Umum Interest Rate Risk

PT TUNAS BARU LAMPUNG Tbk DAN ENTITAS ANAK Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Untuk Tahun-tahun yang Berakhir 31 Desember 2013 dan 2012 Angka-angka dalam Jutaan Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain PT TUNAS BARU LAMPUNG Tbk AND ITS SUBSIDIARIES Notes to Consolidated Financial Statements For the Years Ended December 31, 2013 and 2012 Figures are in millions of Rupiah, unless Otherwise Stated - 7 - Perusahaan memulai usahanya secara komersial pada tahun 1974. Perusahaan berdomisili di Jakarta, kantor pusat Perusahaan terletak di Wisma Budi, Jl. H.R. Rasuna Said Kav. C-6, Jakarta. Pabrik Perusahaan berlokasi di Lampung, Surabaya, Tangerang, Palembang dan Kuala Enok, dengan perkebunan dan pabrik yang terletak di Terbanggi Besar – Lampung Tengah dan Banyuasin – Sumatera Selatan, sedangkan perkebunan dan pabrik entitas anak terletak di Lampung Tengah, Lampung Utara, Bengkulu dan Kalimantan Barat dengan jumlah lahan perkebunan kurang lebih seluas 81,80 ribu hektar. Adapun jumlah luas lahan yang ditanami kurang lebih seluas 58,51 ribu hektar. The Company started its commercial operations in 1974. The Company is domiciled in Jakarta, with head office located at Wisma Budi, Jl. H.R. Rasuna Said Kav. C-6, Jakarta. Its factories are located at Lampung, Surabaya, Tangerang, Palembang and Kuala Enok, while its plantations and plants are located in Terbanggi Besar – Central Lampung and Banyuasin – South Sumatera, while the plantations and plants of the subsidiaries are located at Central Lampung, Bengkulu North Lampung, and West Kalimantan with a total area of approximately 81.80 thousand hectares. The planted area is approximately 58.51 thousand hectares.

b. Penawaran Umum Efek

b. Public Offering of Shares

Pada tanggal 31 Desember 1999, Perusahaan memperoleh pernyataan efektif dari Ketua Badan Pengawas Pasar Modal sekarang Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan atau Bapepam dan LK dengan suratnya No. S-2735PM1999 untuk melakukan penawaran umum perdana atas 140.385.000 saham Perusahaan dengan nilai nominal Rp 500 dalam Rupiah penuh per saham kepada masyarakat. On December 31, 1999, the Company obtained the Approval Letter from the Chairman Capital Market Supervisory Agency Bapepam or the Capital Market and Financial Institutions Supervisory Agency in his letter No. S-2735PM1999 for the Company’s initial public offering of 140,385,000 shares with a par value of Rp 500 in full Rupiah amount per share. Melalui Surat No. 033BPCSV2006 tanggal 1 Juni 2006, Perusahaan mengajukan Pernyataan Pendaftaran kepada Badan Pengawas Pasar Modal Bapepam dan LK sekarang OJK sehubungan dengan rencana untuk melaksanakan Penawaran Umum Terbatas I kepada Pemegang Saham dengan Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu HMETD untuk membeli saham baru dimana melekat Waran Seri I sebanyak-banyaknya 3.230.774.400 Saham Biasa Atas Nama “Saham” dengan nilai nominal sebesar Rp 125 dalam Rupiah penuh per saham yang akan ditawarkan dengan Harga Pelaksanaan Rp 125 dalam Rupiah penuh per saham. Through Letter No. 033BPCSV2006 dated June 1, 2006, the Company filed for the Notice of Listing to the Capital Market Supervisory Agency Bapepam-LK currently OJK in relation with its plan to conduct Limited Public Offering I with pre- emptive rights to Stockholders, for 3,230,774,400 common shares the “shares” with a par value of Rp 125 in full Rupiah amount per share, with Series I Warrants attached and subscription price of Rp 125 in full Rupiah amount per share. Sejak tanggal 31 Desember 2012, fungsi, tugas dan wewenang kegiatan jasa keuangan di sektor pasar modal, perasuransian, dana pensiun, lembaga pembiayaan dan lembaga jasa keuangan lainnya beralih dari Menteri Keuangan dan Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan Bapepam dan LK ke Otoritas Jasa Keuangan OJK Starting December 31, 2012, the functions, duties and authorities of regulating and monitoring the financial service activities in capital market sector, insurance, pension fund, multi-finance, and other financial services were transferred from the Minister of Finance, and the Capital Market and Financial Institution Supervisory Agency Bapepam-LK to the Financial Services Authority OJK. L a p o r a n Ta h u n a n 2 0 1 3 P T T u n a s B a r u L a m p u n g T b k PT TUNAS BARU LAMPUNG Tbk DAN ENTITAS ANAK Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Untuk Tahun-tahun yang Berakhir 31 Desember 2013 dan 2012 Angka-angka dalam Jutaan Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain PT TUNAS BARU LAMPUNG Tbk AND ITS SUBSIDIARIES Notes to Consolidated Financial Statements For the Years Ended December 31, 2013 and 2012 Figures are in millions of Rupiah, unless Otherwise Stated bk the ar, the nya ein