Penyesuaian Diri. Persepsi Efektivitas Komunikasi Interpersonal Orang tua.

49

BAB III METODOLOGI

A. Identifikasi Variabel

Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah: 1. Variabel Tergantung : Penyesuaian Diri 2. Variabel Bebas : a. Persepsi Efektivitas Komunikasi Interpersonal Orang Tua b. Kematangan Emosi

B. Definisi Operasional Variabel

Definisi operasional dalam penelitian ini adalah:

1. Penyesuaian Diri.

Penyesuaian diri adalah proses dinamis yang melibatkan respon mental dan tingkah laku dimana individu berusaha menanggulangi kebutuhan-kebutuhan dalam dirinya, mengatasi ketegangan, frustasi dan konflik yang bertujuan untuk menyeimbangkan antara diri dengan lingkungan sehingga diperoleh hubungan yang menyenangkan dengan lingkungan. Penyesuaian diri dalam penelitian ini diungkap dengan menggunakan skala penyesuaian diri dengan aspek-aspek penyesuaian diri yang dikemukakan oleh Fahmy 1982 yaitu penyesuaian pribadi dan penyesuaian sosial. Apabila skor yang diperoleh subjek tinggi mengindikasikan bahwa penyesuian diri yang dimiliki tinggi, demikian juga sebaliknya bila skor yang diperoleh rendah maka penyesuaian diri yang dimiliki juga rendah.

2. Persepsi Efektivitas Komunikasi Interpersonal Orang tua.

Persepsi efektivitas komunikasi interpersonal orang tua adalah pengorganisasian dan pemaknaan remaja terhadap proses penyampaian dan penerimaan pesan yang bersifat pribadi, yang berlangsung antara orang tua dengan remaja secara tatap muka dan memungkinkan kedua belah pihak menangkap reaksi secara langsung baik secara verbal maupun nonverbal, serta mempunyai kesempatan untuk mengadakan umpan balik. Persepsi efektivitas komunikasi interpersonal orang tua dalam penelitian ini diungkap dengan skala persepsi efektivitas komunikasi interpersonal orang tua dengan aspek komunikasi interpersonal yang efektif yang dikemukakan oleh De Vito 1997 yang meliputi aspek keterbukaan, empati, dukungan, kepositifan dan kesamaan. Apabila skor yang diperoleh subjek tinggi mengindikasikan bahwa komunikasi interpersonal yang dimiliki orang tua tinggi, demikian juga sebaliknya bila skor yang diperoleh rendah maka komunikasi interpersonal yang dimiliki orang tua juga rendah

3. Kematangan Emosi

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI PERILAKU PROTEKSI ORANG TUA DENGAN PENYESUAIAN DIRI REMAJA

0 9 13

HUBUNGAN ANTARA KOMUNIKASI INTERPERSONAL ORANG TUA DENGAN PERILAKU BULLYING PADA REMAJA Hubungan Antara Komunikasi Interpersonal Orang Tua Dengan Perilaku Bullying Pada Remaja.

0 5 12

HUBUNGAN ANTARA KEMATANGAN EMOSI DENGAN PENYESUAIAN DIRI PADA MAHASISWA PERANTAU Hubungan Antara Kematangan Emosi Dengan Penyesuaian Diri Pada Mahasiswa Perantau.

2 16 13

HUBUNGAN ANTARA KEMATANGAN EMOSI DENGAN PENYESUAIAN DIRI PADA MAHASISWA PERANTAU Hubungan Antara Kematangan Emosi Dengan Penyesuaian Diri Pada Mahasiswa Perantau.

0 2 16

Hubungan antara Persepsi Anak Terhadap Perhatian Orang Tua dan Intensitas Komunikasi Interpersonal dengan Kepercayaan Diri pada Remaja Difabel.

0 2 12

HUBUNGAN PERSEPSI POLA ASUH DEMOKRATIS ORANG TUA DENGAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL ANTARA Hubungan Persepsi Pola Asuh Demokratis Orang Tua Dengan Komunikasi Interpersonal Antara Remaja Dan Orang Tua.

0 0 17

PENDAHULUAN Hubungan Persepsi Pola Asuh Demokratis Orang Tua Dengan Komunikasi Interpersonal Antara Remaja Dan Orang Tua.

0 0 6

HUBUNGAN PERSEPSI POLA ASUH DEMOKRATIS ORANG TUA DENGAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL ANTARA Hubungan Persepsi Pola Asuh Demokratis Orang Tua Dengan Komunikasi Interpersonal Antara Remaja Dan Orang Tua.

0 0 16

Hubungan persepsi terhadap pola asuh demokratis orang tua dan penyesuaian diri pada remaja..

1 4 107

HUBUNGAN PERSEPSI TERHADAP POLA ASUH DEMOKRATIS ORANG TUA DAN PENYESUAIAN DIRI PADA REMAJA

0 2 105