Jurnal Siklus Akuntansi Perusahaan Jasa

122 Penjelasan kolom-kolom jurnal : a. Kolom tanggal diisi tanggal, bulan dan tahun. b. Kolom No. bukti diisi nomor bukti transaksi. Adakalanya kolom ini ditiadakan. c. Kolom Keterangan diisi nama perkiraan atau akun yang dijurnal. d. Kolom Ref referensi diisi nomor kode akun. e. Kolom Debet diisi jumlah atau nilai perkiraan yang akan didebet. f. Kolom Kredit diisi jumlah atau nilai perkiraan yang akan dikredit. 1 Fungsi jurnal Fungsi jurnal umum sebagai berikut : a. Mencatatrecord : mencatat semua transaksi dan kejadian atau peristiwa yang mengakibatkan perubahan posisi harta, utang dan modal b. Historis : mencatat transaksikejadian yang telah berlalu secara urut waktukronologis c. Analisis : menganalisis pengaturan transaksikejadian terhadap posisi harta, utang dan modal sehingga dapat diketahui akun mana yang bertambah dan berkurang d. Instruktif : memberikan instruksi atau perintah untuk mencatat menggolong- golongkan e. Informatif : memberikan penjelasan tentang waktu dan peristiwa ekonomi yang terjadi, pengaruhnya terhadap akun yang bersangkutan, nama debitur atau kreditur dan sebagainya Di dalam menjurnal suatu akun, penambahan atau pengurangan akan diletakkan didebet atau dikredit tergantung dari jenis akunnya. Berikut ini jenis-jenis transaksi yang terjadi pada perusahaan jasa yang akan dibuat jurnal. a. Investasi atau penyetoran modal awal pemilik Modal Bapak Rp ….. Kas ….. Rp ….. b. Pembelian harta, misalnya peralatan secara tunai. Jurnal : Peralatan Rp ….. Kas ….. Rp ….. c. Pembelian harta, misalnya mesin secara kredit utang. Jurnal : Mesin Rp ….. Utang usaha ….. Rp ….. 123 d. Menyelesaikan pekerjaan diterima tunai pendapatan. Jurnal : Kas Rp ….. Pendapatan jasa ….. Rp ….. e. Menyelesaikan pekerjaan, tetapi pembayarannya diterima kemudian piutang. Jurnal : Piutang Usaha Rp ….. Pendapatan jasa ….. Rp ….. f. Mengambil atau menggunakan uang perusahaan untuk keperluan pribadi prive. Jurnal : Prive Bapak ….. Rp ….. Kas Rp ….. g. Menerima pelunasan sebagian piutang dari pelanggan atau debitur. Jurnal : Kas Rp ….. Piutang Rp ….. h. Membayar pelunasan sebagian utang kepada kreditor. Jurnal : Utang usaha Rp ….. Kas Rp ….. i. Membayar beban yang dibayar di muka sekaligus, yaitu sewa, iklan dan asuransi. Jurnal : Sewa dibayar di muka Rp ….. Kas Rp ….. j. Membayar beban-beban usaha, misalnya gaji, telepon, iklan, sewa, asuransi, listrik dan perawatan atau servis. Jurnal : Beban gaji Rp ….. Kas Rp ….. 124 k. Menerima pinjaman uang tunai dari bank. Jurnal : Kas Rp ….. Utang bank Rp ….. Contoh jurnal dan buku besar untuk perusahaan yang sudah beroperasi lebih dari satu periode akuntansi. Saldo berbagai akun pada tanggal 1 Desember 2011 dan transaksi selama bulan Desember pada Salon “Jessica”. Salon “Jessica” Neraca Saldo Per 1 Desember 2011 No Akun Akun D K 1.1.1 Kas Rp 20.000.000,00 1.1.1 Piutang usaha Rp 2.500.000,00 1.1.3 Sewa dibayar di muka Rp 3.600.000,00 1.1.4 Perlengkapan salon Rp 3.800.000,00 2.1.1 Utang usaha Rp 10.000.000,00 3.1.1 Modal Jessica Rp 15.000.000,00 3.1.2 Prive Jessica Rp 200.000,00 4.1.1 Pendapatan jasa Rp 7.000.000,00 5.1.1 Beban gaji Rp 800.000,00 5.1.2 Beban iklan Rp 700.000,00 5.1.4 Beban serba-serbi Rp 400.000,00 Rp 32.000.000,00 Rp 32.000.000,00 Berikut adalah transaksi yang terjadi pada bulan desember 2011 1. Tanggal 3 Desember 2011 Salon Jessica menerima pendapatan jasa oleh Tn Glenn sebesar Rp 3.000.000,00. 2. Tanggal 4 Desember 2011 Salon Jessica membayar beban listrik dan air sebesar Rp 600.000,00. Beban listrik sebesar Rp 400.000,00 dan beban air Rp 200.000,00. 3. Tanggal 8 Desember 2011 Salon Jessica membeli perlengkapan kepada Toko Kecantikan “Beauty” sebesar Rp 400.000,00 4. Tanggal 10 Desember 2011 Salon Jessica membeli peralatan kantor secara utang kepada CV. Sarana sebesar Rp 1.000.000,00 5. Tanggal 18 Desember 2011 Salon Jessica membeli peralatan kantor secara tunai kepada Toko Ayu Rp 800.000,00 6. Tanggal 21 Desember 2011 Salon Jessica menerima pendapatan jasa oleh pelanggan sebesar Rp 10.000.000,00 125 7. Tanggal 25 Desember 2011 Salon Jessica membeli peralatan kantor secara utang kepada Toko Meubel “Mirror”sebesar Rp 2.000.000,00 8. Tanggal 27 Desember 2011 Salon Jessica menerima pendapatan jasa dr Nn. Nirina sebesar Rp 1.500.000,00 9. Tanggal 29 Desember 2011 Salon Jessica membayar gaji para karyawan sebesar Rp 3.000.000.00. Untuk lebih jelasnya di bawah ini contoh dokumen transaksi berikut jurnal umumnya. Salon “Jessica” Jurnal Umum Periode 31 Desember 2011 dalam Rupiah Tgl No. Keterangan Ref Debet Kredit bukti 2011 Des 3 BKM 1 Kas 1.1.1 3.000.000,00 Pendapatan jasa 4.1.1 3.000.000,00 Penerimaan jasa 4 BKK 1 Beban listrik dan air 5.1.3 600.000,00 Kas 1.1.1 600.000,00 Pembayaran beban listrik dan air 8 NK 1 Perlengkapan salon 1.1.3 400.000,00 Kas 1.1.1 400.000,00 Pembelian perlengkapan salon 10 F 1 Peralatan salon Utang usaha 1.2.1 1.000.000,00 Pembelian peralatan salon 2.1.1 1.000.000,00 kredit 18 NK 2 Peralatan salon Kas 1.2.1 800.000,00 Pembelian peralatan salon 1.1.1 800.000,00 tunai 21 BKM 2 Kas Pendapatan jasa 1.1.1 10.000.000,00 Penerimaan jasa 4.1.1 10.000.000,00 25 F 2 Peralatan salon Utang usaha 1.2.1 2.000.000,00 Pembelian peralatan salon 2.1.1 2.000.000,00 kredit 126 27 BKM 3 Kas Pendapatan jasa 1.1.1 1.500.000,00 Penerimaan jasa 4.1.1 1.500.000,00 29 BKK 2 Beban gaji Kas 5.1.1 3.000.000,00 Pembayaran gaji 1.1.1 3.000.000,00 22.300.000,00 22.300.000,00

3. Buku Besar

1. Pengertian Buku Besar Buku besar adalah himpunan rekening-rekening yang saling berhubungan yang menggambarkan pengaruh transaksi terhadap perubahan harta, utang dan modal. Pemindahbukuan semua pos-pos jurnal ke buku besar disebut posting. Nama akun yang dipakai pada ayat-ayat jurnal harus sama dengan nama akun di buku besar. \ 2. Posting Adalah proses memindahkan data informasi dari jurnal ke buku besar untuk keperluan pembuatan ikhtisar. Posting biasanya melakukan langkah-langkah sebagai berikut : a. Mencatat angka uang dan tanggal. Tanggal dan angka uang debet atau kredit ditulis dalam akun yang semestinya. b. Mencatat nomor akunnya Referensi yang terdapat dalam jurnal ke nomor akun di buku besar. c. Mencatat halaman jurnal pada kolom Ref referensi di buku besar.

3. Bentuk Akun

Ada 4 : T T-form, bentuk dua kolom two coloumn account, bentuk tiga kolom three coloumn account dan bentuk empat kolom four coloumn account Berikut ini contoh posting dengan menggunakan perkiraan bentuk T T-form, bentuk dua kolom two coloumn account, bentuk tiga kolom three coloumn account dan bentuk empat kolom four coloumn account : 127 a. Bentuk T T-form b. Bentuk dua kolom