Tujuan penelitian Manfaat penelitian Sistematika penulisan

B. Tujuan penelitian

Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui gambaran Sikap Orangtua terhadap Pendidikan Homeschooling.

D. Manfaat penelitian

Dari penelitian ini diharapkan dapat diperoleh manfaat, yaitu manfaat secara teoritis dan manfaat secara praktis: 1. Manfaat teoritis Secara teoritis, penelitian ini diharapkan mempunyai manfaat yang berguna dalam pengembangan ilmu psikologi, khususnya dibidang Psikologi Pendidikan. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan informasi mengenai bagaimana sikap orangtua terhadap pendidikan homeschooling. Hasil penelitian ini juga diharapkan dapat menambah wacana dalam ilmu psikologi sendiri mengenai homeschooling. 2. Manfaat praktis Adapun manfaat praktis dari penelitian ini adalah: a. Memberikan informasi bagi orangtua dan masyarakat mengenai sikap orangtua terhadap pendidikan homeschooling. b. Memberikan informasi bagi praktisi pendidikan homeschooling untuk mengetahui bagaimana sikap orangtua terhadap pendidikan homeschooling. Universitas Sumatera Utara c. Bagi peneliti selanjutnya penelitian ini diharapkan dapat menjadi referensi, khususnya penelitian yang berhubungan dengan pendidikan homeschooling.

D. Sistematika penulisan

Sistematika penulisan pada penelitian ini adalah sebagai berikut: Bab I adalah Pendahuluan yang terdiri dari lima sub bab meliputi latar belakang, rumusan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, dan sistematika penulisan. Bab II adalah Landasan Teori. Bab ini meliputi pembahasan tentang Pendidikan Homeschooling, sikap, orangtua dan sikap orangtua terhadap Pendidikan Homeschooling. Bab III adalah Metode Penelitian yang terdiri atas identifikasi variabel penelitian, definisi operasional, populasi dan sampel, metode pengambilan sampel, alat ukur yang digunakan, validitas dan reliabilitas alat ukur dan metode analisis data. Bab IV terdiri dari analisa dan interpretasi data yang berisikan mengenai subjek penelitian dan hasil penelitian. Bab V merupakan kesimpulan, diskusi dan saran dari hasil penelitian yang telah dilakukan. Universitas Sumatera Utara

BAB II LANDASAN TEORI