Aspek Kreatif Jiwa Kewirausahaan a. Aspek Mandiri

81 16,04; dan dilihat dari aspek kerja keras siswa termasuk kategori sangat tinggi sebesar 17,27. Dengan demikian, dapat disimpulkan urutan jiwa kewirausahaan siswa kelas XII Program Keahlian Tata Boga di SMK Negeri 4 Yogyakarta dari tertinggi ke terendah yaitu aspek kerja keras 17,27; aspek kreatif 17,25; aspek mandiri 16,95; aspek berani mengambil resiko 16,59; aspek kepemimpinan 16,04; dan aspek berorientasi pada tindakan 15,90.

3. Hubungan Pola Asuh Orang Tua dengan Jiwa Kewirausahaan

Hasil penelitian menunjukkan bahwa hubungan pola asuh demokratis orang tua dengan jiwa kewirausahaan tergolong tinggi dengan nilai koefisien sebesar 0,785; hubungan pola asuh otoriter orang tua dengan jiwa kewirausahaan tergolong sangat rendah dengan nilai koefisien sebesar 0,181; hubungan pola asuh permisif orang tua dengan jiwa kewirausahaan tergolong rendah dengan nilai koefisien sebesar 0,206 dan; hubungan antara pola asuh demokratis, otoriter, dan permisif orang tua dengan jiwa kewirausahaan tergolong tinggi dengan nilai koefisien sebesar 0,619. Sejalan dengan penelitian Arlina Sephana dan Dwi Endah Kusrini 2010 yang menyatakan bahwa pola asuh demokratis berpengaruh secara signifikan sebesar 0,49 terhadap jiwa kewirausahaan, sedangkan pola asuh permisif dan otoriter keduanya tidak berpengaruh secara signifikan terhadap jiwa kewirausahaan dengan nilai estimasi parameter masing-masing sebesar 0,02 dan 0,09. 82

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

A. SIMPULAN

Berdasarkan hasil yang dibahas pada bab-bab sebelumnya, maka dapat ditarik kesimpulan bahwa: 1. Tipe pola asuh orang tua yang dirasakan siswa kelas XII Program Keahlian Tata Boga di SMK Negeri 4 Yogyakarta adalah pola asuh demokratis sebanyak 122 siswa dengan persentase sebesar 93,85; pola asuh otoriter sebanyak 3 siswa dengan persentase sebesar 2,30, dan pola asuh permisif sebanyak 5 siswa dengan persentase sebesar 3,85. 2. Jiwa kewirausahaan siswa kelas XII Program Keahlian Tata Boga di SMK Negeri 4 Yogyakarta dilihat dari aspek mandiri termasuk dalam kategori sangat tinggi sebesar 16,95, aspek kreatif termasuk dalam kategori sangat tinggi sebesar 17,25, aspek berani mengambil resiko termasuk kategori tinggi sebesar 16,59, aspek berorientasi pada tindakan termasuk kategori tinggi sebesar 15,90, aspek kepemimpinan termasuk kategori tinggi sebesar 16,04, dan aspek kerja keras termasuk kategori sangat tinggi sebesar 17,27. 3. Hubungan Pola Asuh Orang Tua dengan Jiwa Kewirausahaan Siswa Kelas XII Program Keahlian Tata Boga di SMK Negeri 4 Yogyakarta adalah a. Hubungan pola asuh demokratis orang tua dengan jiwa kewirausahaan tergolong tinggi dengan nilai koefisien korelasi sebesar 0,785. b. Hubungan pola asuh otoriter orang tua dengan jiwa kewirausahaan tergolong sangat rendah dengan nilai koefisien korelasi sebesar 0,181.

Dokumen yang terkait

Pola Asuh Orang Tua Anak Korban Perceraian Dampingan Komisi Perlindungan Anak Indonesia Daerah Sumatera Utara (KPAID-SU)

6 100 113

HUBUNGAN INTENSITAS INFORMASI KEBOGAAN MELALUI MEDIA CETAK DENGAN MINAT MEMBUKA USAHA BOGA SISWA KELAS XII PROGRAM KEAHLIAN TATA BOGA SMK PENCAWAN MEDAN.

1 4 24

Hubungan motivasi belajar kewirausahaan dan tingkat pendidikan orang tua dengan jiwa kewirausahaan pada siswa-siswi kelas XI SMK Negeri di Kabupaten Sleman Yogyakarta.

0 0 173

Hubungan motivasi belajar kewirausahaan dan tingkat pendidikan orang tua dengan jiwa kewirausahaan pada siswa siswi kelas XI SMK Negeri di Kabupaten Sleman Yogyakarta

0 2 170

IDENTIFIKASI KEMAMPUAN STUDENTPRENEUR PADA SISWA KELAS XII PROGRAM KEAHLIAN JASA BOGA DI SMK NEGERI 6 YOGYAKARTA.

0 3 129

HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DENGAN PERILAKU KARAKTER SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN TATA BOGA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 4 YOGYAKARTA.

0 0 194

HUBUNGAN PENGETAHUAN GIZI DENGAN PERILAKU PEMILIHAN MAKANAN JAJANAN SISWA KELAS X PROGRAM KEAHLIAN TATA BOGA SMK NEGERI 1 SEWON YOGYAKARTA.

1 1 217

MINAT BERWIRAUSAHA SISWA KELAS XII PROGRAM KEAHLIAN TATA BOGA SMK NEGERI 6 YOGYAKARTA DITINJAU DARI JENIS PEKERJAAN ORANG TUA ABSTRAK Oleh: RIAN PUSPITA DAMAYANTI.

0 0 76

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN GIZI, SIKAP TERHADAP GIZI DAN POLA KONSUMSI SISWA KELAS XII PROGRAM KEAHLIAN JASA BOGA DI SMK NEGERI 6 YOGYAKARTA.

2 6 142

HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DENGAN PERILAKU MEROKOK SISWA DI SMP NEGERI 16 YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI - HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DENGAN PERILAKU MEROKOK SISWA DI SMP NEGERI 16 YOGYAKARTA - DIGILIB UNISAYOGYA

0 0 12