Dukungan Emosional Dukungan Sosial

Chandra Z.A : Pengaruh Dukungan Sosial Keluarga Terhadap Kesembuhan Penderita Post Traumatic Stress Disorder PTSD Di Pusat Pelayanan Terpadu PPT “Mawar” Rsud Dr. Fauziah Bireuen Tahun 2009, 2009 Hasil penelitian pada dukungan sosial keluarga menunjukkan p = 0,998 dengan nilai β = -21.778 dan Exp β = 0,000. Hal ini berarti bahwa p 0,05 bahwa dukungan sosial keluarga tidak mempunyai pengaruh terhadap kesembuhan penderita PTSD.

4.3.1. Dukungan Emosional

Hasil penelitian menunjukkan bahwa persentase keluarga yang mendengarkan keluhan yang penderita rasakan terbanyak adalah kategori sering yaitu 40,5 dan tidak ada pada ketegori tidak pernah. Persentase keluarga menyadari bahwa penderita merasakan kecemasan terbanyak adalah kategori sering yaitu 54,8 dan tidak ada pada kategori sangat sering dan kategori tidak pernah. Persentase keluarga yang merawat penderita dengan cinta dan kasih sayang terbanyak adalah kategori sering yaitu 50,0 dan tidak ada pada kategori sangat sering dan kategori tidak pernah. Persentase keluarga yang menghibur penderita untuk melupakan trauma yang penderita alami terbanyak adalah kategori sering yaitu 52,48 dan tidak ada pada kategori sangat sering dan kategori tidak pernah. Persentase keluarga yang menyadari penderita butuh dukungan untuk sembuh terbanyak adalah kategori sering yaitu 47,6 dan tidak ada pada kategori sangat sering dan tidak pernah. Persentase keluarga yang mengikutsertakan penderita dalam kegiatan sehari-hari terbanyak adalah kategori sering dan kadang-kadang yaitu masing-masing 40,5 dan tidak ada pada kategori sangat sering dan tidak pernah Tabel 4.2. Tabel 4.2. Persentase Dukungan Emosional yang Diperoleh Penderita Post Traumatic Stress Disorders dari Keluarga di Pusat Pelayanan Terpadu Mawar RSUD dr. Fauziah Bireuen Tahun 2009 Dukungan Emosional N Keluarga mendengarkan keluhan yang dirasakan penderita akibat trauma 1. Sangat Sering 2 4,8 2. Sering 17 40,5 Chandra Z.A : Pengaruh Dukungan Sosial Keluarga Terhadap Kesembuhan Penderita Post Traumatic Stress Disorder PTSD Di Pusat Pelayanan Terpadu PPT “Mawar” Rsud Dr. Fauziah Bireuen Tahun 2009, 2009 3. Kadang-kadang 15 35,7 4. Jarang 8 19,0 5. Tidak Pernah 0,0 Total 42 100 Tabel 4.2. Lanjutan Keluarga menyadari bahwa penderita merasa kecemasan 1. Sangat Sering 0,0 2. Sering 23 54,8 3. Kadang-kadang 15 35,7 4. Jarang 4 9,5 5. Tidak Pernah 0,0 Total 42 100 Keluarga merawat penderita dengan cinta dan kasih sayang 1. Sangat Sering 0,0 2. Sering 21 50,0 3. Kadang-kadang 16 38,1 4. Jarang 5 11,9 5. Tidak Pernah 0,0 Total 42 100 Keluarga menghibur penderita untuk melupakan trauma yang penderita alami 1. Sangat Sering 0,0 2. Sering 22 52,4 3. Kadang-kadang 13 31,0 4. Jarang 7 16,6 5. Tidak Pernah 0,0 Total 42 100 Keluarga menyadari penderita butuh dukungan untuk penderita sembuh 1. Sangat Sering 0,0 2. Sering 20 47,6 3. Kadang-kadang 17 40,5 4. Jarang 5 11,9 5. Tidak Pernah 0,0 Total 42 100 Keluarga mengikutsertakan penderita dalam kegiatan sehari-hari 1. Sangat Sering 0,0 2. Sering 17 40,5 3. Kadang-kadang 17 40,5 4. Jarang 8 19,0 5. Tidak Pernah 0,0 Total 42 100 Chandra Z.A : Pengaruh Dukungan Sosial Keluarga Terhadap Kesembuhan Penderita Post Traumatic Stress Disorder PTSD Di Pusat Pelayanan Terpadu PPT “Mawar” Rsud Dr. Fauziah Bireuen Tahun 2009, 2009 Berdasarkan kuantifikasi kategori dukungan emosional diketahui bahwa dukungan emosional yang dirasakan penderita PTSD dari keluarga terbanyak adalah kategori sedang yaitu 61,9 dan terendah adalah kurang yaitu 2,4. Hal ini dapat dilihat pada Tabel 4.3. Tabel 4.3. Persentase Kategori Dukungan Emosional yang Diperoleh Penderita Post Traumatic Stress Disorders dari Keluarga di Pusat Pelayanan Terpadu Mawar RSUD dr. Fauziah Bireuen Tahun 2009 Dukungan Emosional N Baik ≥22 15 35,7 Sedang 15-21 26 61,9 Kurang ≤14 1 2,4 Total 42 100 Hasil uji statistik menunjukkan rata-rata skor dukungan emosional yang diperoleh penderita PTSD dari keluarga adalah 20,07 95 Confidence Of Interval : 19,26-20,89, dengan standar deviasi 2,617 dan Coefisien Of Variation 13,03 10 artinya rata-rata skor dukungan emosional yang diperoleh penderita PTSD bervariasi, dalam Confidence Of Interval 95 diyakini rata-rata skor dukungan emosional yang diperoleh penderita PTSD berkisar antara 19,26-20,89 dengan standar deviasi 2,617 dan memiliki Coefisien Of Variation 13,03 10. Skor maksimum yang diperoleh penderita dengan nilai terendah 14 dan skor tertinggi 24 Tabel 4.4. Tabel 4.4. Deskripsi Skor Dukungan Emosional yang Diperoleh Penderita Post Traumatic Stress Disorders dari Keluarga di Pusat Pelayanan Terpadu Mawar RSUD dr. Fauziah Bireuen Tahun 2009 Rata-rata Skor Dukungan Emosional Chandra Z.A : Pengaruh Dukungan Sosial Keluarga Terhadap Kesembuhan Penderita Post Traumatic Stress Disorder PTSD Di Pusat Pelayanan Terpadu PPT “Mawar” Rsud Dr. Fauziah Bireuen Tahun 2009, 2009 Rata-rata Standar Deviasi 95 convidence of interval Coefisien of variation Minimum Maksimum 20,07 2,617 19,26-20,89 13,03 14 24

4.3.2. Dukungan Instrumental