Penyebab terjadinya Homeless Dampak Homeless

D. Homeless 1. Definisi

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia 1995, dalam Sibagariang, Pusmaika Rismalinda, 2010, hal. 206 “Homeless adalah orang yang bergelandangan, orang yang tidak tentu tempat kediamannya dan pekerjaannya”. Children of the Street anak-anak yang tumbuh dari jalanan, yaitu anak-anak yang berada di jalanan living and working in the street, tidak punya rumah Homeless, dan jarang bahkan tidak pernah kontak dengan keluarga Rohman, et al, 2000: 5.

2. Penyebab terjadinya Homeless

a. Bencana alam dan penggusuran b. Transmigrasi yang gagal Masyarakat berbondong-bondong pergi kedaerah yang menurut mereka akan membuat perubahan hidup. Karena tidak mampu bersaing di kota besar dan tidak punya uang untuk kembali kekampungnya akhirnya menjadi pengemis, gelandangan, bahkan ada yang menjadi gila Sibagariang, Pusmaika Rismalinda. 2010.hlm. 206. c. Keluarga broken home Orang tua yang bercerai, terhimpit masalah ekonomi, terlibat tindak kriminalitas, dan asusila menyebabkan anak-anak tidak tahan terhadap keadaan yang mereka alami sehingga kabur dari rumah dan menjadi gelandangan Sibagariang, Pusmaika Rismalinda. 2010.hlm. 206. d. Pendidikan yang minim dan sempitnya lapangan pekerjaan. Di era globalisasi dengan kemajuan IPTEK dan persaingan semakin ketat, menyebabkan mereka yang memiliki pendidikan dan keterampilan yang rendah, tidak Universitas Sumatera Utara mampu menghadapi persaingan tersebut sehingga semakin terpuruk ekonominya dan tidak menutup kemungkinan mereka akan menjadi tuna wisma Sibagariang, Pusmaika Rismalinda. 2010.hlm. 206.

3. Dampak Homeless

a. Diskriminasi Seorang tuna wisma dianggap tidak berharga, penggangu dan kriminal oleh masyarakat Sibagariang, Pusmaika Rismalinda. 2010.hlm. 207. b. Kehidupan yang tidak sehat Kehidupan jalanan yang tak layak huni, tidak memperhatikan lingkungan, bahkan dirinya sendiri kurang diperhatikan. Makanan yang dimakan tidak mencukupi gizinya untuk kesehatan Sibagariang, Pusmaika Rismalinda. 2010.hlm. 207. c. Meningkatkan kriminalitas dan memperburuk tatanan kota. Karena tidak mempunyai pekerjaan tetap, untuk mencukupi kebutuhan, mereka terpaksa melakukan cara yang haram seperti mencuri Sibagariang, Pusmaika Rismalinda. 2010.hlm. 207. d. Kehamilan yang tidak diinginkan. Bagi wanita yang homeless merupakan resiko yang sangat tinggi untuk mengalami beberapa kasus perkosaan atau pelecehan seksual yang pada akibatnya terjadi kehamilan yang tidak dikehendaki Sibagariang, Pusmaika Rismalinda. 2010.hlm. 207. Universitas Sumatera Utara

E. Kesehatan Reproduksi Remaja

Dokumen yang terkait

Perbandingan Pengetahuan dan Sikap Remaja tentang Kesehatan Reproduksi di Madrasah Aliyah Negeri Meulaboh 1 dan Sekolah Menengah Atas Negeri 2 Meulaboh Kabupaten Aceh Barat Tahun 2013

6 57 130

Pengetahuan dan Sikap Remaja Tentang Kesehatan Reproduksi Melalui Media Cetak (Leaflet) dan Media Elektronik (Video) Terhadap di SMA N 1 Bagan Sinembah

2 62 157

Gambaran Pengetahuan Siswa SMA Negeri 5 Medan Tentang Kesehatan Reproduksi Remaja

2 48 50

PENGARUH PROMOSI KESEHATAN TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP Pengaruh Promosi Kesehatan tentang Kesehatan Reproduksi terhadap Pengetahuan dan Sikap Remaja tentang Seks Pranikah di SMA Muhammadiyah 4 Surakarta.

0 4 11

PENGARUH PROMOSI KESEHATAN TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP Pengaruh Promosi Kesehatan tentang Kesehatan Reproduksi terhadap Pengetahuan dan Sikap Remaja tentang Seks Pranikah di SMA Muhammadiyah 4 Surakarta.

0 4 16

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DENGAN SIKAP SEKSUAL PRANIKAH REMAJA Hubungan Antara Pengetahuan Tentang Kesehatan Reproduksi Dengan Sikap Seksual Pranikah Remaja Di Kelurahan Danguran Kabupaten Klaten.

0 1 16

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DENGAN SIKAP SEKSUAL PRANIKAH REMAJA Hubungan Antara Pengetahuan Tentang Kesehatan Reproduksi Dengan Sikap Seksual Pranikah Remaja Di Kelurahan Danguran Kabupaten Klaten.

0 1 16

IDENTIFIKASI PENGETAHUAN, SIKAP DAN PRAKTIK ANAK JALANAN TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DI WILAYAH TUGU MUDA SEMARANG 2009 - UDiNus Repository

0 0 2

PERSEPSI DAN SIKAP TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI PADA REMAJA JALANAN DI PANTI ANAK JALANAN JL.GAJAH MADA KOTA MOJOKERTO

0 0 12

HUBUNGAN ANTARA KARAKTERISTIK DAN PENGETAHUAN REMAJA TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DENGAN SIKAP REMAJA TERHADAP SEKS PRANIKAH

0 0 8