Metode Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Pertemuan I

kedua kalimat tersebut yang benar?” Guru meyampaikan pelajaran tentang gaya berat. Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk bertanya. Guru menyampaikan pelajaran tentang gaya yang bekerja pada benda diam. Guru menceritakan kisah Newton saat menemukan hukum Newton. Sir Isaac Newton FRS 1642 adalah seorang ilmuwan fisika berkebangsaan Inggris yang memperlajari tentang gravitasi. Ide Newton tentang gravitasi bumi muncul saat ia sedang duduk di bawah pohon apel. Saat itu Newton tertimpa buah apel. Newton berpikir mengapa apel yang sudah masak selalu jatuh ke tanah dan tidak pernah sekalipun tiba-tiba melayang di udara. Menurut Newton, apel yang jatuh menuju pusat bumi disebabkan oleh adanya gaya tarik bumi yang nilainya jauh lebih besar daripada gaya tarik apel ke bumi. Gaya tarik bumi yang sangat besar mampu mempengaruhi gerakan seluruh benda- benda yang ada di permukaan bumi. Guru mengorganisasikan peserta didik ke dalam kelompok belajar 4-5 peserta didik setiap kelompok. Guru meminta peserta didik untuk berkumpul di kelompok masing-masing. Guru membagikan lembar kerja peserta didik kepada setiap kelompok. Guru meminta peserta didik untuk melakukan percobaan dengan cermat. Guru membimbing peserta didik berdiskusi tentang hasil percobaan. Peserta didik diminta mengerjakan soal yang ada pada lembar kerja peserta didik. Guru membimbing peserta didik berdiskusi tentang hasil percobaan yang telah diperoleh. Guru mendampingi peserta didik menganalisis hasil percobaan. Guru meminta masing-masing perwakilan kelompok maju ke depan kelas. Peserta didik diminta untuk mempresentasikan hasil diskusinya. Guru memberikan kesempatan kepada kelompok lain yang ingin bertanya, memberi saran, atau tanggapan. Penutup Guru memberikan penjelasan tentang pekerjaan peserta didik dengan pertanyaan-pertanyaan yang mengarahkan peserta didik sesuai tujuan pembelajaran yang harus dicapai. Guru memberikan apresiasi kepada kelompok yang memiliki skor tertinggi berupa memberi tepuk tangan. Guru meminta peserta didik untuk menarik kesimpulan dari hasil pembelajaran yang telah dilaksanakan. Guru memberi tugas kepada peserta didik untuk mempelajari Hukum II Newton dan Hukum III Newton dan menginformasikan kepada peserta didik bahwa minggu depan akan diadakan ulangan tentang Gaya dan Hukum Newton. Guru menutup pelajaran dengan salam. 10 menit

H. Alat, Bahan, dan Media Pembelajaran

1. Neraca pegas 2. Balok dengan permukaan yang berbeda 3. Kertas 4. Beban

I. Sumber Belajar

1. Saeful Karim, dkk. 2008. Belajar IPA: Membuka Cakrawala Alam Sekitar. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional. 2. Suyitno Aloysius, Sukirman, Nurul Kamilawati. 2007. IPA Terpadu 2B. Jakarta: Yudhistira.

J. Penilaian

Indikator Soal Teknik Penilaian Bentuk Instrumen Instrumen Soal Skor Menjelaskan pengertian gaya gesekan. Tes Tulis Uraian 1. Gaya yang bekerja akibat dua benda yang bersentuhan disebut dengan gaya.... 1 Membedakan gaya gesekan statis dan gaya gesekan kinetis. Tes Tulis Uraian 15. Gaya gesek yang muncul saat benda diam adalah.... 1 Menyebutkan gaya gesekan yang menguntungkan dalam kehidupan sehari-hari. Tes Tulis Uraian 16. Sebutkan 3 gaya gesek yang menguntungkan dalam kehidupan sehari hari 3 Menyebutkan gaya gesekan yang merugikan dalam kehidupan sehari- hari. Tes Tulis Uraian 17. Sebutkan 3 gaya gesek yang merugikan dalam kehidupan sehari hari 3 Menjelaskan pengertian gaya berat. Tes Tulis Uraian 18. Gaya yang dipengaruhi oleh massa dan 1 Indikator Soal Teknik Penilaian Bentuk Instrumen Instrumen Soal Skor gravitasi adalah.... Menghitung gaya berat suatu benda. Tes Tulis Uraian 19. Berat suatu benda bermassa 2 kg berada pada tempat dengan percepatan gravitasi 10 ms2 adalah... 1 Menjelaskan gaya berat benda yang berada di bulan. Tes Tulis Uraian 20. Berat suatu benda di bumi adalah 60 N. Berapakah berat benda tersebut di bulan? 2 Menyebutkan bunyi hukum I Newton. Tes Tulis Uraian 21. Tuliskan bunyi Hukum I Newton 1 Menyebutkan penerapan hukum I Newton dalam kehidupan sehari- hari. Tes Tulis Uraian 22. Berilah 2 contoh penerapan Hukum I newton dalam kehidupan sehari- hari 2 Jumlah skor 15 Magelang, 15 September 2016