Persediaan Inventories Segment Information

PT TUNAS BARU LAMPUNG Tbk DAN ENTITAS ANAK Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Untuk Tahun-tahun yang Berakhir 31 Desember 2013 dan 2012 Angka-angka dalam Jutaan Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain PT TUNAS BARU LAMPUNG Tbk AND ITS SUBSIDIARIES Notes to Consolidated Financial Statements For the Years Ended December 31, 2013 and 2012 Figures are in millions of Rupiah, unless Otherwise Stated 55 - Manajemen berpendapat bahwa nilai pertanggungan tersebut cukup untuk menutupi kemungkinan kerugian dari aset yang dipertanggungkan. Management believes that the insurance coverages are adequate to cover possible losses that might arise from such risks on the assets insured. Termasuk dalam tanaman tebu dalam pertumbuhan adalah kapitalisasi beban penyusutan aset tetap sebesar Rp 4.368 dan Rp 2.832 pada tanggal 31 Desember 2013 dan 2012. As of December 31, 2013 and 2012, sugar cane – plantation is capitalization includes capitalized depreciation expenses of property,plant and equipment amounting to Rp 4,368 and Rp 2,832, respectively. 28,60 dan 24,02 dari jumlah persediaan masing-masing digunakan sebagai jaminan atas utang bank pada tahun 2013 dan 2012 Catatan 17 dan 38. Inventories representing 28.60 and 24.02, of the total inventories as of December 31, 2013 and 2012, respectively, are used as collateral on bank loans Notes 17 and 38.

8. Pajak Dibayar Dimuka

8. Prepaid Taxes

2013 2012 Pajak Pertambahan Nilai - bersih 3.491 5.563 Value Added Tax - net Pajak penghasilan Income taxes Pasal 22 797 725 Article 22 Pasal 23 1.109 1.130 Article 23 Jumlah 5.397 7.418 Total

9. Uang Muka

9. Advances

2013 2012 Uang muka pembelian: Advances for purchases of: CPO dan produk turunannya 517.574 582.830 CPO and related downstream products Suku cadang 23.242 25.680 Spareparts Angkutan kapal 16.231 17.429 Shipment freight Pupuk 6.179 4.882 Fertilizers Bibit 3.087 2.763 Seeds Tanah 1.204 2.254 Land Aset tetap 971 1.228 Property, plant and equipment Lain-lain 17.757 15.916 Others Jumlah 586.245 652.981 Total Uang muka pembangunan pabrik - 1.430 Advances for development of plant Jumlah 586.245 654.411 Total

10. Piutang dan Utang Pihak Berelasi

10. Due from and Due to Related Parties

Piutang dan utang pihak berelasi, terutama timbul dari penjualan dan pembelian bahan pembantu, hasil produk sampingan, serta kegiatan operasional Grup lainnya dengan pihak berelasi Catatan 37: The amounts due from and due to the following related parties resulted mainly from sales and purchases of indirect materials, by-products, and other operational activities of the Group with it’s related parties Note 37: 2013 2012 Piutang Due from PT Budi Starch Sweetner Tbk dahulu PT Budi Starch Sweetner Tbk PT Budi Acid Jaya Tbk 1.317 882 formerly PT Budi Acid Jaya Tbk Lain-lain masing-masing kurang dari Rp 1.000 67 54 Others each less than Rp 1,000 Jumlah 1.384 936 Total Utang Due to PT Kencana Acidindo Perkasa 9.548 6.406 PT Kencana Acidindo Perkasa L a p o r a n Ta h u n a n 2 0 1 3 P T T u n a s B a r u L a m p u n g T b k PT TUNAS BARU LAMPUNG Tbk DAN ENTITAS ANAK Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Untuk Tahun-tahun yang Berakhir 31 Desember 2013 dan 2012 Angka-angka dalam Jutaan Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain PT TUNAS BARU LAMPUNG Tbk AND ITS SUBSIDIARIES Notes to Consolidated Financial Statements For the Years Ended December 31, 2013 and 2012 Figures are in millions of Rupiah, unless Otherwise Stated PT TUNAS BARU LAMPUNG Tbk DAN ENTITAS ANAK Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Untuk Tahun-tahun yang Berakhir 31 Desember 2013 dan 2012 Angka-angka dalam Jutaan Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain PT TUNAS BARU LAMPUNG Tbk AND ITS SUBSIDIARIES Notes to Consolidated Financial Statements For the Years Ended December 31, 2013 and 2012 Figures are in millions of Rupiah, unless Otherwise Stated 56 - Piutang dari dan utang kepada pihak berelasi dilakukan tanpa jaminan, tidak dikenakan bunga serta tidak memiliki jangka waktu pengembalian yang pasti. These amounts due from and due to related parties are unsecured, non-interest bearing and have no definite repayment terms. Manajemen berpendapat bahwa seluruh piutang dari pihak berelasi tersebut dapat ditagih sehingga tidak dibentuk cadangan kerugian penurunan nilai atas piutang tersebut. Management believes that the above-mentioned amounts due from related parties are fully collectible, thus, no allowance for impairment was provided.

11. Piutang dan Utang Plasma – Bersih

11. Due from and Due to Plasma – Net

Akun ini merupakan pembiayaandana yang diberikan oleh Perusahaan dan BNIL, entitas anak, kepada plasma petani melalui Koperasi Unit Desa KUD dalam rangka pengembangan proyek perkebunan kelapa sawit milik plasma. This account represents the financing which has been granted by the Company and BNIL, a subsidiary, to the farmers plasma through the Cooperatives Koperasi Unit Desa or KUD for the development of palm plantations owned by plasmas. Piutang dan utang plasma - bersih yang dilakukan oleh Perusahaan dan BNIL, merupakan jumlah neto dari pembiayaan yang dikeluarkan terlebih dahulu oleh Perusahaan dan BNIL, dengan pembiayaan yang diterima dari PT Bank Rakyat Indonesia Persero Tbk, PT Bank Danamon Indonesia Tbk, dan PT Bank Mandiri Persero Tbk Catatan 38. Amounts due from and due to plasma - net which are managed by the Company and BNIL, consist of the net balance of the fund which have been disbursed first by the Company and BNIL, with the funds received from PT Bank Rakyat Indonesia Persero Tbk, PT Bank Danamon Indonesia Tbk, and PT Bank Mandiri Persero Tbk Note 38. Rincian piutang utang plasma yang dikelola oleh Perusahaan dan BNIL adalah sebagai berikut: The details of amounts due from due to plasma managed by the Company and BNIL are as follows: PembiayaanDana yang Pembiayaan Utang Plasma - Dikeluarkan Terlebih oleh Bank Bersih Dahulu Funded Due to Plasma - Funds Advanced by the Banks Net Saldo pada tanggal 1 Januari 2013 136.177 122.136 14.041 Balance as of January 1, 2013 Biaya pengembangan dan biaya lainnya 188.155 26.103 162.052 Development cost and other costs Pelunasan dari KUD 163.548 27.279 136.269 Payments from KUD Saldo pada tanggal 31 Desember 2013 160.784 120.960 39.824 Balance as of December 31, 2013 2013 PembiayaanDana yang Pembiayaan Utang Plasma - Dikeluarkan Terlebih oleh Bank Bersih Dahulu Funded Due to Plasma - Funds Advanced by the Banks Net Saldo pada tanggal 1 Januari 2012 105.636 126.053 20.417 Balance as of January 1, 2012 Biaya pengembangan dan biaya lainnya 235.374 94.177 141.197 Development cost and other costs Pelunasan dari KUD 204.833 98.094 106.739 Payments from KUD Saldo pada tanggal 31 Desember 2012 136.177 122.136 14.041 Balance as of December 31, 2012 2012 L a p o r a n Ta h u n a n 2 0 1 3 P T T u n a s B a r u L a m p u n g T b k