Pengujian Hipotesis 1. Uji Multikolinearitas Tabel 5

d. Koefisien regresi kepemilikan manajerial sebesar 0,554 menunjukkan bahwa apabila setiap kenaikan persentase kepemilikan manajerial sebesar 1, dengan asumsi variabel proporsi dewan komisaris independen, proporsi dewan komisaris dan direksi wanita serta kepemilikan institusional dianggap konstan, maka akan meningkatkan Value Added Intellectual Coefficient VAIC Bank Umum Swasta Nasional sebesar 0,554. e. Koefisien regresi kepemilikan institusional sebesar -0,031 menunjukkan bahwa apabila setiap kenaikan persentase kepemilikan institusional sebesar 1, dengan asumsi variabel proporsi dewan komisaris independen, proporsi dewan komisaris dan direksi wanita serta kepemilikan manajerial dianggap konstan, maka akan menurunkan Value Added Intellectual Coefficient VAIC Bank Umum Swasta Nasional sebesar 0,031.

4.2.2.3 Pengujian Hipotesis 1.

Uji Signifikansi Simultan Uji- F Pengujian ini dilakukan untuk mengetahui apakah semua variabel independen secara bersama-sama atau serempak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel dependen. Bentuk pengujiannya adalah: c. H :b 1 = � 2 = � 3 =0, artinya tidak terdapat pengaruh yang signifikan secara bersamaan dari proporsi dewan komisaris independen, proporsi dewan komisaris dan direksi wanita, kepemilikan manajerial dan kepemilikan institusional terhadap Value Added Intellectual Coefficient VAIC. Universitas Sumatera Utara d. H a : minimal satu � � ≠ 0, artinya terdapat pengaruh yang signifikan secara bersamaan dari proporsi dewan komisaris independen, proporsi dewan komisaris dan direksi wanita, kepemilikan manajerial dan kepemilikan institusional terhadap Value Added Intellectual Coefficient VAIC. D engan menggunakan tingkat signifikan α 5, jika nilai sig.F 0,05 maka H diterima, artinya tidak ada pengaruh yang signifikan secara bersamaan dari variabel independen terhadap variabel dependen. Sebaliknya, jika nilai sig. F 0,05 maka H a diterima, artinya ada pengaruh yang signifikan secara bersamaan dari variabel independen terhadap variabel dependen. Pengambilan keputusan juga dapat dilakukan dengan membandingkan nilai F hitung dan nilai F tabel. Dimana kriterianya, yaitu: c. H diterima jika F hitung F tabel pada α = 5 d. H a diterima jika F hitung F tabel pada α = 5 Tabel 4.7 Uji Signifikansi Simultan Uji-F ANOVA b Model Sum of Squares df Mean Square F Sig. 1 Regression 6.938 4 1.734 6.103 .001 a Residual 9.948 35 .284 Total 16.886 39 a. Predictors: Constant, INST, INDPNT, MNGRIAL, FEMALE b. Dependent Variable: VAIC Sumber: Hasil olahan SPSS 16.00, 2014 Tabel 4.7 menunjukkan nilai Sig. 0,001 yang lebih kecil dari tingkat signifikan 0,05 dan nilai F hitung F tabel = 6,103 2,63. Sehingga dapat dinyatakan H ditolak H a diterima, artinya secara bersama-sama variabel-variabel Universitas Sumatera Utara independen yaitu proporsi dewan komisaris independen, proporsi dewan komisaris dan direksi wanita, kepemilikan manajerial dan kepemilikan institusional berpengaruh terhadap Value Added Intellectual Coefficient VAIC.

2. Uji Signifikansi Parsial Uji-t