Saluran Distribusi Kepuasan Konsumen

66 Tabel 4.12 Kategori Variabel kualitas pelayanan Poin Jawaban Kategori Interval Persentase 3840 – 4600 Sangat Baik 84 - 100 3080 – 3840 Baik 68 - 83 2320 – 3080 Cukup 52 - 67 1560 – 2320 Tidak Baik 36 - 51 800 – 1560 Sangat Tidak Baik 20 - 35 Sumber: hasil penelitian, diolah Berdasarkan data hasil penelitian tentang kualitas pelayanan pada lampiran diperoleh poin total sebesar 4303, berdasarkan kategori kualitas pelayanan pada tabel diatas termasuk kategori sangat baik. Dari data yang diperoleh poin total 4303, poin maksimal 4600, jadi Deskriptif Persentase = Poin Total : Poin Maksimal × 100 = 4303 : 4600 × 100 = 93,5. Hasil penelitian tentang kualitas pelayanan pada perhitungan diatas diperoleh hasil 93,5 dan termasuk kategori sangat baik.

4.2.3 Saluran Distribusi

Saluran distribusi merupakan jaringan organisasi yang melakukan fungsi-fungsi yang menghubungkan produsen dengan pengguna akhir. Untuk variabel saluran distribusi digunakan 4 butir pertanyaan. Berdasar data hasil penelitian menunjukkan bahwa mayoritas skor saluran distribusi dalam frekuensi 57 dengan persentase 47,5 dan berdasar tabel kategori termasuk cukup. Ditinjau dari jawaban responden 67 tentang saluran distribusi MLM Amway di Kota Semarang diperoleh hasil seperti pada tabel berikut ini : Tabel 4.13 Tanggapan respon tentang Saluran distribusi Amway No Saluran langsung F Persentase 1 2 3 4 5 Tidak baik Kurang baik Cukup Baik Sangat baik Total 1 15 57 39 8 120 0.8 12.5 47.5 32.5 6.7 100.0 Sumber : data primer diolah, 2008 Untuk mengungkap variabel salran distribusi digunakan 4 pernyataan dengan masing-masing poin antara 1 sampai 5, sehingga poin minimal 1 × 4 × 100 = 400 dan poin maksimal adalah 5 × 4 × 100 = 2000. Rentang poin 2000 - 400 = 1600, dengan interval 1600 : 5 = 320. Dari perhitungan tersebut dapat dibuat kategori pada variabel produk sebagai berikut: Tabel 4.14 Kategori Variabel saluran distribusi Poin Jawaban Kategori Interval Persentase 1680 – 2000 Sangat Baik 84 - 100 1360 – 1680 Baik 68 - 83 1040 – 1360 Cukup 52 - 67 720 – 1040 Tidak Baik 36 - 51 400 – 720 Sangat Tidak Baik 20 - 35 Sumber: hasil penelitian, diolah 68 Berdasarkan data hasil penelitian tentang saluran distribusi pada lampiran diperoleh poin total sebesar 1543, berdasarkan kategori saluran distribusi pada tabel diatas termasuk kategori baik. Dari data yang diperoleh poin total 1543, poin maksimal 2000, jadi Deskriptif Persentase = Poin Total : Poin Maksimal × 100 = 1543 : 2000 × 100 = 77,1. Hasil penelitian tentang saluran distribusi pada perhitungan diatas diperoleh hasil 77,1 dan termasuk kategori baik.

4.2.4 Kepuasan Konsumen

Kepuasan konsumen merupakan respons emosional terhadap pengalaman-pengalaman berkaitan dengan produk atau jasa tertentu yang dibeli, gerai ritel, atau bahkan pola perilaku serta pasar secara keseluruhan. Untuk variabel kepuasan konsumen digunakan 12 butir pertanyaan dan ditinjau dari 4 indikator yang terdiri dari indikator konfirmasi harapan, minat membeli uang, kesediaan merekomendasi, dan ketidakpuasan konsumen diperoleh hasil sebagai berikut :

a. Konfirmasi Harapan

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Kualitas Produk Dan Kebijakan Saluran Distribusi Terhadap Keputusan Konsumen Untuk Membeli Produksi PT. Pabrik Es Siantar Di Kecamatan Medan Kota

7 72 101

Pengaruh kualitas pelayanan, kualitas produk, pengalaman pemasaran, dan lokasi terhadap kepuasan konsumen: studi kasus konsumen KFC Cabang Gaplek Tangerang Selatan

1 12 163

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN, DAN KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP LOYALITAS Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan, Dan Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Konsumen Serabi Notosuman Di Surakarta.

0 2 13

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN, DAN KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan, Dan Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Konsumen Serabi Notosuman Di Surakarta.

0 2 14

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN DAN KEPUASAN KONSUMEN DALAM PEMBELIAN ROTI GANECA Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Konsumen Dalam Pembelian Roti Ganeca Terhadap Loyalitas Konsumen Di Wirosari.

0 7 17

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN DAN KEPUASAN KONSUMEN DALAM PEMBELIAN Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Konsumen Dalam Pembelian Roti Ganeca Terhadap Loyalitas Konsumen Di Wirosari.

0 2 12

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN DALAM Analisis Pengaruh Kualitas Produk Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen Dalam Membentuk Loyalitas Pelanggan Pada Rumah Makan Di Kota Solo.

0 3 17

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN DALAM MEMBENTUK LOYALITAS Analisis Pengaruh Kualitas Produk Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen Dalam Membentuk Loyalitas Pelanggan Pada Rumah Makan Di Kota

0 4 15

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN TREND PRODUK TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN:Studi Kasus pada Konsumen Restoran Jepang di-Kota Bandung.

0 5 53

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN DAN HARGA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN (STUDI KASUS PADA KONSUMEN SIM CARD GSM PRABAYAR XL DI KOTA YOGYAKARTA).

0 1 158