Kerangka Konseptual Definisi Operasional Tabel. 1

BAB III KERANGKA PENELITIAN

3.1. Kerangka Konseptual

Kerangka konsep merupakan bagian penelitian yang menyajikan konsep atau teori yang mengacu pada masalah-masalah yang akan diteliti atau berhubungan dengan penelitian dan dibuat dalam bentuk diagram Hidayat, 2007. Di dalam penelitian ini terdapat dua variabel yaitu: a. Variabel independen Variabel independen merupakan variabel yang menjadi sebab perubahan atau timbulnya variabel dependen. Variabel ini juga dikenal dengan nama variabel bebas yaitu bebas dalam mempengaruhi variabel lain atau variabel yang mempengaruhi variabel lain. Dalam penelitian ini yang termasuk variabel independen adalah pengaruh dzikir. b. Variabel dependen Variabel dependen merupakan variabel yang dipengaruhi oleh atau menjadi akibat karena variabel lain. Variabel ini tergantung dari variabel bebas. Dalam penelitian ini yang termasuk variabel dependen adalah penurunan tingkat kecemasan pasien pre operatif kanker serviks. Universitas Sumatera Utara Kerangka konsep penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi pengaruh dzikir terhadap penurunan tingkat kecemasan pasien pre operatif kanker serviks di RSU Dr.Pirngadi Medan sebagai berikut: 3.2. Definisi Operasional Tabel. 3.2.1 Defenisi Operasional Variabel Penelitian No Variabel Definisi Operasional Alat Ukur Hasil Ukur Skala 1. Dzikir Suatu perbuatan mengingat dengan menyebut nama Allah yang mengandung arti pujian, dan rasa syukur yang boleh dilakukan Kecemasan pasien kanker serviks menjelang operasi Pre test Kecemasan pasien kanker serviks menjelang operasi Post test Dzikir Universitas Sumatera Utara dalam kondisi berdiri, duduk atau berbaring. 2. Tingkat Kecemasan pre operasi kanker serviks. Tingkat Kecemasan yang dialami responden sebelum operasi kanker serviks. Kuisioner dengan menggunakan skala kecemasan Hamilton Anxiety Rating Scale HARS dalam bentuk pertanyaan agar dijawab responden kemudian menjumlahka n skornya. Jumlah pertanyaan 14 dan jumlah skornya 56. 1. Tidak ada kecemasan score 14 2. Tingkat kecemasan ringan score 14-20 3. Tingkat kecemasan sedang score 21-27 4. Tingkat kecemasan berat score 28-41 5. Tingkat kecemasan berat sekali score 42-56 Rasio Universitas Sumatera Utara

3.3. Hipotesis