Menuliskan Kata Keterampilan Menulis

21 Menurut Depdikbud 1989, hlm. 462, bahwa “kosakata adalah perbendaharaan kata”.Sedangkan Menurut Berk 2006, hlm.218, “Vocabulary is the content and function on words of a language which are learned so through that they become a part of a childs understanding, speaking, and later, reading, and writing. Vocabulary is the words having meaning when heard or seen though proceed even not proceed by the individual himself to communicate with other.” Dari penjelasan tersebut, Berk berpendapat bahwa kosakata adalah kata-kata yang bermakna dan berfungsi dalam suatu bahasa yang dapat di pelajari anak, melalui mendengar dan berbicara dan selanjutnya membaca dan menulis. Lebih lanjut Susanti 2002, hlm. 89 berpendapat bahwa “Vocabulary is the total number of words in a language. It is also a collection of words a person knows and uses in speaking and writing”. Dapat diartikan bahwa kosakata atau perbendaharaan kata adalah jumlah seluruh kata dalam suatu bahasa, juga kemampuan kata-kata yang diketahui dan digunakan seseorang dalam berbicara dan menulis. Berdasarkan pendapat-pendapat tersebut, dapat disimpulkan bahwa kosakata adalah sejumlah kata yang bermakna dan digunakan dalam berkomunikasi dengan orang lain. Pengembangan kosakata harus mempertimbangkan hal-hal seperti hal kekerabatan, nama-nama anggota tubuh, kata ganti, kata bilangan, kata kerja, kata keadaan dan benda-benda yang universal Tarigan, 1996, hlm. 149. Bagaimanapun juga dalam pengembangan kosakata bahasa Inggris, pembelajaran kosakata harus disesuaikan dengan situasi, kondisi dan hal-hal yang terdekat dengan anak.

5. Pembelajaran Bahasa Inggris di SD

Pembelajaran merupakan kegiatan belajar mengajar dimana terjadi interaksi antara pendidik, sumber belajar dengan peserta didik. Dalam pembelajaran ada suatu sistem yang terdiri dari komponen-komponen pembelajaran yang saling berkesinambungan, setiap komponen mempunyai hubungan timbal balik diawali dengan penentuan tujuan pembelajaran, bahan ajar, media dan evaluasi hasil belajar.

Dokumen yang terkait

STUDI KOMPARASI PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN ULAR TANGGA DENGAN MEDIA PEMBELAJARAN FLASH CARDS Studi Komparasi Penggunaan Media Pembelajaran Ular Tangga Dengan Media Pembelajaran Flash Cards Terhadap Kemampuan Menghafal Kosakata Bahasa Inggris Kelas IV

0 1 10

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR PKN MELALUI METODE PERMAINAN ULAR TANGGA PADA SISWA KELAS IV Peningkatan Motivasi Belajar Pkn Melalui Metode Permainan Ular Tangga Pada Siswa Kelas IV SD Negeri Jenggrik Iv Kecamatan Kedawung Kabupaten Sragen Tahun Ajaran 20

0 0 11

PENGARUH PENERAPAN METODE TASK BASED LEARNING DALAM PEMBELAJARAN MENULIS KALIMAT SEDERHANA (Penelitian Pre-Eksperimen pada Pembelajaran Bahasa Inggris di Kelas V SD Negeri 2 Ciamis Kabupaten Ciamis).

0 2 52

PENINGKATAN KETERAMPILAN SISWA MENULISKAN KATA MELALUI PENGGUNAAN MEDIA FLASHCARD (Penelitian Pre-Eksperimen pada Pembelajaran Bahasa Inggris di Kelas III SDN Cieunteung 3 Kota Tasikmalaya).

0 6 45

UJI TERAP MEDIA PERMAINAN WORD SEARCH BAGI PENINGKATAN KETERAMPILAN SISWA MENULISKAN KATA (Penelitian Pre-Eksperimen pada Pembelajaran Bahasa Inggris di Kelas IV SD Negeri Nagarawangi 3 Kecamatan Cihideung Kota Tasikmalaya).

0 0 33

PENGGUNAAN MEDIA PICTURE STORY BAGI PENINGKATAN KETERAMPILAN SISWA MENULISKAN KATA ( Penelitian Pre-Eksperimen pada Pembelajaran Bahasa Inggris di Kelas IVB SDN Sukarame Kota Tasikmalaya).

0 1 39

IMPLEMENTASI MEDIA LUDO WORD GAME BAGI PENINGKATAN KETERAMPILAN SISWA MENULISKAN KATA (Penelitian Pre-Eksperimen pada Pembelajaran Bahasa Inggris di Kelas III SDN 3 Karangpawitan Kecamatan Kawali Kabupaten Ciamis).

5 51 42

PENGGUNAAN METODE TPR-B BAGI PENINGKATAN KETERAMPILAN SISWA MENULISKAN KATA SEDERHANA BAHASA INGGRIS (Penelitian Pre-Eksperimen pada Pembelajaran Bahasa Inggris di Kelas IIIB SDN Nagarawangi 3 Kota Tasikmalaya).

2 27 42

PENGGUNAAN MODEL INDUKTIF KATA BERGAMBAR BAGI PENINGKATAN KETERAMPILAN SISWA MENULIS KALIMAT SEDERHANA BAHASA INGGRIS (Penelitian Pre-Eksperimenpada Pembelajaran Bahasa Inggrisdi Kelas VB SD Negeri SukarameKecamatan CihideungKota Tasikmalaya).

0 4 43

IMPLEMENTASI MEDIA WORDWALL BAGI PENINGKATAN KETERAMPILAN SISWA MENULISKAN KATA (Penelitian Pre-Eksperimen pada Pembelajaran Bahasa Inggris di Kelas III SD Negeri Cipari Kecamatan Karangnunggal Kabupaten Tasikmalaya).

1 1 34