KAPASITAS SUMBER DAYA MANUSIA PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI

2. PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI

Keterangan Pilihan: TP = Tidak Pernah S = Sering JS = Jarang Sekali SS = Sangat Sering KK = Kadang-kadang No Pernyataan TP JS KK S SS Komputer 8 Saya sebagai pengelola keuanganakuntansi telah menggunakan komputer untuk melaksanakan tugas 9 Pengelolaan data transaksi keuangan di instansilembaga tempat saya bekerja menggunakan software yang sesuai dengan peraturan 10 SKPD ditempat saya bekerja proses akuntansi dilakukan secara komputerisasi Jaringan Internet 11 SKPD ditempat saya bekerja telah menggunakan jaringan internet untuk melaksanakan tugas 12 Saya sebagai pengelola keuanganakuntansi telah memanfaatkan jaringan internet diunit kerja sebagai penghubung dalam pengiriman informasi yang dibutuhkan Pemeliharaan 13 SKPD ditempat saya bekerja telah menerapkan pemeliharaan komputer secara teratur 14 SKPD ditempat saya bekerja telah melaksanakan pendataan terhadap komputer yang telah usang tepat pada waktunya

3. PENGENDALIAN INTERN AKUNTANSI

Keterangan Pilihan: TP = Tidak Pernah S = Sering JS = Jarang Sekali SS = Sangat Sering KK = Kadang-kadang No Pernyataan TP JS KK S SS Aktivitas Pengendalian 15 Sub bagian keuanganakuntansi menyelenggarakan sistem akuntansi yang meliputi prosedur akuntansi penerimaan kas, pengeluaran kas, aset, dan selain aset 16 Setiap transaksi dan aktivitas ditempat saya bekerja telah didukung dengan otorisasi dari pihak yang berwenang 17 Setiap transaksi yang terjadi didukung dengan bukti transaksi yang sah 18 Setiap transaksi dicatat dalam buku catatan akuntansi 19 Catatan akuntansi dijaga untuk tetap “up-to- date” Pemantauan 20 Laporan-laporan direview dan disetujui terlebih dahulu oleh kepala bagian keuanganakuntansi sebelum didistribusikan 21 Dalam waktu yang tidak ditentukan pimpinan melakukan pemeriksaan mendadak terhadap catatan akuntansi

4. PENGAWASAN KEUANGAN DAERAH

Keterangan Pilihan: TP = Tidak Pernah S = Sering JS = Jarang Sekali SS = Sangat Sering KK = Kadang-kadang No Pernyataan TP JS KK S SS Pelaksanaan pengawasan 22 Terdapat pengawasan secara teratur oleh badan pengawas daerah atau inspektorat daerah 23 Terdapat pengawasan preventif yang dilakukan sebelum rencana dilakukan 24 Terdapat pengawasan represif yang dilakukan setelah rencana dilakukan Pengelolaan Keuangan 25 Terdapat pembinaan pengelolaan keuangan daerah 26 Terdapat evaluasi untuk perbaikan di masa dating 27 APBD telah ditetapkan dan dilaksanakan sesuai dengan peraturan perundang-undangan

Dokumen yang terkait

PENGARUH FAKTOR INTERNAL DAN EKSTERNAL TERHADAP KETERANDALAN DAN KETEPATWAKTUAN PELAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH (Studi Empiris Pada Pemerintah Daerah Kabupaten Pesawaran)

1 17 126

FAKTOR-FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP EFEKTIVITAS AUDIT INTERNAL (Studi Empiris Pada Inspektorat dan SKPD di Kota dan Kabupaten Magelang)

21 65 180

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI PUBLIKASI INFORMASI KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH DI WEBSITE (STUDI EMPIRIS PADA LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN/KOTA DI INDONESIA)

1 18 94

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETERANDALAN PELAPORAN KEUANGAN Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Keterandalan Pelaporan Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten Temanggung.

1 7 15

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETERANDALAN PELAPORAN KEUANGAN Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Keterandalan Pelaporan Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten Temanggung.

0 2 16

PENDAHULUAN Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Keterandalan Pelaporan Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten Temanggung.

0 6 10

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATWAKTUAN PELAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Periode 2006-2008).

0 1 6

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH (SKPD) DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA SURABAYA ( Studi Empiris pada Dinas Kementerian Agama Kota Surabaya ).

0 0 97

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Keterandalan Dan Ketepatwaktuan Pelaporan Keuangan Pemerintah Daerah: Studi Kasus pada Organisasi Perangkat Daerah Kota Salatiga

0 0 50

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETERANDALAN DAN KETEPATWAKTUAN PELAPORAN KEUANGAN DENGAN PENGENDALIAN INTERN AKUNTANSI SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI (STUDI EMPIRIS PADA PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BANYUMAS)

0 0 24