Uji Validitas Uji Kualitas Data

2. Uji Kualitas Data

a. Uji Validitas

Uji validitas dilakukan untuk melihat apakah pernyataan yang terdapat pada kuesioner yang telah dibagikan kepada responden telah memenuhi syarat penelitian. Setiap instrumen dikatakan valid bila mampu mengukur apa yang diinginkan dan mengungkap data variabel yang diteliti secara tepat. Penentuan kevalidan suatu instrumen dengan cara membandingkan r hitung dan r tabel . Kriteria ujivaliditas pada penelitian ini adalah: 1 Jika nilai r hitung r tabel dengan tingkat signifikansi 0,05 maka item-item pertanyaan dikatakan valid. 2 Jika nilai r hitung r tabel dengan tingkat signifikansi 0,05 maka item-item pertanyaan dikatakan valid. Pengujian validitas dalam penelitian ini menggunakan korelasi Pearson Product Moment dengan alat bantu program SPSS versi 23,0. Pada penelitian ini r tabel didapat menggunakan rumus dk = n – 2 dengan tingkat signifikansi sebesar 0,05 didapat r tabel sebesar 0,254 dk = 60 -2, alpha = 0,05. Berikut ini merupakan ringkasan hasil uji validitas dari setiap variabel penelitian: Tabel 5.19 Hasil Uji Validitas Variabel X 1 Partisipasi Pemakai Sistem Nomor Pernyataan r hitung Keterangan Pernyataan 1 0,678 Valid Pernyataan 2 0,704 Valid PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Lanjutan Tabel 5.19 Pernyataan 3 0,728 Valid Pernyataan 4 0,548 Valid Pernyataan 5 0,574 Valid Pernyataan 6 0,592 Valid Pernyataan 7 0,705 Valid Pernyataan 8 0,609 Valid Pernyataan 9 0,599 Valid Pernyataan 10 0,571 Valid Pernyataan 11 0,630 Valid Pernyataan 12 0,704 Valid Pernyataan 13 0,682 Valid Pernyataan 14 0,716 Valid Sumber: Data primer diolah pada tahun 2017 Melalui tabel 5.19 mengenai uji validitas variabel partisipasi pemakai sistem menunjukkan bahwa keseluruhan r hitung r tabel 0,254 pada tingkat signifikansi 0,05. Oleh karena itu, semua item pernyataan variabel X 1 partisipasi pemakai sistem adalah valid dan dapat digunakan sebagai instrumen penelitian. Tabel 5.20 Hasil Uji Validitas Variabel X 2 Dukungan Manajemen Nomor Pernyataan r hitung Keterangan Pernyataan 15 0,790 Valid Pernyataan 16 0,837 Valid Pernyataan 17 0,819 Valid Pernyataan 18 0,574 Valid Sumber: Data primer diolah pada tahun 2017 Melalui tabel 5.20 mengenai uji validitas variabel dukungan manajemen menunjukkan bahwa keseluruhan r hitung r tabel 0,254 pada tingkat signifikansi 0,05. Oleh karena itu, semua item pernyataan variabel X 2 dukungan manajemen adalah valid dan dapat digunakan sebagai instrumen penelitian. Tabel 5.21 Hasil Uji Validitas Variabel Y Kinerja Sistem Informasi Akuntansi Nomor Pernyataan r hitung Keterangan Pernyataan 19 0,519 Valid Pernyataan 20 0,511 Valid Pernyataan 21 0,601 Valid Pernyataan 22 0,704 Valid Pernyataan 23 0,656 Valid Pernyataan 24 0,688 Valid Pernyataan 25 0,680 Valid Pernyataan 26 0,446 Valid Pernyataan 27 0,725 Valid Pernyataan 28 0,597 Valid Pernyataan 29 0,776 Valid Pernyataan 30 0,762 Valid Pernyataan 31 0,656 Valid Pernyataan 32 0,750 Valid Pernyataan 33 0,830 Valid Pernyataan 34 0,746 Valid Pernyataan 35 0,785 Valid Pernyataan 36 0,736 Valid Pernyataan 37 0,750 Valid Pernyataan 38 0,714 Valid Pernyataan 39 0,726 Valid Pernyataan 40 0,659 Valid Pernyataan 41 0,447 Valid Pernyataan 42 0,661 Valid Pernyataan 43 0,695 Valid Sumber: Data primer diolah pada tahun 2017 Melalui tabel 5.21 mengenai uji validitas variabel kinerja sistem informasi akuntansi menunjukkan bahwa keseluruhan r hitung r tabel 0,254 pada tingkat signifikansi 0,05. Oleh karena itu, semua item pernyataan variabel Y kinerja sistem informasi akuntansi adalah valid dan dapat digunakan sebagai instrumen penelitian. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

b. Uji Reliabilitas Data

Dokumen yang terkait

ANALISIS PENGARUH PARTISIPASI PEMAKAI DAN KEPUASAN PEMAKAI TERHADAP KINERJA SISTEM INFORMASI

0 2 63

ANALISIS DUKUNGAN MANAJEMEN PUNCAK, PARTISIPASI PEMAKAI SISTEM INFORMASI, DAN KINERJA SISTEM INFORMASI AKUNTANSI STUDI KASUS PADA PT BERLICO MULIA FARMA.

0 3 14

ANALISIS DUKUNGAN MANAJEMEN PUNCAK, PARTISIPASI PEMAKAI SISTEM INFORMASI, ANALISIS DUKUNGAN MANAJEMEN PUNCAK, PARTISIPASI PEMAKAI SISTEM INFORMASI, DAN KINERJA SISTEM INFORMASI AKUNTANSI STUDI KASUS PADA PT BERLICO MULIA FARMA.

0 5 14

STUDI KEPUSTAKAAN ANALISIS DUKUNGAN MANAJEMEN PUNCAK, PARTISIPASI PEMAKAI SISTEM INFORMASI, DAN KINERJA SISTEM INFORMASI AKUNTANSI STUDI KASUS PADA PT BERLICO MULIA FARMA.

1 4 34

PENUTUP ANALISIS DUKUNGAN MANAJEMEN PUNCAK, PARTISIPASI PEMAKAI SISTEM INFORMASI, DAN KINERJA SISTEM INFORMASI AKUNTANSI STUDI KASUS PADA PT BERLICO MULIA FARMA.

0 5 31

PENGARUH KECANGGIHAN TEKNOLOGI INFORMASI, PARTISIPASI MANAJEMEN, DAN KEMAMPUAN TEKNIK PEMAKAI SISTEM Pengaruh Kecanggihan Teknologi Informasi, Partisipasi Manajemen, Dan Kemampuan Teknik Pemakai Sistem Informasi Akuntansi Terhadap Kinerja Individu (Studi

0 5 17

PENGARUH PARTISIPASI PEMAKAI DAN DUKUNGAN ATASAN TERHADAP KINERJA SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PADA BANK UMUM PEMERINTAH

0 0 7

ANALISIS PENGARUH PARTISIPASI PEMAKAI, KAPABILITAS PERSONIL, DUKUNGAN MANAJEMEN PUNCAK, FORMALISASI PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI DAN PROGRAM PELATIHAN TERHADAP KINERJA SISTEM INFORMASI

0 0 16

PENGARUH KECANGGIHAN TEKNOLOGI INFORMASI, PARTISIPASI PENGGUNA, KEMAMPUAN PENGGUNA, PARTISIPASI MANAJEMEN DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP KINERJA SISTEM INFORMASI AKUNTANSI (Studi Empiris pada PT PLN (Persero) Area Kudus)

0 5 152

ANALISIS PERSEPSI KETERLIBATAN PEMAKAI SISTEM DAN DUKUNGAN MANAJEMEN TERHADAP KINERJA SISTEM INFORMASI AKUNTANSI (Studi Kasus pada KJKS BMT BIMA Magelang)

0 0 172