Rumusan Masalah Tujuan Penelitian

GETASAN KABUPATEN SEMARANG”.

1.2 Rumusan Masalah

Untuk memperjelas masalah penelitian ini, penulis mencoba merumuskan masalah tersebut di atas, dalam bentuk pertanyaan sebagai berikut: 1.2.1 Bagaimana manfaat sosial ekonomi program pelatihan kewirausahaan bagi warga belajar pelatihan kewirausahaan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan PNPM-MP di Desa Nogosaren Kecamatan Getasan Kabupaten Semarang? 1.2.2 Bagaimana manfaat proses belajar program pelatihan kewirausahaan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan PNPM- MP di Desa Nogosaren Kecamatan Getasan Kabupaten Semarang? 1.2.3 Apa kendala-kendala warga belajar dalam mendapatkan manfaat sosial ekonomi dan proses belajar pada program pelatihan kewirausahaan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan PNPM- MP di Desa Nogosaren Kecamatan Getasan Kabupaten Semarang?

1.3 Tujuan Penelitian

Adapun yang menjadi tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut: 1.3.1 Mendapatkan gambaran tentang manfaat sosial ekonomi program pelatihan kewirausahaan bagi warga belajar pelatihan kewirausahaan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan PNPM- MP di Desa Nogosaren Kecamatan Getasan Kabupaten Semarang. 1.3.2 Mendapatkan gambaran tentang manfaat proses belajar program pelatihan kewirausahaan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan PNPM-MP di Desa Nogosaren Kecamatan Getasan Kabupaten Semarang. 1.3.3 Mendapatkan gambaran tentang kendala-kendala warga belajar dalam mendapatkan manfaat sosial ekonomi dan proses belajar pada program pelatihan kewirausahaan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan PNPM-MP di Desa Nogosaren Kecamatan Getasan Kabupaten Semarang. 1.4 Manfaat Penelitian Manfaat penelitian dapat dilihat dari dua segi, yaitu manfaat dari segi praktis dan manfaat dari segi teoritis. 1.4.1 Manfaat praktis adalah: 1.4.1.1 Penelitian dapat dimanfaatkan sebagai masukan bagi pengelola PNPM Mandiri Perdesaan Kecamatan Getasan Kabupaten Semarang agar lebih memperhatikan peningkatan pengetahuan, keterampilan, kebutuhan yang langsung dapat membantu masyarakat dalam memahami, menggali, mendayagunakan, potensi sumber daya alam yang tersedia untuk sumber pencaharian dan penghasilan masyarakat. 1.4.1.2 Dapat dijadikan sebagai alat untuk mengukur keberhasilan pelaksanaan program Pelatihan Kewirausahaan yang telah dilaksanakan. 1.4.2 Manfaat teoritis adalah: 1.4.2.1 Hasil penelitian dapat dijadikan dasar untuk penelitian selanjutnya terhadap program Pelatihan Kewirausahaan sebagai kajian Pendidikan Luar Sekolah. 1.4.2.2 Penelitian ini dapat berguna untuk mengembangkan konsep yang erat hubungannya dengan konsep pelatihan kewirausahaan dan konsep pemberdayaan masyarakat.

1.5 Penegasan Istilah

Dokumen yang terkait

“Efektivitas Pelaksanaan Pembangunan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perkotaan (PNPM –MP) Di Desa Hutapadang Kota Padangsidimpuan Hutaimbaru

1 83 111

Pengaruh Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan (PNPM MP) Terhadap Kehidupan Sosial Ekonomi Masyarakat Di Desa Kampung Bilah Kecamatan Bilah Hilir Kabupaten Labuhan Batu

0 57 124

Dampak Program Dana Bergulir PNPM Mandiri Perkotaan Terhadap Kesejahteraan Masyarakat di Kecamatan Medan Kota

0 95 100

Pengaruh Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan Bidang Agribisnis Terhadap Sosial Ekonomi Masyarakat Desa Sipogu Kecamatan Arse Kabupaten Tapanuli Selatan.

0 50 136

Sosialisasi Pemanfaatan Fasilitas Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri Perdesaan (Study Deskriptif di Desa Purbadolok, Kecamatan Doloksanggul, Kabupaten Humbanghasundutan)

4 63 111

Efektivitas Pelaksanaan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan ( Studi Kasus Irigasi Pertanian Di Desa Aritonang, Kecamatan Muara, Kabupaten Tapanuli Utara)

3 57 116

Efektivitas Pelaksanaan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan (PNPM-MP) di Desa Pulo Dogom Kecamatan Kualuh Hulu Kabupaten Labuhan Batu Utara

1 39 106

Partisipasi Masyarakat Dalam Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan (PNPM-MP)Di Kecamatan Tarutung Kabupaten Tapanuli Utara

4 84 264

Partisipasi Masyarakat Dalam Perencanaan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan (PNPM MP) (Studi Kasus di Desa Sitio II Kecamatan Lintong Nihuta Kabupaten Humbang Hasundutan)

0 46 125

Implementasi Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri Perkotaan di Desa Dolok Hataran Kecamatan Siantar Kabupaten Simalungun

0 55 76