dalam penelitian ini memfokuskan pada upaya peningkatan hasil belajar IPA tentang konsep gerak melalui metode eksperimen pada siswa kelas III SDN 03 Kalijirak Kecamatan Tasikmadu Kabupaten Karanganyar Tahun Ajaran 20102011.

D. Perumusan Masalah

Berdasarkan identifikasi masalah di atas dapat dirumuskan masalah sebagai berikut : “Apakah penggunaan metode eksperimen dapat meningkatkan hasil belajar IPA tentang konsep gerak pada siswa kelas III SDN 03 Kalijirak Kecamatan Tasikmadu Kabupaten Karanganyar Tahun Ajaran 20102011? commit to user 5

E. Tujuan Penelitian

Tujuan dari penelitian tindakan kelas ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar IPA tentang konsep gerak melalui metode eksperimen pada siswa kelas III SDN 03 Kalijirak Kecamatan Tasikmadu Kabupaten Karanganyar Tahun Ajaran 20102011.

F. Manfaat Penelitian

a. Manfaat Teoritis 1. Diterapkannya pembelajaran dengan metode eksperimen dapat untuk meningkatkan hasil belajar IPA siswa kelas III SDN 03 Kalijirak Kecamatan Tasikmadu Kabupaten Karanganyar Tahun Ajaran 20102011. 2. Dapat digunakan sebagai referensi bagi peneliti lain yang akan mengadakan penelitian yang sama. b. Manfaat Praktis 1. Guru Untuk membantu mengembangkan kemampuannya dalam merancang dan melaksanakan pembelajaran IPA yang efektif dengan jalan penerapan metode eksperimen sehingga hasilnya akan lebih baik, serta menambah pengalaman guru untuk melaksanakan PTK. 2. Siswa - Menambah pengalaman siswa secara langsung tentang materi gerak dengan metode eksperimen. - Meningkatkan hasil belajar IPA tentang konsep gerak. 3. Sekolah - Untuk memberi inspirasi terhadap guru yang ada di sekolah tersebut guna meningkatkan hasil belajar siswanya yaitu dengan penggunaan metode eksperimen. - Untuk memperbaiki sistem pembelajaran di sekolah commit to user 6

BAB II LANDASAN TEORI

A. Tinjauan Pustaka

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR IPA MELALUI METODE EKSPERIMEN PADA SISWA KELAS IV SDN 03 SUKOLILO Peningkatan Motivasi Belajar IPA Melalui Metode Eksperimen Pada Siswa Kelas IV SDN 03 Sukolilo Kecamatan Sukolilo Pada Semester Genap Tahun Ajaran 2012/2013.

0 0 13

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR IPA MELALUI METODE EKSPERIMEN PADA SISWA KELAS IV SDN 03 SUKOLILO Peningkatan Motivasi Belajar IPA Melalui Metode Eksperimen Pada Siswa Kelas IV SDN 03 Sukolilo Kecamatan Sukolilo Pada Semester Genap Tahun Ajaran 2012/2013.

0 1 16

PENDAHULUAN PENERAPAN METODE DISKUSI KELOMPOK UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA KELAS IV SDN 03 KALIJIRAK TASIKMADU KARANGANYAR 2011.

0 2 7

BAB I PENDAHULUAN PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN METODE DISCOVERY INQUIRY MELALUI MEDIA GAMBAR (Penelitian Tindakan Kelas pada Siswa Kelas III Semester II SDN 03 Kaling Tasikmadu Karanganyar Tahun 2010/2011).

0 0 9

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI METODE Peningkatan Hasil Belajar Siswa Melalui Metode Make A-Match Pada Pembelajaran IPA Pada Kelas V SD Negeri 03 Buran Kecamatan Tasikmadu Kabupaten Karanganyar Tahun Ajaran 2011/2012.

0 2 14

PENDAHULUAN Peningkatan Hasil Belajar Siswa Melalui Metode Make A-Match Pada Pembelajaran IPA Pada Kelas V SD Negeri 03 Buran Kecamatan Tasikmadu Kabupaten Karanganyar Tahun Ajaran 2011/2012.

0 1 6

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI PENERAPAN METODE EKSPERIMEN PADA SISWA KELAS IV SD N III Peningkatan Hasil Belajar IPA Melalui Penerapan Metode Eksperimen Pada Siswa Kelas IV SD N III Tawangrejo, Jatipurno, Wonogiri Tahun Ajaran 2011/2012.

0 0 16

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI PENERAPAN METODE EKSPERIMEN PADA SISWA KELAS IV SD N III TAWANGREJO Peningkatan Hasil Belajar IPA Melalui Penerapan Metode Eksperimen Pada Siswa Kelas IV SD N III Tawangrejo, Jatipurno, Wonogiri Tahun Ajaran 2011/2

0 1 17

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI PENERAPAN METODE GUIDED Peningkatan Hasil Belajar Ipa Melalui Penerapan Metode Guided Inquiry-Discovery Pada Siswa Kelas IV SDN 02 Karangayar Kecamatan Karanganyar Kabupaten Karanganyar Tahun Pelajaran 2011/2012.

0 1 15

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI PENERAPAN METODE GUIDED Peningkatan Hasil Belajar Ipa Melalui Penerapan Metode Guided Inquiry-Discovery Pada Siswa Kelas IV SDN 02 Karangayar Kecamatan Karanganyar Kabupaten Karanganyar Tahun Pelajaran 2011/2012.

0 0 15