Manajer Cabang Bagian Distribusi Bagian Pemasaran

Sesuai keputusan Menteri Pertambangan dan Energi nomor 4564.K702M.PE1993 tanggal 17 Desember 1994 telah dibentuk Tim Pengalihan Bentuk Perusahaan Umum Listrik Negara menjadi PT Persero Listrik Negara.

B. Struktur dan Tugas Organisasi

PT. PLN Persero Wilayah Sumatera Utara Cabang Medan dalam menjalankan aktivitasnya menggunakan struktur organisasi garis dan staf yang menggambarkan tanggung jawab dan wewenang didalam perusahaan secara vertikal dan mencerminkan hubungan antara bagian-bagian pada tingkat yang sama. Sebagai pemimpin tertinggi dipegang oleh Kepala Pimpinan atau disebut juga Direktur Utama. Berdasarkan struktur organisasi perusahaan, pembagian tugas disusun dengan teratur sehingga menunjukkan adanya spesialisasi kerja. Adanya spesialisasi kerja ini menguntungkan bagi perusahaan dalam hal pengawasan, disiplin kerja maupun keterampilan para karyawan. Berikut gambar Struktur Organisasi PT. PLN Persero Wilayah Sumatera Utara Cabang Medan: Uraian tugas, wewenang dan tanggung jawab untuk masing-masing bagian pada PT. PLN Persero Wilayah Sumatera Utara ini adalah sebagai berikut :

1. Manajer Cabang

Mengelola dan melaksanakan kegiatan penjualan tenaga listrik, pelayanan, pelanggan, pengoperasian dan pemeliharaan jaringan distribusi tenaga listrik di wilayah kerjanya secara efisien sesuai tata kelola perusahaan yang baik berdasarkan kebijakan Kantor Induk untuk menghasilkan pendapatan perusahaan didukung dengan pelayanan, tingkat mutu dan keandalan pasokan yang baik untuk memenuhi kebutuhan pelanggan, serta melakukan pembinaan dan pemberdayaan Unit asuhan dibawahnya.

2. Bagian Distribusi

Mengkoordinasikan perencanaan, pengoperasian dan pemeliharaan sarana pendistribusian tenaga listrik yang efektif, efisien dengan mutu serta keandalan yang baik dan menerapkan tata kelola perusahaan yang baik. Untuk melaksanakan tugas pokok sebagaimana tersebut butir 1 diatas, Bagian Distribusi mempunyai fungsi : a. Merencanakan pengembangan sistem pendistribusian dan pemeliharaan sarana pendistribusian tenaga listrik untuk meningkatkan mutu dan keandalan pendistribusian tenaga listrik. b. Merencanakan pengoperasian dan pemeliharaan jaringan distribusi tenaga listrik. c. Merencanakan dan melaksanakan pembangunan sarana pendistribusian tenaga listrik dan bangunan sipil. d. Merencanakan kebutuhan Material untuk pengoperasian dan pemeliharaan sarana pendistribusian tenaga listrik. e. Mengoperasikan dan melaksanakan pemeliharaan system pendistribusian tenaga listrik. f. Melaksanakan pelyanan gangguan pendistribusian tenaga listrik. g. Menyusun RAO UAI Bagian Distribusi h. Mengkaji dan mengevaluasi mutu dan keandalan pendistribusian tenaga listrik yang menunjang tingkat mutu pelayanan.

3. Bagian Pemasaran

Melaksanakan kegiatan penyusunan perkiraan kebutuhan tenaga listri, penjualan tenaga listrik, penyuluhan dan survey data pelanggan tenaga listrik di wilayah kerjanya. Untuk melaksanakan tugas pokok sebagaimana tersebut butir 2 di atas., bagian pemasaran mempunyai fungsi : a. melakukan penyusunan rencana penjualan tenaga listrik dan langkah pencapainya. b. Melaksanakan penyuluhan dan pemberian informasi tentang ketenagalistrikan dan prosedur pelayanan kepada calon pelanggan pelanggan masyarakat. c. Melaksanakan pembinaan forum komunikasi dengan pelanggan tenaga listrik di wilayah kerjanya. d. Merencanakan pembangan dan pembinaan sarana pembayaran rekening listrik payment point

4. Bagian Komersial

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh ROA (Return On Asset), Pertumbuhan Laba, Komponen Arus Kas dan Harga Saham Terhadap Volume Perdagangan Saham Perusahaan Makanan dan Minuman Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

10 138 91

Pengaruh Return on Equity (ROE), Return on Asset (ROA) dan Earning Per Share (EPS) terhadap Return saham Pada perusahaan Otomotif dan Komponen yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

10 166 91

Pengaruh Rasio Camel Terhadap Return On Asset (ROA) Pada Bank Umum Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

1 44 97

Pengaruh Pertumbuhan Laba, Return on Asset, Return on Equity, Capital Adequacy Ratio dan Non Performing Loan Terhadap Loan to Deposit Ratio pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Effek Indonesia

1 76 125

Pengaruh Kebijakan Deviden dan Return On Equity Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur

4 44 99

Pengaruh Return On Capital Employed (ROCE), Return On Asset (ROA), Dan Return On Equity (ROE) Terhadap Earnings Per Share (EPS) Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

26 161 93

Pengaruh Perputaran Piutang terhadap Return on Asset ( ROA) pada Perusahaan Barang Konsumsi yang Terdaftar yang di BEI

25 198 91

Analisis Hubungan Efektifitas Aktiva Dengan Return On Investment Pada PT. Sumbetri Megah

11 76 66

Analisis Pengaruh Laba Bersih Akuntansi, Return On Equity (ROE), Return On Asset (ROA) Dan Earning Per Share (EPS) Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI)

1 33 86

Analisis Pengaruh Free Cash Flow, Return On Equity dan Managerial Ownership Terhadap Kebijakan Hutang Pada Perusahaan Property dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

2 46 97