51
Pengukuran kehandalan butir pertanyaan dengan menyebarkan kuesioner kepada responden, lalu hasil skornya diukur korelasinya
antara skor jawaban pada butir pertanyaan yang sama dengan bantuan computer program SPSS dengan fasilitas Cronbach Alpha a. Suatu
variabel dikatakan reliabel jika memberikan nilai Cronbach Alpha 0,60.
K. Teknik Analisis Data
1. Teknik Analisis Test Cochran Q
Setelah data siap untuk dianalisis, peneliti menentukan teknik analisis data yaitu menggunakan metode Test Cochran Q. Karena melalui
metode ini peneliti ingin mengetahui atribut apa saja yang dianggap sah valid. Atribut yang valid merupakan atribut yang berpengaruh dan
dipertimbangkan konsumen dalam melakukan pembelian produk fashion secara online Simamora:2004. Rumus yang digunakan adalah sebagai
berikut:
Keterangan: K
= banyak perlakuan PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI
52
N = jumlah sampel yang diuji
Ri = jumlah data pada kelompok ulangan ke-j
Ci = jumlah data pada kategoriperlakuan ke-i
Dengan data yang ada, selanjutnya perhitungan statistic menggunakan rumus Cochran Q-Test. Bunyi Ho dan Ha sebagai berikut:
Ho : biaya visit harian, biaya pendaftaran member, menjaga
kesehatan, membentuk tubuh, mengikuti trendmode, sarana pergaulan, memperluas relasi sosial, karena coba-coba, diajak
teman, fasilitas yang baik, lahan parkir yang luas, lahan parkir yang aman, instruktur yang berpengalaman, informasi
dari teman, informasi dari iklan, informasi dari spandukbrosurposter, dekat dari rumahtempat tinggal,
dekat dari lingkungan pekerjaanpendidikan, dan dekat dari rumah sakitPUSKESMASlayanan kesehatan lain dapat
menjadi alasan-alasan pemilihan fitness centergym.
Ha : Beberapa alasan dari biaya visit harian, biaya pendaftaran member, menjaga kesehatan, membentuk tubuh, mengikuti
trendmode, sarana pergaulan, memperluas relasi sosial, karena coba-coba, diajak teman, fasilitas yang baik, lahan
parkir yang luas, lahan parkir yang aman, instruktur yang PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI
53
berpengalaman, informasi dari teman, informasi dari iklan, informasi dari spandukbrosurposter, dekat dari
rumahtempat tinggal, dekat dari lingkungan pekerjaanpendidikan, dan dekat dari rumah
sakitPUSKESMASlayanan kesehatan lain tidakbukan merupakan alasan-alasan pemilihan fitness centergym.
Atribut-atribut yang ada diuji dengan menggunakan Cochran Q- Test
secara bertahap yaitu: langkah pertama dengan menguji semua atribut, apabila hasil perhitungan menolak Ho maka langkah
selanjutnya adalah menghilangkan nilai Cj terendah kemudian kembali melakukan perhitungan statistic dengan Cochran Q-Test. Bila hasil
perhitungan tersebut masih menolak Ho maka langkah selanjutnya adalah dengan menghilangkan nilai Cj terendah yang kedua, kemudian
kembali dilakukan perhitungan statistic dengan rumus Cochran Q- Test
. Langkah tersebut harus dilakukan sampai pada perhitungan statistic memperoleh hasil menerima Ho dan dapat disimpulkan
atribut-atribut apa saja yang menentukan alasan konsumen memilih Tri Tunggal Fitness Center untuk melatih kebugaran tubuh.
54
BAB IV GAMBARAN UMUM
Dalam bab ini diuraikan tentang gambaran umum dari Tri Tunggal Fitness Center diantaranya adalah sekilas tentang sejarah berdirinya Tri Tunggal Fitness
Center, visi dan misi perusahaan, Fitness Center dalam perspektif manajemen, sistem kerja di Tri Tunggal Fitness Center, dan fasilitas penunjang.
A. Sejarah singkat berdirinya Tri Tunggal Fitness Center
Sejarah berdirinya Tri Tunggal Fitness Center ini bermula dari hobi serta pekerjaan Bapak Sugiyanto yang adalah seorang atlet Angkat Besi,
Beliau menekuni olahraga angkat besi sejak tahun 1979. Di kala itu beliau kelas 5 SD dan hingga usianya yang ke 30 tahun barulah beliau
memutuskan untuk pensiun dari cabang olahraga angkat besi. Namun ternyata di tahun 1990 beliau sudah menekuni fitness dan pernah menjadi
seorang instruktur fitness di Surabaya selama 9 tahun dan di Balikpapan juga selama 9 tahun.
Di tahun 2010 di saat bapak Sugiyanto bertempat tinggal di Yogyakarta, barulah beliau mendirikan Tri Tunggal Fitness Center di
daerah Wirosaban. Tri Tunggal berasal dari nama jalan tempat dimana rumah tinggal sekaligus usaha fitness center ini berada. Dengan
bermodalkan alat-alat yang berkualitas baik dan cukup lengkap, Tri Tunggal Fitness center berkembang sangat pesat walaupun tempatnya
tidak berada di tengah kota dan di pinggir jalan raya. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI