Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Definisi Operasional

6 dan Kompetensi Dasar 2.1 Menentukan waktu pagi, siang, malam, dan jam secara bulat 2.2 Menentukan lama suatu kejadian berlangsung. 1.3.3 Materi yang digunakan adalah tentang waktu. 1.3.4 Pendekatan pembelajaran dibatasi pada pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia PMRI. 1.4 Rumusan Masalah 1.4.1 Bagaimana penyusunan buku guru dan buku siswa kelas I Sekolah Dasar dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia PMRI pada materi waktu? 1.4.2 Bagaimana kualitas buku guru dan buku siswa kelas I Sekolah Dasar dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia PMRI pada materi waktu?

1.5 Tujuan Penelitian

1.5.1 Mendeskripsikan buku guru dan buku siswa kelas I Sekolah Dasar dengan pendekatan pembelajaran Pendidikan Matematika Realistik Indonesia PMRI pada materi waktu. 1.5.2 Mendeskripsikan kualitas buku guru dan buku siswa kelas I Sekolah Dasar dengan pendekatan pembelajaran Pendidikan Matematika Realistik Indonesia PMRI pada materi waktu.

1.6 Manfaat Penelitian

1.6.1 Manfaat teoritis Secara teoritis hasil dari penelitian dapat menambah pengetahuan dan menggali kemampuan siswa berdasarkan kompetensi dasar menentukan 7 waktu pagi, siang, malam, dan jam secara bulat serta menentukan lama suatu kejadian berlangsung. 1.6.2 Manfaat praktis Penelitian pengembangan ini memberikan pengalaman dan wawasan baru mengenai sistematika pembuatan buku, sistematika pembuatan soal, menganalisis butir soal, untuk mengetahui kualitas buku dan butir soal serta menjadi bekal peneliti ketika menjadi guru dalam membuat soal. 1.6.3 Bagi guru Dapat mengajarkan materi waktu dengan bantuan buku guru dan buku siswa untuk peserta didik kelas 1 agar lebih mudah memahami materi waktu. 1.6.4 Bagi siswa Siswa mengalami pengalaman mengerjakan buku siswa dengan menggunakan model pembelajaran PMRI untuk membantu memahami materi waktu kelas 1. 1.6.5 Bagi sekolah Dapat menambah bahan bacaan mengenai pengembangan buku guru dan buku siswa kelas 1 materi waktu dengan menggunakan model PMRI. 1.6.6 Bagi peneliti Memberikan pengalaman berharga dan wawasan kepada peneliti mengenai upaya mengembangkan bahan ajar dengan pendekatan PMRI berupa buku siswa dan buku guru untuk memfasilitasi pencapaian literasi matematika siswa. 8

1.7 Definisi Operasional

Definisi operasional yang digunakan dalam penelitian ini, yaitu: 1.7.1 Pengembangan buku merupakan upaya meningkatkan mutu suatu agar dapat dipakai untuk kepentingan akademik yang lebih baik. 1.7.2 Buku guru merupakan buku yang digunakan oleh guru sebagai pegangan dalam proses pembelajaran 1.7.3 Buku siswa merupakan buku yang digunakan siswa dalam proses pembelajaran. 1.7.4 Pendekatan PMRI merupakan sebuah pendekatan yang diadaptasi dari sebuah teori yang berasal dari Belanda yaitu Realistic Mathematics Education RME yang menekankan kebermaknaan belajar matematika pada siswa, melibatkan siswa secara aktif dalam prosees belajar mengajar, serta mengaitkan pembelajaran dengan kehidupan sehari-hari. 1.7.5 Matematika merupakan suatu ilmu yang mempelajari tentang bilangan, simbol, keteratuaran dari hal yang sifatnya konkret menuju hal yang sifatnya abstrak dalil. 1.7.6 Siswa sekolah dasar merupakan murid dengan rentang usia 6 atau 7 sampai 12 atau 13 tahun dan berada dalam tahap operasional konkret mampu mengoperasikan kaidah-kaidah logika walaupun terikat dengan objek yang bersifat konkret. 9

1.8 Spesifikasi Produk

Dokumen yang terkait

Pengembangan buku guru dan buku siswa mata pelajaran matematika kelas II Sekolah Dasar dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI).

0 0 163

Pengembangan buku guru dan buku siswa Matematika kelas I sekolah dasar dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI).

0 1 202

Pengembangan buku siswa dan buku guru sekolah dasar kelas III mata pelajaran Matematika dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI).

0 0 158

Pengembangan buku guru dan buku siswa mata pelajaran matematika kelas I Sekolah Dasar dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI).

1 2 167

Pengembangan buku guru dan buku siswa mata pelajaran Matematika kelas III sekolah dasar dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI).

0 0 160

Pengembangan buku guru dan buku siswa mata pelajaran matematika kelas II Sekolah Dasar dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI)

1 2 161

Pengembangan buku guru dan buku siswa mata pelajaran Matematika kelas I sekolah dasar dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI)

0 0 165

Pengembangan buku guru dan buku siswa mata pelajaran matematika kelas I Sekolah Dasar dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI)

2 5 165

Pengembangan buku siswa dan buku guru sekolah dasar kelas III mata pelajaran Matematika dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI)

0 1 156

Pengembangan buku guru dan buku siswa mata pelajaran Matematika kelas III sekolah dasar dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI)

0 0 158