Uji Keberartian Regresi Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Indeks Pembangunan Manusia di Kabupaten Tapanuli Tengah

Dari nilai-nilai yang telah diperoleh diatas maka didapatlah persamaan regresi linier bergandanya yaitu:

3.3 Uji Keberartian Regresi

Sebelum persamaan regresi dibuat untuk menentukan kesimpulan, maka perlu dilakukan suatu pengujian hipotesis mengenai keberartian regresi. Untuk menentukan uji keberartian regresi tersebut, maka digunakan rumus untuk menentukan hipotesisnya, yaitu : Artinya : Tidak terdapat pengaruh signifikan antara variabel bebas, yaitu jumlah penduduk miskin X 1 , angkatan kerja X 2 , rata-rata lama sekolah X 3 , PDRB X 4 , terhadap variabel tidak bebas yaitu Indeks Pembangunan Manusia Y. Minimal satu parameter koefisien regresi Artinya terdapat pengaruh signifikan antara variabel bebas, yaitu jumlah penduduk miskin X 1 , angkatan kerja X 2 , rata-rata lama sekolah X 3 , PDRB X 4 , terhadap variabel tidak bebas yaitu Indeks Pembangunan Manusia Y. Untuk menguji model regresi yang telah terbentuk, maka diperlukan dua macam Jumlah Kuadrat JK yaitu untuk regresi dan untuk sisa Universitas Sumatera Utara yang akan didapatkan setelah mengetahui hasil dari . Untuk memperoleh nilai-nilai tersebut, maka diperlukan nilai harga sebagai berikut : = 66,571 = 71,23 = 8,09 =17,594 = 70,138 Untuk menentukan uji keberartian regresi maka diperlukan nilai dan y yang dapat membantu untuk mengerjakan uji keberartian regresi, dapat dilihat dari tabel 3.6 berikut ini: Universitas Sumatera Utara Tabel 3.6 Nilai untuk Uji Keberartian Regresi y x 1 x 2 x 3 x 4 yx 1 yx 2 yx 3 yx 4 Ŷ Y- Ŷ Y- Ŷ 2 y 2 -1,758 20,529 3,97 -0,29 -7,384 -36,089982 -6,97926 0,50982 12,981072 68,30737 0,07263 0,005275117 3,090564 -1,738 20,529 -5,51 -0,09 -6,054 -35,679402 9,57638 0,15642 10,521852 68,65194 -0,25194 0,063473764 3,020644 -1,238 21,129 -7,66 0,01 -4,654 -26,157702 9,48308 -0,01238 5,761652 69,04564 -0,14564 0,02121101 1,532644 -0,628 16,529 -10,87 0,01 -2,604 -10,380212 6,82636 -0,00628 1,635312 69,20001 0,30999 0,0960938 0,394384 -0,128 -6,171 1,82 0,01 -1,364 0,789888 -0,23296 -0,00128 0,174592 70,11521 -0,10521 0,011069144 0,016384 0,342 -9,561 1,73 0,03 0,456 -3,269862 0,59166 0,01026 0,155952 70,44231 0,03769 0,001420536 0,116964 0,772 -14,371 4,03 0,04 2,416 -11,094412 3,11116 0,03088 1,865152 70,88096 0,02904 0,000843322 0,595984 1,072 -14,371 2,32 0,06 5,276 -15,405712 2,48704 0,06432 5,655872 71,25244 -0,04244 0,001801154 1,149184 1,402 -16,371 2,8 0,1 7,916 -22,952142 3,9256 0,1402 11,098232 71,77264 -0,23264 0,05412137 1,965604 1,902 -17,871 7,37 0,12 5,996 -33,990642 14,01774 0,22824 11,404392 71,7997 0,2403 0,05774409 3,617604 Jumlah -194,23018 42,8068 1,1202 61,25408 701,46822 -0,08822 0,313053305 15,49996 Universitas Sumatera Utara Dengan k = 4, n = 10, dan Ini berarti bahwa rata-rata yang mempengaruhi indeks pembangunan manusia dari rata-rata yang diperkirakan yaitu sebesar 0,2502. Dari nilai-nilai diatas maka dapat diperoleh dua macam jumlah kuadrat-kuadrat yakni dan , yaitu sebagai berikut : = 15,06997396 = 0,313053305 Jadi, dapat dicari dengan rumus : Universitas Sumatera Utara Untuk , yaitu nilai statistik F jika dilihat dari tabel distribusi F dengan derajat kebebasan pembilang dan , dan maka; Dengan demikian dapat dilihat bahwa nilai . Maka ditolak dan diterima. Hal ini berarti persamaan regresi linier berganda Y atas bersifat nyata yang berarti bahwa jumlah penduduk miskin, angkatan kerja, rata-rata lama sekolah, dan produk domestik regional bruto PDRB secara bersama-sama mempengaruhi indeks pembangunan manusia.

3.4 Koefisien Determinasi