TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI PEMBELAJARAN MODEL PEMBELAJARAN LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

2. 3. Membuat karangan sesuai dengan gambar Membuat karangan berdasarkan pengalaman sendiri dengan menggunakan tanda titik .; koma ,; dan huruf kapital dengan benar Format Kriteria penilaian Aspek Yang Dinilai Skor minimal-maksimal Skor yang diberikan 1. Kerja sama 2. Keaktifan 3. Laporan hasil diskusi 10 – 40 10 – 30 10 – 30 Jumlah Skor : 100 Nilai = Jumlah skor yang diberikan Jumlah skor X 100 Mengetahui, Jakarta, Guru Mata Pelajaran Peneliti Ihda Puthri Wilda NIM. 1110018300037 Mengetahui, Kepala SD Islam Annajah Lampiran 5 EVALUASI 1. Bacalah bacaan ini dengan seksama kemudian, berilah tanda titik .; koma ,; dan huruf kapital dengan benar 2. Buatlah karangan sesuai dengan gambar dibawah ini 3. Ceritakan apa yang kalian lakukan setelah pulang sekolah Bermain ps juga membuang-buang waktu jika anak-anak sudah main ps mereka bisa menghabiskan waktu berjam-jam Sesungguhnya lebih baik kita mengisi waktu dengan kegiatan-kegiatan kreatif dan berbobot seperti membaca mngerjakan pr atau belajar lebih baik lagi jika kita membantu pekerjaan orang tua dirumah. Lampiran 6 KUNCI JAWABAN 1. Bermain PS juga membuang-buang waktu jika anak-anak sudah main PS, mereka bisa menghabiskan waktu berjam-jam. Sesungguhnya, lebih baik kita mengisi waktu dengan kegiatan-kegiatan kreatif dan berbobot seperti, membaca, mengerjakan PR atau belajar lebih baik lagi jika kita membantu pekerjaan orang tua dirumah. 2. Aspek yang di nilai : a. Ketepatan susunan kalimat b. Ketepatan Pilihan kata c. Ketepatan Ejaan d. Kerapihan e. Kaitan judul dengan isi 3. Aspek yang di nilai: a. kesesuaian dengan tema b. ketepatan dalam pemilihan kata c. kerapihan MENULIS KARANGAN NARASI PRETEST Petunjuk 1. Tulislahnama, nomorabsendankelasanda di sampingkirilembarjawaban 2. Gunakanbahasa Indonesia yang baikdanbenar 3. Jawabanditulispadalembar yang telahdisediakan Soal 1. Perhatikangambardibawahini buatlahjudul yang tepatuntukgambardibawahini 2. Buatlahkarangan yang sesuaidengangambardiatas SelamatMenulis Lampiran 15 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KELAS KONTROL MATA PELAJARAN : Bahasa Indonesia KELASSEMESTER : IV Empat 2 Dua PERTEMUAN KE- : 1 ALOKASI WAKTU : 2 x 35 Menit STANDAR KOMPETENSI : 8. Mengungkapkan pikiran, perasaan, dan informasi secara tertulis dalam bentuk karangan, pengumuman, dan pantun anak KOMPETENSI DASAR 8.1 Menyusun karangan dengan berbagai topik sederhana dengan memperhatikan penggunaan ejaan huruf besar, tanda titik, tanda koma, dll A. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI PEMBELAJARAN 1. Menentukan topik atau tema cerita 2. Mengurutkan kalimat menjadi sebuah paragraf 3. Mengembangkan tema menjadi suatu karangan dengan menggunakan kalimatnya sendiri

B. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Melalui penyampaian materi menulis dan penugasan, siswa dapat menjelaskan pengertian menulis karangan 2. Melalui metode diskusi kelompok dan penugasan, siswa dapat menentukan topik atau tema cerita 3. Melalui metode diskusi kelompok dan penugasan, siswa dapat melanjutkan karangan sesuai gambar 4. Melalui metode diskusi kelompok dan penugasan, siswa dapat membuat karangan berdasarkan pengalaman sendiri

C. MATERI PEMBELAJARAN

 Materi Pokok Menulis Karangan Narasi Lampiran 9  Materi Ajar 1. Karangan adalah bentuk tulisan yang mengungkapkan pikiran dan perasaan pengarang dalam satu kesatuan tema yang utuh. Karangan diartikan pula dengan rangkaian hasil pemikiran atau ungkapan perasaan ke dalam bentuk tulisan yang teratur. 2. Tema adalah sesuatu yang menjadi dasar cerita. Tema sering diartikan sebagai ide atau tujuan utama cerita. Langkah-langkah menemukan tema antara lain : a. Membaca cerita dengan sunguh-sunguh. b. Memperhatikan dan menginggat tokoh-tokoh dalam cerita c. Catatlah hal-hal yang sering dibicarakan d. Setelah mengingat tokoh-tokoh dan mencatat hal-hal yang sering dibicarakan, maka dapat menemukan tema.

D. MODEL PEMBELAJARAN

Metode Menulis Berantai

E. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

1. Pendahuluan 7 menit Kegiatan Guru Kegiatan Siswa Nilai Karakter - Mengucapkan salam - Berdo’a - Mengabsen - Menyampaikan tujuan pembelajaran - Melakukan apersepsi dengan melakukan tanya jawab seputar materi yang akan disampaikan - Menjawab salam - Berdo’a - Menjawab absen - Mendengarkan tujuan pembelajaran - Melakukan apersepsi dengan menjawab pertanyaan- pertanyaan yang diajukan oleh guru seputar materi yang akan disampaikan Religious Religious Disiplin Rasa ingin tahu Rasa ingin tahu 2. Kegiatan Inti Eksplorasi 20 menit

Dokumen yang terkait

Pengaruh Pemanfaatan Lingkungan Sebagai Media Pembelajaran Terhadap Keterampilan Menulis Puisi Siswa Kelas V Min 15 Bintaro Jakarta Selatan

0 4 169

Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan dengan Penerapan Metode Permainan Susun Gambar Dalam Pelajaran Bahasa Indonesia Siswa Kelas III SD Muhammadiyah 12 Pamulang Tangerang Selatan

0 8 93

Pengaruh Pelaksanaan Metode Drill Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas Vii Smp Islam Al-Ikhlas Jakarta Selatan Tahun Ajaran 2011-2012

0 4 104

Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif tipe STAD terhadap Kemampuan Membaca Karangan Narasi Pada Siswa Kelas V Di MIN 6 Jagakarsa, Jakarta Selatan Tahun Ajaran 2012/2013

0 5 186

Pengaruh Metode Simulasi Terhadap Keterampilan Menulis Cerita Pendek Siswa Kelas VII MTs. Negeri Jakarta Selatan

1 6 89

Pengaruh Metode Menulis Berantai terhadap Keterampilan Menulis Karangan Narasi Siswa Kelas IV SD Islam Annajah Petukangan Selatan Jakarta Selatan Tahun Ajaran 2013/2014

4 14 159

Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Deskripsi Melalui Media Gambar Pada Siswa Kelas VIII MTs Nur Asy-Syafi'iyah Ciputat

1 23 122

Pengaruh penerapan metode menulis berantai terhadap keterampilan menulis karangan narasi di kelas IV SD Islam Annajah Petukangan Selatan Jakarta Selatan Tahun ajaran 2013/2014

0 14 165

Peningkatan Keterampilan Menyimak Melalui Penerapan Metode Pembelajaran Active Learning Type Quiz Team Pada Siswa Kelas V C MIN 09 Petukangan Selatan Jakarta Tahun Ajaran 2013/2014

0 13 0

Kemampuan Menulis Karangan Eksposisi pada Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Natar Lampung Selatan Tahun Pelajaran 2011/2012

6 38 60