Penentuan Kategori-Kategori Data Analisis Data

34 Tabel 4.2 Kategori dan Sub Kategori Data Kemampuan Metakognitif oleh Subjek Andra Kategori Data Sub Kategori Data Topik Data 1.1 Menyadari dalam memahami soal dirinya perlu membayangkan wujud bendanya yang berupa roda dan jari-jarinya dalam mengerjakan soal cerita keliling lingkaran. I-A-1 1.2 Menyadari dirinya perlu menggambar untuk memudahkan dalam memahami soal I-A-3, I-A-17, I-A-32 1. Kemampuan dalam menyadari pada saat memahami soal 1.3 Menyadari dirinya perlu membaca kembali soal I-A-15, I-A-16, I-A-29 2.1 Mengungkapkan kembali cara pemecahan soal yang telah dilakukan a. Menjelaskan kembali pemecahan dari inti pokok masalah yang telah ditemukan b. Menjelaskan kembali cara yang dirinya kerjakan berdasarkan gambar yang telah dibuat c. Menjelaskan kembali langkah pertama yang telah dilakukan d. Menjelaskan kembali langkah terakhir yang telah dilakukan untuk menjawab pertanyaan dari soal e. Menjelaskan kembali langkah-langkah yang telah dibuat I-A-2, I-A-24 I-A-9 I-A-18, I-A-31 I-A-10, I-A-30 I-A-19 2.2 Menyadari kesulitan yang telah dialami dalam memahami soal I-A-15, I-A-20, I-A-25 2. Kemampuan dalam menyadari kemampuannya pada saat mengerjakan soal 2.3 Menyadari dirinya perlu mengerjakan seluruh jawabannya pada kertas buram sebelum pada lembar jawaban untuk menyelesaikan soal keliling lingkaran I-A-23 3.1 Memperhatikan kembali langkah-langkah yang telah dibuat a. Memperhatikan kembali nilai yang dimasukkannya b. Memperhatikan kembali rumus c. Memperhatikan kembali langkah-langkah I-A-4 I-A-7 I-A-26 3.2 Memperhatikan kembali gambar yang telah dibuat I-A-5 3.3 Memperhatikan kembali soal pada saat mengerjakan jawabannya I-A-11, I-A-26, I-A-27, I-A-34, I-A-36 3. Kemampuan memperhatikan kembali yang ia pelajari 3.4 Memperhatikan kembali seluruh hasil pekerjaannya setelah selesai mengerjakan soal I-A-28, I-A-38 4.1 Memperbaiki kembali langkah-langkahnya pada saat mengerjakan jawaban a. Memperbaiki kembali rumus yang telah dibuat b. Memperbaiki kembali nilai yang telah dimasukkan I-A-8, I-A-33 I-A-6, I-A-35, I-A-37 4. Kemampuan merevisi kembali yang ia pelajari 4.2 Memperbaiki kembali gambar yang telah dirinya buat pada saat mengerjakan jawaban I-A-12 35 4.3 Memperbaiki kembali perhitungan yang telah dibuat I-A-21 4.4 Mengecek kembali perhitungan yang telah dibuat I-A-13, I-A-14, I-A-22 Bagan 4.1 Kategori dan Sub Kategori Data Kemampuan Metakognitif Subjek Andra 37 Tabel 4.3 Kategori dan Sub Kategori Data Kemampuan Metakognitif oleh Subjek Brenda Kategori Data Sub Kategori Data Topik Data 1.1 Menyadari dalam memahami soal dirinya perlu membayangkan wujud bendanya I-B-2 1.2 Menyadari dirinya perlu membuat gambar untuk memudahkan dalam memahami soal I-B-5, I-B-10, I-B-6, I-B-13, I-B-29, I-B-31 1. Kemampuan dalam menyadari pada saat memahami soal 1.3 Menyadari dirinya perlu membaca kembali soal I-B-4, I-B-9, I-B-8, I-B-16, I-B-33 2.1 Mengungkapkan kembali cara pemecahan soal yang telah dilakukan a. Menjelaskan kembali pemecahan inti pokok masalah b. Menjelaskan kembali langkah pertama yang telah dilakukan dalam menjawab soal c. Menjelaskan kembali langkah terakhir yang telah dilakukan untuk menjawab pertanyaan dari soal d. Menjelaskan kembali cara lebih mudah yang telah dilakukan dalam menghitung I-B-3, I-B-22 I-B-11, I-B-17, I-B-20, I-B-34 I-B-12, I-B-35 I-B-21 2. Kemampuan dalam menyadari kemampuannya pada saat mengerjakan soal 2.2 Menyadari perlunya dirinya mengerjakan seluruh jawabannya pada kertas buram sebelum pada lembar jawaban I-B-28 3. Kemampuan menyadari kemampuannya saat selesai mengerjakan soal 3.1 Menyadari perlunya dirinya memeriksa kembali perhitungannya I-B-30, I-B-36 4.1 Memperhatikan kembali langkah-langkah yang telah dibuat I-B-7 4.2 Memperhatikan kembali soal yang telah diberikan pada saat mengerjakan jawaban I-B-23 4. Kemampuan memperhatikan kembali yang ia pelajari 4.3 Memperhatikan kembali seluruh hasil pekerjaannya I-B-15, I-B-19 5.1 Memperbaiki kembali gambar yang telah dirinya buat I-B-24 5. Kemampuan merevisi kembali yang ia pelajari 5.2 Mengecek kembali perhitungan yang telah dirinya buat a. Mengecek kembali beberapa langkah perhitungannya b. Mengecek kembali perhitungan bilangannya c. Mengecek kembali langkah-langkah yang telah dirinya buat dengan menghitung bilangannya I-B-1 I-B-14, I-B-18 I-B-25, I-B-26, I-B-32 Bagan 4.2 Kategori dan Sub Kategori Data Kemampuan Metakognitif oleh Subjek Brenda

4.2.4. Penarikan Kesimpulan

Berdasarkan hasil analisis data yaitu menentukan kategori-kategori data, peneliti dapat membuat kesimpulan mengenai hasil penelitian yaitu bagaimana kemampuan metakognitif yang dialami oleh dua orang siswa kelas VIII Sekolah Menengah Pertama dalam memecahkan soal-soal cerita matematika pada materi keliling dan luas lingkaran. 40

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Berdasarkan hasil analisis data yang telah diuraikan pada bab sebelumnya, maka pada bab ini akan dipaparkan mengenai hasil penelitian dan pembahasan. 5.1 Hasil Penelitian Hasil penelitian ini akan menunjukkan kemampuan Metakognitif pada dua orang siswa kelas VIII SMP ketika menghadapi soal-soal cerita keliling dan luas lingkaran. Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 21 Mei 2007 sampai dengan tanggal 23 Mei 2007. Dari hasil penelitian didapatkan beberapa kemampuan Metakognitif subjek pada saat mengerjakan soal cerita keliling dan luas lingkaran, meliputi : a Kemampuan dalam menyadari pada saat memahami soal, b Kemampuan dalam menyadari kemampuannya pada saat mengerjakan soal, c Kemampuan memperhatikan kembali yang ia pelajari, d Kemampuan merevisi kembali yang ia pelajari. a. Kemampuan dalam menyadari pada saat memahami soal : Disini dapat diketahui dalam memahami soal subjek mengungkapkan apa saja yang perlu dirinya lakukan, meliputi : 1 Menyadari dalam memahami soal dirinya perlu membayangkan wujud bendanya : Untuk memahami soal, kedua subjek perlu membayangkan wujud bendanya sehingga lebih memudahkannya dalam menginterpretasikan pertanyaan

Dokumen yang terkait

ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL MATEMATIKA BERBENTUK CERITA PADA POKOK BAHASAN KELILING DAN LUAS LINGKARAN Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Matematika Berbentuk Cerita pada Pokok Bahasan Keliling dan Luas Lingkaran Kela

0 8 13

ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL MATEMATIKA BERBENTUK CERITA PADA POKOK BAHASAN Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Matematika Berbentuk Cerita pada Pokok Bahasan Keliling dan Luas Lingkaran Kelas VIII MTs Negeri Ngemplak T

1 3 16

PENDAHULUAN Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Matematika Berbentuk Cerita pada Pokok Bahasan Keliling dan Luas Lingkaran Kelas VIII MTs Negeri Ngemplak Tahun 2015/2016.

0 2 5

MISKONSEPSI SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA PADA MATERI LINGKARAN Miskonsepsi siswa dalam menyelesaikan soal cerita Pada materi lingkaran (studi situs di kelas viii g semester genap mts negeri ngemplak boyolali).

1 5 16

MISKONSEPSI SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA PADA MATERI LINGKARAN Miskonsepsi siswa dalam menyelesaikan soal cerita Pada materi lingkaran (studi situs di kelas viii g semester genap mts negeri ngemplak boyolali).

0 8 15

ANALISIS KESALAHAN SISWA KELAS VIII SMP DALAM MENYELESAIKAN SOAL POKOK BAHASAN LINGKARAN DENGAN PANDUAN KRITERIA Analisis Kesalahan Siswa Kelas VIII SMP Dalam Menyelesaikan Soal Pokok Bahasan Lingkaran Dengan Panduan Kriteria Watson.

0 0 15

ANALISIS KESALAHAN SISWA KELAS VIII SMP DALAM MENYELESAIKAN SOAL POKOK BAHASAN LINGKARAN DENGAN Analisis Kesalahan Siswa Kelas VIII SMP Dalam Menyelesaikan Soal Pokok Bahasan Lingkaran Dengan Panduan Kriteria Watson.

0 0 16

ANALISIS KESALAHAN SISWA KELAS IX DALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA KELILING DAN LUAS LINGKARAN DI SMP AL-AZHAR PALU | Lestari | Jurnal Elektronik Pendidikan Matematika Tadulako 7225 24048 1 PB

0 0 13

KEMAMPUAN SISWA MENYELESAIKAN SOAL-SOAL CERITA (Eksperimentasi Pembelajaran Matematika di Kelas VIII SMP N 1 Karangsembung) SKRIPSI

0 0 22

KEMAMPUAN METAKOGNITIF SISWA SMP KELAS VIII DALAM MENYELESAIKAN SOAL-SOAL CERITA TENTANG KELILING DAN LUAS LINGKARAN

0 2 145