Contoh Perhitungan PPN Impor Kesimpulan

K. Contoh Perhitungan PPN Impor

Contoh I : PT. ABC adalah sebagai pengusaha kena pajak yang mengimpor mobil dengan harga impor Rp. 100.000.000, Bea masuk 20, dan PPh pasal 22 Impor 2,5 dengan menggunakan API Angka Pengenal. Impor. Hitungan Hitungan Nilai Import yang harus dibayarkan oleh PT. ABC ? Jawaban Contoh 11 : Pada tahun 1996, PT NASIONAL selaku importir memasukkan 1000 unit AC, dengan harga impor CIF USD 500.000. Atas kegiatan impor ini terutang Bea Masuk 50, PPN 10 dan PPnBM 20. Diketahui pada waktu ini Nilai Kurs 1 USD = Rp 2000 berdasarkan Keputusan Menteri Keuangan. Hitungan Nilai Import yang harus dibayar oleh PT NASIONAL? Rp.100.000.000 - Bea masuk 20 x Rp 100.000.000 Rp 20.000.000+ - DPP Rp 130.000.000 - PPN Impor 10 x Rp 130.000.000 Rp. 13.000.000 - PPh Pasal. 21 Impor 2,5 x Rp 130.000.000 Rp 3.250.000+ Jumlah yang harus dibayar importir Rp 146.250.000 Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara Contoh III : Pengusaha Kena Pajak “A” mengimpor Barang Kena Pajak dengan Dasar Pengenaan Pajak DPP Rp.5.000.00,00. Barang Kena Pajak tersebut, selain dikenakan Pajak Pertambahan Nilai, dan juga dikenakan Pajak Penjualan Atas barang Mewah dengan Tarif 20. Dengan demikian, penghitungan PPN dan PPnBM yang terutang atas Impor Barang Kena Pajak tersebut adalah Jawab : - Dasar Pengenaan Pajak = Rp. 5.000.000,00 - Pajak Pertambahan Nilai = 10 x Rp. 5.000.000,00 = Rp. 500.000,00 - Pajak Penjualan Atas Barang Mewah = 20 x Rp. 5.000.000,00 = Rp. 1.000.000,00 Jawab : - Harga Impor CIF = 500.000 x Rp 2000 = Rp 1.000.000.000 - Bea Masuk 50 = Rp 500.000.000+ - DPP = Rp 1.500.000.000 - PPN = 10 x Rp 1.500.000.000 = Rp 150.000.000 - PPnBM = 20 x Rp 1.500.000.000 = Rp 300.000.000+ Jumlah yang harus dibayar oleh Importir = Rp. 1.950.000.000 Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Dari hasil uraian yang diperoleh dari praktek keria lapangan mandiri yang dilakukan penulis di lapangan, maka dapat diambil beberapa kesimpulan sebagai berikut: 1. Dapat diketahui pemungutan PPN impor pada KPP Medan timur tahun 2012 sebanyak 45 dengan jumlah PPN impor yang di laporkan 82.065.798.451,di tahun 2013 meningkat menjadi 51 dengan jumlah PPN impor yang dilaporkan 79.085.825.195. Dapat di simpulkan bahwa pada KPP medan timur meningkatnya jumlah importer,tidak mengikat dengan jumlah PPN impor yang dilaporkan. 2. Adanya uraian tugas Job Description yang jelas dalam KPP untuk masing- masing bagian atau seksi yang telah diatur, sehingga dalam pelaksanaan tugas dan fungsi dapat berjalan dengan baik. 3. Yang memungut PPN impor adalah Direktorat Bea dan Cukai. 4. Bukti pembayaran PPN impor merupakan salah satu dokumen kepabeanan yang wajib ada pada saat pengeluaran barang dilakukan. 5. Pada saat orang mengimpor barang dari luar negeri wajib pajak hares membayar PPN impor kecuali barang-barang yang dibebaskan dari PPN impor. 55 Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara

B. Saran