KEORGANISASIAN IKLIM KOMUNIKASI ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA KARYAWAN (STUDI KASUS TENTANG PERANAN IKLIM KOMUNIKASI ORGANISASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN DI PT. INTAN PARIWARA KLATEN)

commit to user 88 yaitu singkatan dari Intan Management Development Institude, dimana para karyawan yang berpotensi dididik secara intensif selama 4 bulan oleh para dosen dari Universitas-universitas terkemuka di Indonesia. PT. Intan Pariwara juga selalu mengadakan bimbingan rohani secara rutin setiap bulan sekali yaitu pada setiap hari rabu minggu ke-3 tiga. Bimbingan rohani ini diadakan bagi agama Islam dan Nasrani yang dilangsungkan di aula bagi agama Islam dan di ruang pertemuan bagi yang beragama Nasrani. Selain fasilitas diatas juga disediakan fasilitas-fasilitas lain seperti berikut : 1. Mobilmotor inventaris 2. Perangkat komputer, scanner, camera digital, meja gambar, printer dll. 3. ACair mineral, pengharum ruangan, fan. 4. Tempat ibadah, Kantin, Poliklinik 5. Sarana Olah raga : - Senam, tennis meja, bulu tangkis, dll.

K. KEORGANISASIAN

Keorganisasian yang diterapkan PT. Intan Pariwara Klaten sudah sangat terstruktur sesuai dengan bagan yang telah penulis tampilkan diatas. Dengan sistem yang terstruktur dalam mengatur perilaku individu atau karyawan dalam bekerjasama dapat bekerja secara aman dan tidak merasa dirugikan. Karena PT. Intan Pariwara Klaten sangat menyadari bahwa suatu sistem yang mengatur tentang hal-hal yang berkenaan dengan pekerjaan dan hubungan antar individu mutlak diperlukan demi kelancaran, kenyamanan dan kepuasan dalam bekerja. commit to user 89 Dalam pemantauan pekerjaan perusahaan mengagendakan rapat mingguan antar para manager untuk membahas operasional pekerjaan. Sedangkan dalam pengarahan tugas-tugasnya para atasan biasanya menerangkan melalui meeting kecil dengan para karyawan bawahan untuk menjelaskan tugas yang akan diberikan kemudian, sehingga tidak ada kesalahpahaman dalam menerima perintah. PT. Intan Pariwara Klaten adalah organisasi yang terstruktur sehingga mempunyai alur kerja yang jelas sesuai struktur organisasi, masing-masing karyawan mempunyai tanggungjawab dan wewenang sesuai jabatan yang diberikan. Untuk mengurangi kesenjangan komunikasi antar bagian maka dibuat ketentuan yang berdasarkan proses kegiatan yang dilakukan dan mempromosikan mutu melalui berbagai media yang ada. Contoh konkretnya yaitu Product Planning and Controlling bekerjasama dengan QMR Quality Management Representative memastikan berjalannya komunikasi dan promosi pada setiap fungsi dan tingkatan yang terkait dengan proses Sistem Manajemen Mutu serta efektifitasnya. Berikut penulis sertakan Tabel Komunikasi Internal : Tabel 3. Komunikasi Internal No Topic Information Target PIC Communication Media Frequency 1 Kebijakan Mutu

1. Top Manajemen QMR

Kartu kebijakan Mutu Baru dan setiap ada perubahan 2 Sasaran Mutu

1. Top manajemen

2. QMR

3. Dept. Head

Dept. Head 1. Rapat Tinjauan Manajemen

2. Tabel Sasaran

1 x 6 bulan 3 Pedoman Mutu 1. Top Manajemen 2. Dept. Head QMR

1. Daftar Distribusi

Dokumen Baru dan setiap ada perubahan 4 Prosedur

1. QMR

2. Dept. Head

Dept. Head 1. Daftar Distribusi Dokumen Baru dan setiap ada perubahan 5 Instruksi Kerja dan Form 1. Dept. Head 2. Pemakai Langsung Dept. Head

1. Daftar Distribusi

Dokumen Baru dan setiap ada perubahan commit to user 90

3. QMR

6 Pencapaian Sasaran Mutu 1. Top Manajemen 2. Dept. Head 3. QMR Dept. Head

1. Meeting Bulanan

2. Form Monitor

Sarmut 1 x Bulan 7 Hasil Audit 1. Top Manajemen

1. IQA Koord

2. QMR 1. Lap Audit

2. Tinjauan

Manajemen Setiap selesai audit 8 Hasil Survey Kepuasan Pelanggan

1. Top Manajemen

2. QMR

3. Dept. Head

Sales Team 1. Laporan Evaluasi Kepuasan

2. Tinjauan

Manajemen 1 x 6 Bulan 9 Hasil Perbaikan Berkesinambungan 1. Top Manajemen 2. Dept. Head QMR

1. Resume TKP

2. Tinjauan

Manajemen 1 x 6 Bulan 10 Customer Claim

1. Top Manajemen

2. Dept. Head

QMR 1. Log Book Complaint

2. Resume TKP

3. Tinjauan

Manajemen Setiap ada claim 11 Hasil Tinjauan Manajemen 1. Top Manajemen 2. Dept. Head 3. QMR QMR Notulen Rapat Tinjauan Manajemen 1 x 6 Bulan Sumber : Dokumentasi Quality Manual PT. Intan Pariwara Klaten Tahun: 2009

L. SARANA-SARANA KOMUNIKASI

Dokumen yang terkait

Pengaruh Komunikasi Organisasi, Kepuasan Kerja, dan Komitmen Organisasi Terhadap Prestasi Kerja Karyawan pada Agen Call Center PT. Telkomsel Medan

8 177 126

Iklim Komunikasi Organisasi dan Kepuasan Kerja (Studi Korelasional Iklim Komunikasi Organisasi terhadap Kepuasan Kerja pada Karyawan Operasional Hotel Grand Antares Indonesia Medan)

3 47 103

Iklim Komunikasi Organisasi Dan Kepuasan Kerja Studi Korelasional Pengaruh Iklim Komunikasi Organisasi terhadap Kepuasan Kerja Pegawai PT. Jasa Raharja (Persero) cabang Medan

2 66 142

Iklim Komunikasi Organisasi Dan Kepuasan Kerja (Studi Korelasional Pengaruh Iklim Komunikasi Organisasi terhadap Tingkat Kepuasan Kerja pada Karyawan PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Cabang Medan Iskandar Muda)

11 105 141

Iklim Komunikasi Organisasi Dan Kepuasan Kerja(Studi Korelasional Tentang Hubungan Iklim Komunikasi Organisasi Terhadap Kepuasan Kerja Di Kalangan Karyawan Bank Sumut Cabang Medan Sukaramai, Medan Sumatera Utara)

6 45 143

Iklim Komunikasi Organisasi Dan Kepuasan Kerja ( Studi Korelasional Tentang Hubungan Iklim Komunikasi Organisasi Terhadap Kepuasan Kerja Di Kalangan Karyawan Bank Sumut Cabang Medan Sukaramai, Medan Sumatera Utara )

1 28 143

HUBUNGAN ANTARA IKLIM KOMUNIKASI ORGANISASI DENGAN KEPUASAN KERJA KARYAWAN PT JABABEKA INFRASTRUKTUR.

0 1 2

Iklim Komunikasi Organisasi dan Kepuasan Kerja (Studi Korelasional Iklim Komunikasi Organisasi terhadap Kepuasan Kerja pada Karyawan Operasional Hotel Grand Antares Indonesia Medan)

0 0 11

Iklim Komunikasi Organisasi Dan Kepuasan Kerja Studi Korelasional Pengaruh Iklim Komunikasi Organisasi terhadap Kepuasan Kerja Pegawai PT. Jasa Raharja (Persero) cabang Medan

0 0 11

Iklim Komunikasi Organisasi Dan Kepuasan Kerja Studi Korelasional Pengaruh Iklim Komunikasi Organisasi terhadap Kepuasan Kerja Pegawai PT. Jasa Raharja (Persero) cabang Medan

0 0 11