Jenis Penelitian Tempat dan Waktu Penlitian Populasi dan Sampel

43

BAB III METODE PENELITIAN

3.1. Jenis Penelitian

Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian assosiatif kausal. Penelitian assosiatif kausal adalah penelitian yang bertujuan untuk menganalisis hubungan antara satu variabel dengan variabel lainnya, dan bagaimana suatu variabel mempengaruhi variabel lainnya Sugiyono, 2007:55.

3.2. Tempat dan Waktu Penlitian

Penelitian dilakukan pada perusahaan-perusahaan yang telah terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI melalui laporan keuangan yang diterbitkan oleh perusahaan.

3.3. Populasi dan Sampel

Menurut Sugiyono 2007:115, “Populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri atas: obyeksubyek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya”. Populasi penelitian ini adalah perusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di BEI periode 2013-2015. Sampel adalah bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi tersebut Sugiyono, 2007:116. Jumlah populasi dalam penelitian ini sebanyak 41 perusahaan dengan periode penelitian selama 3 tahun, peneliti mengambil 25 perusahaan sebagai sampel dengan kriteria yang telah ditetapkan sehingga jumlah seluruh sampel adalah sebanyak 75. Teknik pengumpulan sampel Universitas Sumatera Utara 44 yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling, yaitu teknik penentuan sampel berdasarkan suatu kriteria tertentu. Purposive sampling adalah metode pengambilan sampel berdasarkan suatu kriteria tertentu, kriteria yang digunakan dapat berdasarkan perimbangan judgement atau kuota tertentu. Erlina 2011:88. Adapun kriteria dalam pemilihan sampel pada penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Daftar perusahaan yang bergerak dibidang industri pertambangan yang listing atau terdaftar di BEI selama periode tahun 2013-2015. 2. Tersedia laporan tahunan perusahaan dibidang industri pertambangan secara lengkap selama periode tahun 2013-2015. 3. Data mengenai variabel-variabel yang akan diteliti tersedia, dan informasi lain yang terkait dalam perhitungan dan analisis. Berikut ini merupakan hasil pengolahan data jumlah perusahaan yang dapat dijadikan sampel berdasarkan kriteria yang telah ditetapklan sebelumnya. Tabel 3. 1 Daftar Populasi dan Sampel Penelitian NO KODE NAMA PERUSAHAAN KRITERIA SAMPEL 1 2 3 1 ADRO Adaro Energy Tbk √ √ √ 1 2 ANTM Aneka Tambang Tbk √ √ √ 2 3 ARII Atlas Resources Tbk √ √ √ 3 4 ARTI Ratu Prabu Energi Tbk √ √ × - 5 ATPK ATPK Resources Tbk √ × √ - 6 BIPI Benakat Integra Tbk √ × √ - 7 BORN Borneo Lumbung Energi Metal Tbk √ × × - 8 BRAU Berau Coal Energy Tbk √ × √ - 9 BSSR Baramulti Suksessarana Tbk √ × √ - 10 BUMI Bumi Resources Tbk √ × √ - 11 BYAN Bayan Resources Tbk √ √ √ 4 Universitas Sumatera Utara 45 NO KODE NAMA PERUSAHAAN KRITERIA SAMPEL 1 2 3 12 CITA Cita Mineral Investindo Tbk √ √ √ 5 13 CKRA Cakra Mineral Tbk √ √ × - 14 CTTH Citatah Tbk √ √ √ 6 15 DEWA Darma Henwa Tbk √ √ √ 7 16 DKFT Central Omega Resources Tbk √ √ √ 8 17 DOID Delta Dunia Makmur Tbk √ √ √ 9 18 ELSA Elnusa Tbk √ √ √ 10 19 ENRG Energi Mega Persada √ × √ - 20 ESSA Surya Esa Perkasa √ √ √ 11 21 GEMS Golden Energy Mines Tbk √ √ √ 12 22 GTBO Garda Tujuh Buana Tbk √ × √ - 23 HRUM Harum Energy Tbk √ √ √ 13 24 INCO Vale Indonesia Tbk √ √ √ 14 25 ITMG Indo Tambangraya Megah Tbk √ √ √ 15 26 KKGI Resources Alam Indonesia Tbk √ √ √ 16 27 MBAP Mitrabara Adiperdana Tbk × × √ - 28 MDKA Merdeka Chopper Gold Tbk × × √ - 29 MEDC Medco Energi Interasional Tbk √ √ √ 17 30 MITI Mitra Investindo Tbk √ √ √ 18 31 MYOH Samindo Resources Tbk √ √ √ 19 32 PKPK Perdana Karya Perkasa Tbk √ √ × - 33 PSAB J Resources Asia Pasifik √ √ √ 20 34 PTBA Tambang Batubara Bukit Asam Tbk √ √ √ 21 35 PTRO Petrosea Tbk √ √ √ 22 36 RUIS Radiant Utama Interinsco Tbk √ √ × - 37 SMMT Golden Eagle Energy Tbk √ √ √ 23 38 SMRU SMR Utama Tbk √ √ √ 24 39 TINS Timah Tbk √ √ × - 40 TKGA Permata Prima Sakti Tbk √ × × - 41 TOBA Toba Bara Sejahtera Tbk √ √ √ 25 Sumber : Data yang diolah dari www.idx.co.id

3.4. Metode Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, UKURAN DEWAN KOMISARIS DAN PROFITABILITAS TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (Studi Empiris pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di BEI)

0 8 22

Pengaruh Ukuran Perusahaan, Ukuran Dewan Komisaris dan Umur Perusahaan terhadap Corporate Social Responsibility Disclosure dalam Laporan Tahunan

0 8 118

Pengaruh mekanisme corporate governance, ukuran perusahaan dan profitabilitas perusahaan terhadap pengungkapan corporate social responsibility di dalam laporan sustainability : Studi empiris pada perusahaan yang listing di Bursa Efek Indonesia Tahun 2010-

0 6 156

PENGARUH UKURAN DEWAN KOMISARIS, PROFITABILITAS, MEDIA EXPOSURE DAN UMUR PERUSAHAAN PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (Studi Empiris Pada Perusahaan High Profile yang Terdaftar di Burs

13 147 146

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, DAN MEDIA EXPOSURE TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY

2 16 135

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL DAN UKURAN DEWAN KOMISARIS TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia).

0 3 19

PENDAHULUAN PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL DAN UKURAN DEWAN KOMISARIS TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia).

0 2 8

PENUTUP PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL DAN UKURAN DEWAN KOMISARIS TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia).

0 3 34

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, UKURAN DEWAN KOMISARIS, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEPEMILIKAN ASING, DAN UMUR PERUSAHAAN TERHADAP CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY DISCLOSURE PADA PERUSAHAAN PROPERTY DAN REAL ESTATE YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 0 1

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, UKURAN DEWAN KOMISARIS DAN UMUR PERUSAHAAN TERHADAP CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY DISCLOSURE DALAM LAPORAN TAHUNAN PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI - Perbanas Institutional Repository

0 0 16