Jumlah dan Kondisi Buku Pelajaran di SDLB Negeri Kebayakan Gunung Balohen

Tabel 4.5: Sarana dan Prasarana Pendidikan jenis ruang jumlah ruang luas M2 kondisi ruang jumlah ruangketerangan baik rusak ringanrusak berat belajarlokal 9 1.458 1 2 - rumah dinas kepsek 1 225 1 - - rumah penjaga sekolah 1 144 - 1 - rumah dinas guru 5 168 - 5 - WC 4 40 4 - - Sumber: Sekolah Dasar Luar Biasa Negeri Kebayakan Gunung Balohen,2014 Berdasarkan tabel diatas dapat diketahui yang menjadi penunjang pendidikan untuk sekolah dasar luar biasa negeri kebayakan gunung balohen telah disediakan prasarana seperti ruang belajar yaitu berjumlah 9 kelas, rumah dinas kepala sekolah 1,rumah penjaga sekolah 1, rumah dinas guru 5, dan wc berjumlah 4 dan keadaan ruang yang menjadi penunjang akses belajar mengajar kondisi yang rusak ringan berjumlah 8 dan yang keadaan nya baik berjulah 4, dan yang tidak rusak berjumlah 8 jadi semua jumlah yang menjadi sarana pendukung disekolah dasar luar biasa negeri berjumlah 20.

4.7 Jumlah dan Kondisi Buku Pelajaran di SDLB Negeri Kebayakan Gunung Balohen

Jumlah buku yang ada di Sekolah Dasar Luar Biasa Negeri Kebayakan Gunung Balohen dapat dilihat pada tabel dibawah ini : Tabel 4.6: jenis,jumlah dan kondisi buku Universitas Sumatera Utara Baik Rusak Ringan Rusak Berat Buku Paket Khusus PLB 150 150 - - Buku Paket Umum 106 81 - 25 Buu Penunjang 527 527 - - Buku Fiksi Umum 60 50 - 10 Buku Buku Fiksi Khusus Braille 39 39 - - Jenis Buku Jumlah Eksp Kondisi Buku Jumlah Buku Keterangan Sumber: Sekolah Dasar Luar Biasa Negeri Kebayakan Gunung Balohen, 2014 Berdasarkan tabel diatas dapat diketahui jumlah dan kondisi buku pelajaran yang ada di Sekolah Dasar Luar Biasa Negeri Kebayakan Gunung Balohen cukup memadai untuk menunjang atau mendukung kegiatan dan proses belajar dan kondisi buku yang rusak juga hanya sedikit. Jadi total keseluruhan buku yang ada diperpustakaan Sekolah Dasar Luar Biasa secara keseluruhan berjumlah 882 dan yang dalam kondisi baik berjumlah 847 dan yang berjumlah 35 buku yaitu buku paket umum 25 dan buku fiksi umum 10 buah. 4.8 Jumlah dan Kondisi Peralatan Praktek dan Penunjang Kegiatan Belajar di SDLB Negeri Kebayakan Gunung Balohen Jenis, jumlah dan kondisi peralatan dan praktek unutuk penunjang kegiatan belajar disekolah dasar luar biasa negeri dapat dilihat pada tabel sebagai berikut : Tabel 4.7 : Jumlah dan kondisi peralatan dan penunjang yang ada di SDLB Negeri Universitas Sumatera Utara Jenis Peralatan Jumlah ndisi Peralatan Keterangan Baik Rusak Ringan Rusak Berat KIT IPA 4 2 - 2 Geometri Bidang 1 1 - - Mesin Jahit 1 1 - - Alat Pertungan 4 3 - 1 Fusel 2 2 - - Pelosotan 1 1 - - Lingkaran Putar-putrn 1 - - 1 Paralel Bard 1 1 - - Cermin Artikulasi 4 2 - 2 Audiogram 1 - - 1 Drum 1 - - 1 Jungkat-Jangkit 1 - - 1 Panjatan 1 1 - - Papan Titian 3 2 - 1 Lapangan Bulu Tangkis 1 - - 1 Meja Tenis Meja 1 - 1 - Bet Tenis Meja 6 2 1 3 Bola Voli 2 - - 2 Raket 6 2 2 2 Net Volley Ball 1 - - 1 Net Bulu Tangkis 1 - - 1 Net Tenis Meja 2 1 - 1 Mesin Ketik 3 2 - 1 Lemari Arsip 5 3 1 1 Filling Kabinet 3 2 1 - Kalkulator 1 1 - - Meja 12 Bi ro 1 1 - - Kursi Putar 34 33 - 1 Sice Kursi Tamu 2 1 1 - Brangkas Kas Box 1 1 - - Kursi Lipat 2 1 1 - Lemari Buku 1 1 - - Mesin Obras 2 2 - - Mesin Bordir 1 1 - - Gunting Kain - - - - Meteran Kain - - - - Bor Komplit 2 2 - - Pres Kayu 2 2 - - Bor Listrik 1 1 - - Ketam Listrik 1 1 - - Jam Dinding 10 9 - 1 Grenda Mesin 1 1 - - Keyboard 1 1 - - Meja Murid 90 90 - - Universitas Sumatera Utara Kursi Murid 90 90 - - Meja Guru 10 10 - - Kursi Guru 10 10 - - Lemari Guru 9 9 - - Tape Recorder 1 1 - - Globe 4 Kursi Roda 1 Ampli player 1 1 - - Corong Mix 1 1 - - Piala 24 24 - - Tursa Wanita 1 1 Mata Sepasang 1 Pernapasan 3 Rahang Gigi 2 2 Peredaran Darah 3 3 Telinga 3 3 Jantung 3 3 Sempoa 3 Klinometer 2 2 - - Rol Meter 2 2 - - Usus 1 1 - - Kompresor 1 - 1 - Kompor Tabung 1 1 - - Kompor Minyak 2 2 - - Papan Braille - - - 1 Peta Dinding - - - - Kursi Plastik 10 10 - - Sumber : Sekolah Dasar Luar Biasa Negeri Kebayakan Gunung Balohen, 2014 Berdasarkan tabel daiatas dapat diketahui jumlah dan kondisi peralatan praktek dan penunjang yang ada disekolah dasar luar biasa negeri kebayakan gunung balohen sangatlah banyak dan cukup memadai. Jadi dengan adanya berbagai alat yang adasudah sangat bisa mendukung proses belajar mengajar di sekolah dasar luar biasa negeri kebayakan. Jumlah total peralatan yang ada 411 peralatan mulai dari dari peralatan belajar, memasak, alat keterampilan dan peralatan lainya. Dan peraltan yang berada pada kondisi baik berjumlah 353, peralatan yang mengalami rusak Universitas Sumatera Utara ringan berjumlah 10 dan yang rusak berat berjumlah 27. Jadi total keseluruhan yang rusak 37 peralatan mulai dari yang rusak ringan sampai yang rusak berat.

4.9 Tingkat Penndidikan Orang Tua dan Tingkat Pekerjaan Orang Tua

Dokumen yang terkait

Implementasi Program Bantuan Operasional Sekolah Pada Jenjang Pendidikan Sekolah Dasar Kabupaten Samosir

3 65 119

Perkembangan Sekolah Luar Biasa-E Negeri Pembina Tingkat Propinsi Di Medan (1984-1999)

2 41 83

KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KINERJA GURU PADA SEKOLAH DASAR LUAR BIASA NEGERI BANDA ACEH

0 6 1

Peran perpustakaan SLB dalam menumbuhkan kemampuan literasi informasi bagi anak tunanetra : studi kasus perpustakaan SlB-A Pembina Tingkat Nasioanl Jakarta

22 112 102

PENANAMAN KARAKTER KEMANDIRIAN MELALUI KEGIATAN EKSTRAKURIKULER DI SEKOLAH LUAR BIASA Penanaman Karakter Kemandirian Melalui Kegiatan Ekstrakurikuler Di Sekolah Luar Biasa (Studi Kasus Sekolah Luar Biasa Negeri Sragen Tahun Pelajaran 2013/2014).

0 1 15

PENGELOLAAN PROGRAM BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH (BOS) DI SEKOLAH DASAR NEGERI I PATUK KABUPATEN GUNUNGKIDUL.

0 2 128

SEKOLAH DASAR LUAR BIASA TALENTA KIDS

0 1 2

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Kebijakan Publik 2.1.1 Pengertian Kebijakan Publik - Implementasi Program Bantuan Operasional Sekolah (BOS) Tahun 2014 di Sekolah Dasar Luar Biasa Negeri (Studi Pada Sekolah Dasar Luar Biasa Negeri Kebayakan Gunung Balohen Keca

0 1 26

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Implementasi Program Bantuan Operasional Sekolah (BOS) Tahun 2014 di Sekolah Dasar Luar Biasa Negeri (Studi Pada Sekolah Dasar Luar Biasa Negeri Kebayakan Gunung Balohen Kecamatan Kebayakan Kabupaten Aceh Tengah)

0 2 9

Implementasi Program Bantuan Operasional Sekolah (BOS) Tahun 2014 di Sekolah Dasar Luar Biasa Negeri (Studi Pada Sekolah Dasar Luar Biasa Negeri Kebayakan Gunung Balohen Kecamatan Kebayakan Kabupaten Aceh Tengah)

0 0 14