Rumusan Masalah Batasan Masalah Tujuan Penelitian Sistematika Penulisan

3 lebih tinggi maka merek ini akan dipilih secara konsisten pada masa mendatang. Frekuensi pembelian produk menggambarkan bahwa semakin sering keputusan pembelian ulang suatu kategori produk dilakukan, semakin tinggi tingkat kejenuhan dalam pilihan pembelian dan menyebabkan munculnya perilaku perpindahan merek. Pilihan merek handphone ini menunjukkan tipe pembelian dalam pilihan merek yang ada berdasarkan variasi perpindahan merek yang dilakukan konsumen. Keputusan perpindahan merek juga dapat disebabkan karena kebutuhan konsumen mencari variasi. Kebutuhan mencari variasi didorong oleh rasa bosan dengan merek yang dibeli sekarang dan keinginan konsumen untuk mencoba merek suatu produk yang baru beredar. Atas dasar latar belakang masalah tersebut, penulis tertarik untuk mengadakan penelitian dengan judul: Pengaruh Ketidakpuasan Konsumen, Tingkat Keterlibatan Konsumen, dan Kebutuhan Mencari Variasi terhadap Keputusan Perpindahan Merek Handphone Siemens, Studi Kasus pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

B. Rumusan Masalah

1. Bagaimanakah pengaruh ketidakpuasan konsumen terhadap keputusan perpindahan merek Handphone Siemens? PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 4 2. Bagaimanakah pengaruh tingkat keterlibatan konsumen terhadap keputusan perpindahan merek Handphone Siemens? 3. Bagaimanakah pengaruh kebutuhan mencari variasi terhadap keputusan perpindahan merek Handphone Siemens? 4. Bagaimanakah pengaruh ketidakpuasan konsumen, tingkat keterlibatan konsumen, dan kebutuhan mencari variasi secara simultan terhadap keputusan perpindahan merek Handphone Siemens?

C. Batasan Masalah

1. Subjek yang akan diteliti adalah mahasiswa Universitas Sanata Dharma, Fakultas Ekonomi angkatan 2001, 2002 dan 2003 yang membeli dan menggunakan handphone dengan merek Siemens. 2. Responden dalam penelitian ini adalah mahasiswa yang menggunakan Handphone Siemens minimal 6 bulan terakhir dari waktu penelitian.

D. Tujuan Penelitian

1. Untuk mengetahui bagaimana pengaruh ketidakpuasan konsumen terhadap keputusan perpindahan merek Handphone Siemens. 2. Untuk mengetahui bagaimana pengaruh tingkat keterlibatan konsumen terhadap keputusan perpindahan merek Handphone Siemens. 3. Untuk mengetahui bagaimana pengaruh kebutuhan mencari variasi terhadap keputusan perpindahan merek Handphone Siemens. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 5 4. Untuk mengetahui bagaimana pengaruh ketidakpuasan konsumen, tingkat keterlibatan konsumen dan kebutuhan mencari variasi secara simultan terhadap keputusan perpindahan merek Handphone Siemens.

E. Manfaat Penelitian

1. Bagi Perusahaan handphone

Hasil penelitian ini diharapkan dapat membantu perusahaan dalam mengambil kebijakan di bidang pemasaran, khususnya tentang perilaku konsumen. 2. Bagi Universitas Hasil penelitian ini diharapkan dapat memperkaya khasanah kepustakaan dalam bidang perilaku konsumen, khususnya tentang perpindahan merek Brand Switching.

3. Bagi Peneliti

Penelitian ini merupakan aplikasi dari konsep teori yang selama ini telah diterima selama kuliah dan sebagai syarat memperoleh gelar Sarjana.

F. Sistematika Penulisan

Bab I : Pendahuluan

Bab ini membahas tentang latar belakang yang menjadi alasan penulis memilih topik penelitian, rumusan masalah, batasan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian dan sistematika penulisan. 6

Bab II : Landasan Teori

Bab ini membahas berbagai teori yang digunakan sebagai dasar untuk mempelajari dan mengumpulkan data yang berkaitan dengan penelitian ini.

Bab III: Metode Penelitian

Bab ini membahas tentang jenis penelitian, lokasi dan waktu penelitian, subjek penelitian, sumber dan pengumpulan data, serta teknik yang digunakan dalam analisis data.

Bab IV: Gambaran Umum Perusahaan

Bab ini berisi mengenai sejarah perusahaan, perkembangan perusahaan, serta tentang gambaran umum dari perusahaan.

Bab V : Analisis Data dan Pembahasan

Bab ini membahas tentang proses pengolahan data dan pembahasannya.

Bab VI: Kesimpulan, Saran dan Keterbatasan

Bab ini menyimpulkan hasil penelitian dan memberikan saran serta keterbatasan penulis dalam menyusun skripsi.

BAB II LANDASAN TEORI

A. Manajemen Pemasaran

Dokumen yang terkait

Pengaruh Ketidakpuasan Konsumen Dan Kebutuhan Mencari Variasi Terhadap Keputusan Perpindahan Merek Handphone Dari Nokia Ke Blackberry Pada Mahasiswa Fakultas Hukum S-1 USU

1 32 99

Pengaruh Ketidakpuasan Konsumen Dan Kebutuhan Mencari Variasi Terhadap Keputusan Perpindahan Merek Handphone Gsm Dari Nokia Ke Sony Ericsson (Studi Kasus Mahasiswa Fakultas Ekonomi S-1 Reguler USU)

0 38 108

PENGARUH KETIDAKPUASAN KONSUMEN, KEBUTUHAN MENCARI VARIASI DAN IKLAN PESAING TERHADAP KEPUTUSAN PERPINDAHAN MEREK

5 42 135

PENGARUH KETIDAKPUASAN KONSUMEN, KARAKTERISTIK KATEGORI, DAN KEBUTUHAN MENCARI VARIASI TERHADAP PENGARUH KETIDAKPUASAN KONSUMEN, KARAKTERISTIK KATEGORI, DAN KEBUTUHAN MENCARI VARIASI TERHADAP KEPUTUSAN PERPINDAHAN MEREK KOSMETIK (Uji Kasus Pada Mahasiswi

2 2 8

PENGARUH KETIDAKPUASAN KONSUMEN DAN KEBUTUHAN MENCARI VARIASI TERHADAP KEPUTUSAN PERPINDAHAN MEREK TOKO (Studi Kasus Pada Minimarket KOPMA UNY).

0 3 96

PENGARUH KETIDAKPUASAN KONSUMEN, KARAKTERISTIK KATEGORI PRODUK, DAN KEBUTUHAN MENCARI VARIASI TERHADAP KEPUTUSAN PERPINDAHAN MEREK SEPEDA MOTOR.

1 2 143

PENGARUH KETIDAKPUASAN KONSUMEN, KARAKTERISTIK KATEGORI PRODUK, DAN KEBUTUHAN MENCARI VARIASI TERHADAP KEPUTUSAN PERPINDAHAN MEREK HANDPHONE (Studi Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta).

1 2 250

Pengaruh ketidakpuasan konsumen, harga dan kebutuhan mencari variasi produk terhadap keputusan perpindahan merek dari Handphone BlackBerry (Studi terhadap mahasiswa yang pernah menggunakan Handphone BlackBerry pada Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Unive

0 0 21

Pengaruh ketidakpuasan konsumen, tingkat keterlibatan konsumen, kebutuhan mencari variasi terhadap keputusan perpindahan merek handphone Siemens : studi kasus pada fakultas ekonomi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta - USD Repository

0 0 97

Pengaruh ketidakpuasan konsumen, tingkat keterlibatan konsumen, kebutuhan mencari variasi terhadap keputusan perpindahan merek handphone Siemens : studi kasus pada fakultas ekonomi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta - USD Repository

0 0 97