Harga Emas Dunia Indeks Hang Seng

58 Berdasarkan grafik 4.3, Nilai tukar Rupiah terhadap Dollar USD cenderung berfluktuasi selama periode pengamatan, ini bisa dilihat dari nilai tukar Rupiah terhadap Dollar USD melemah pada tahun 2008 sebesar Rp. 12.151 per Dollar karena terjadi krisis global. Dan pada tahun 2011 kembali menguat sebesar Rp. 8.508 per Dollar.

d. Harga Emas Dunia

Secara umum harga emas akan selalu mengalami kenaikan seiring berjalannya waktu karena didasari jumlahnya yang semakin langka. Selain itu harga emas selalu menyesuaikan diri terhadap inflasi, sehingga sering dijadikan pilihan oleh investor yang memiliki karakteristik menghindari resiko sebagai langkah untuk melakukan perlindungan terhadap nilai investasinya. Berikut ini adalah data harga emas dunia selama periode 2008- 2011 : Tabel 4.4 Data harga emas dunia USD Troy Ounce Bulan 2008 2009 2010 2011 Januari 923,25 919,5 1070,5 1327 Februari 971,5 952 1108,25 1411 M aret 933,5 916,5 1115,5 1439 April 871 883,25 1179,25 1535,5 M ei 885,75 975,5 1207,5 1536,5 Juni 930,25 934,5 1244 1505,5 Juli 918 939 1169 1628,5 Agust us 833 955,5 1246 1813,5 Sept ember 884,5 995,75 1307 1620 Okt ober 730,75 1040 1346,75 1722 Nopember 814,5 1175,75 1383,5 1746 Desember 869,75 1087,5 1405,5 1531 Sumber : www.golfixing.com 59 Dari tabel 4.4 diatas terlihat bahwa harga emas selalu mengalami kenaikan. Hal ini dikarenakan harga emas yang cenderung selalu stabil. Pada tahun 2008 harga emas teredah sebesar USD 833Troy Ounce dan harga tertinggi pada tahun 2011 sebesar USD 1.813,5Troy Ounce. Untuk lebih jelas fluktuasi harga emas dunia dapat kita lihat pada grafik dibawah ini. Grafik 4.4 Perkembangan harga emas dunia Sumber : Data diolah Pada grafik 4.4, harga emas dunia cederung mengalami kenaikan. Pada tahun 2008 tepatnya terjadi krisis global, harga emas juga mengalami penurunan tetapi tidak terlalu signifikan penurunannya. Dan setelah krisis harga emas kembali naik dan stabil. Pada tahun 2011 harga emas mulai mengalami kenaikan yang cukup positif walaupun sempat mengalami fluktuasi dipertengahan tahun 2011. 200 400 600 800 1000 1200 1400 1600 1800 2000 2008 2009 2010 2011 60

e. Indeks Hang Seng

Hang Seng Index HSI adalah indeks komulatif dari 38 saham blue chip dari Hong Kong stock Market, yang merupakan salah satu indeks saham terpercaya, yang digunakan para investor dan fund manager untuk berinvestasi. Hong Kong Futures Exchange HKFE, pertama kali memperkenalkan perdagangan Hang Seng Index Futures pada bulan Mei 1986, dan kemudian di ikuti dengan Hang Seng Index Option Contracts pada bulan Maret 1993. Dengan adanya Futures dan option market ini para investor lebih banyak memiliki instrumen untuk mengatur resiko portfolio mereka. Popularitas Hang Seng Index Futures terus meningkat secara bertahap, seiring dengan masuknya investor dari luar negeri, baik itu dari institutional maupun individual investor. Tabel 4.5 Data Indeks Hang Seng poin Bulan 2008 2009 2010 2011 Januari 25401,38 13793,96 21408,8 23864,75 Februari 23852,45 13166,66 20244,11 23196,71 M aret 22487,93 12794,95 21089,35 23110,25 April 24581,82 15023,24 21615,53 24022,64 M ei 25252,4 17044,12 19945,36 23160,95 Juni 23183,5 18342,45 20103,97 22342,41 Juli 22078,59 18903,71 20431,27 22280,32 Agust us 21382,71 20475,51 21108,65 20333,68 Sept ember 19369,61 20920,48 21657,73 18959,81 Okt ober 15010,15 21665 23301,04 18352,06 Nopember 13572,81 22219,44 23804,9 18865,31 Desember 14574,24 21747,9 23047,59 18587,77 Sumber : www.yahoo.finance.com 61 Pada tabel 4.5 diatas telihat fluktuasi indeks Hang Seng. Sama seperti IHSG, Indeks Hang Seng mengalami penurunan yang sangat tajam pada tahun 2008 karena dampak dari krisis global. Namun setelah krisis Indeks Hang Seng kembali naik tiap tahunnya. Fluktuasi Indeks Hang Seng dapat kita lihat lebih jelas pada grarif dibawah ini. Grafik 4.5 Perkembangan Indeks Hang Seng Sumber : Data diolah Pada grafik 4.5 diatas kita dapat lihat penurunan yang sangat tajam dari Indeks Hang Seng pada tahun 2008 berada pada level 13.572,81 poin. Namun Indeks Hang Seng kembali naik pada tahun 2009 dan cenderung stabil sampai tahun 2011 dan mencapai level 24.022,64 poin. Tetapi pada bulan oktober tahun 2011 Indeks Hang Seng mengalami penurunan pada level 18.352,06 poin. 5000 10000 15000 20000 25000 30000 2008 2009 2010 2011 62

f. Indeks Nikkei 225

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh The Fed Rate, Indeks Dow Jones Dan Nikkei 225 Terhadap Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Di Bursa Efek Indonesia Periode 2008-2013

9 83 85

Analisis Pengaruh Faktor Fundamental Terhadap Indeks Harga Saham Sektor Industri Barang Konsumsi Di Bursa Efek Indonesia (BEI)

6 70 84

Pengaruh Indeks Harga Saham Nikkei 225, Hangseng 43, Kospi 200, Harga Emas Dunia, Harga Minyak Dunia dan Kurs Rupiah terhadap Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Tahun 2005 - 2010

2 43 105

Analisis Pengaruh Inflasi, Nilai Tukar Rupiah Dan Indeks Dow Jones Terhadap Pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Di Bursa Efek Indonesia (BEI)

2 18 83

Analisis Pengaruh Harga Minyak Dunia, Nilai Tukar, Inflasi dan Suku Bunga SBI terhadap Pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2006-2009

2 39 90

Analisis Harga Emas Dunia, Indeks Hang Seng dan Indeks Dow Jones Terhadap Indeks Harga Saham Gabungan di Bursa Efek Indonesia 2008-2015

0 9 1

Pengaruh Indeks Nikkei 225 Dan Inflasi Terhadap Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Pada Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2010-2014

2 5 69

Analisis Pengaruh Inflasi, Kurs Rupiah dan Tingkat SBI terhadap Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada Bursa Efek Indonesia (BEI).

0 0 1

PENGARUH INFLASI, BI RATE, KURS USDIDR, INDEKS SHCOMP, DAN INDEKS NIKKEI 225 TERHADAP INDEKS HARGA SAHAM GABUNGAN (IHSG) (Studi Pada Bursa Efek Indonesia Periode 2015-2017)

0 0 9

ANALISIS PENGARUH BI RATE, KURS RUPIAH, INDEKS NIKKEI 225 TERHADAP INDEKS HARGA SAHAM GABUNGAN DI BEI TAHUN 2011-2014

0 0 13