Total Effect Model Dekomposisi Pengaruh Kausal Antarvariabel

44

3.4.3 Total Effect

a Pengaruh variabel inflasi X 1 terhadap investasi X 3 melalui Cadangan devisa X 2 secara total ditentukan dengan model sebagai berikut : X 1 X 2 X 3 = PX 2 X 1 +PX 3 X 2 b Pengaruh inflasi X 1 terhadap Nilai Tukar X 4 melalui Cadangan devisa X 2 secara total ditentukan dengan model sebagai berikut : X 1 X 2 X 4 = PX 2 X 1 +PX 4 X 2 c Pengaruh inflasi X 1 terhadap Nilai tukar X 4 melalui Investasi X 3 secara total ditentukan dengan model sebagai berikut : X 1 X 3 X 4 = PX 3 X 1 +PX 4 X 3 d Pengaruh inflasi X 1 terhadap Nilai tukar X 4 melalui cadangan devisa X 2 , Investasi X 3 secara total ditentukan dengan model sebagai berikut : X 1 X 2 X 3 X 4 = PX 2 X 1 +PX 3 X 2 +PX 4 X 3 e Pengaruh inflasi X 1 terhadap Suku bunga Y melalui cadangan devisa X 2 secara total ditentukan dengan model sebagai berikut : X 1 X 2 Y = PX 2 X 1 +PYX 2 f Pengaruh inflasi X 1 terhadap suku bunga Y melalui investasi X 3 secara total ditentukan dengan model sebagai berikut : X 1 X 3 Y = PX 3 X 1 PYX 3 g Pengaruh inflasi X 1 terhadap suku bunga Y melalui investasi X 4 secara total ditentukan dengan model sebagai berikut : X 1 X 4 Y = PX 4 X 1 PYX 4 45 h Pengaruh inflasi X 1 terhadap Suku bunga Y melalui cadangan devisa X 2 dan investasi X 3 secara total ditentukan dengan model sebagai berikut : X 1 X 2 X 3 Y = PX 2 X 1 +PX 3 X 2 +PYX 3 i Pengaruh inflasi X 1 terhadap Suku bunga Y melalui cadangan devisa X 2 dan nilai tukar X 4 secara total ditentukan dengan model sebagai berikut : X 1 X 2 X 4 Y = PX 2 X 1 +PX 4 X 2 +PYX 4 j Pengaruh inflasi X 1 terhadap Suku bunga Y melalui investasi X 3 dan nilai tukar X 4 secara total ditentukan dengan model sebagai berikut : X 1 X 3 X 4 Y = PX 3 X 1 +PX 4 X 3 +PYX 4 k Pengaruh inflasi X 1 terhadap Suku bunga Y melalui cadangan devisa X 2 dan investasi X 3 dan nilai tukar X 4 secara total ditentukan dengan model sebagai berikut : X 1 X 2 X 3 X 4 Y = PX 2 X 1 +PX 3 X 2 +PX 4 X 3 +PYX 4 l Pengaruh cadangan devisa X 2 terhadap nilai tukar X 4 melalui investasi X 3 secara total ditentukan dengan model sebagai berikut : X 2 X 3 X 4 = PX 3 X 2 +PX 4 X 3 m Pengaruh cadangan devisa X 2 terhadap suku bunga Y melalui investasi X 3 secara total ditentukan dengan model sebagai berikut : X 2 X 3 Y = PX 3 X 2 +PYX 3 46 n Pengaruh cadangan devisa X 2 terhadap suku bunga Y melalui nilai tukar X 4 secara total ditentukan dengan model sebagai berikut : X 2 X 4 Y = PX 4 X2+PYX 4 o Pengaruh cadangan devisa X 2 terhadap suku bunga Y melalui investasi X 3 dan nilai tukar X 4 secara total ditentukan dengan model sebagai berikut : X 2 X 3 X 4 Y= PX 3 X 2 +PX 4 X 3 +PYX 4 p Pengaruh investasi X 3 terhadap suku bunga Y melalui nilai tukar X 4 secara total ditentukan dengan model sebagai berikut : X 3 X 4 Y = PX 4 X 3 +PYX 4

3.5 Test of Goodness of Fit Uji Kesesuaian