Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

D. Rumusan Masalah

Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini antara lain: 1. Bagaimana pendapat guru tata boga SMK terhadap kompetensi pedagogik yang harus dikuasai mahasiswa pendidikan teknik boga untuk mengajar mata diklat produktif tingkat lanjut? 2. Bagaimana pendapat guru tata boga SMK terhadap kompetensi kepribadian yang harus dikuasai mahasiswa pendidikan teknik boga untuk mengajar mata diklat produktif tingkat lanjut? 3. Bagaimana pendapat guru tata boga SMK terhadap kompetensi profesional yang harus dikuasai mahasiswa pendidikan teknik boga untuk mengajar mata diklat produktif tingkat lanjut? 4. Bagaimana pendapat guru tata boga SMK terhadap kompetensi sosial yang harus dikuasai mahasiswa pendidikan teknik boga untuk mengajar mata diklat produktif tingkat lanjut?

E. Tujuan Penelitian

1. Mengetahui pendapat guru tata boga terhadap kompetensi pedagogik yang harus dikuasai mahasiswa teknik boga untuk dapat mengajar mata diklat produktif tingkat lanjut. 2. Mengetahui pendapat guru tata boga terhadap kompetensi kepribadian yang harus dikuasai mahasiswa teknik boga untuk dapat mengajar mata diklat produktif tingkat lanjut. 3. Mengetahui pendapat guru tata boga terhadap kompetensi profesional yang harus dikuasai mahasiswa teknik boga untuk dapat mengajar mata diklat produktif tingkat lanjut. 4. Mengetahui pendapat guru tata boga terhadap kompetensi sosial yang harus dikuasai mahasiswa teknik boga untuk dapat mengajar mata diklat produktif tingkat lanjut.

F. Manfaat Penelitian

1. Memberikan informasi dan pengetahuan tentang kompetensi yang harus dikuasai mahasiswa pendidikan teknik boga untuk dapat menjadi guru SMK. 2. Sarana untuk mempersiapkan diri sebagai calon guru SMK yang profesional. 3. Sebagai referensi bagi pengelola LPTK pada bidang teknologi dan kejuruan dalam pengembangan kompetensi lulusan khususnya mahasiswa pendidikan teknik boga. 10

BAB II KAJIAN TEORI