Waktu Penelitian Populasi Sampel

3.2.2 Waktu Penelitian

Penelitian dilakukan mulai dari bulan Desember 2011 sampai dengan Agustus tahun 2012. 3.3 Populasi dan Sampel

3.3.1 Populasi

Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pasangan suami dan istri dengan kehamilan trimester ke-3 yang bertempat tinggal di wilayah kerja Puskesmas Pantai Cermin Kabupaten Langkat tahun 2012 yang tersebar di 19 desa, dengan kriteria inklusi pasangan suami dan istri dengan kehamilan trimester ke-3 yang tinggal bersama. Penetapan pasangan suami dan istri dengan kehamilan trimester ke-3 sebagai populasi dengan pertimbangan pada kehamilan trimester ke-3 informasi tentang perawatan kehamilan dan keterkaitan perspektif gender terhadap kejadian anemia dalam kehamilan akses pelayanan kesehatan, pengambilan keputusan terhadap kehamilan dan partisipasi suami dalam perawatan kehamilan akan lebih banyak didapatkan. Jumlah ibu hamil di wilayah kerja puskesmas Pantai Cermin Kabupaten Langkat berdasarkan laporan PWSKIA bulan Desember tahun 2011 adalah 1410 orang.

3.3.2 Sampel

Sampel dalam penelitian ini adalah sebagian dari pasangan suami dan istri dengan kehamilan trimester ke-3 yang bertempat tinggal di wilayah kerja Puskesmas UNIVERSITAS SUMATRA UTARA Pantai Cermin Kabupaten Langkat. Besar sampel dalam penelitian ditentukan melalui uji hipotesis untuk proporsi populasi tunggal Lemeshow, dkk, 1997. {Ζ 1- α2 √Ρ 1-Ρ +Ζ 1- β √Ρa1-Ρa} 2 n =-------------------------------------------- Ρa-Ρ 2 Keterangan : n = besarnya sampel minimum Ζ 1 - α 2 = nilai distribusi normal baku tabel Z pada α = 0,05 1,960 Ζ 1- β = nilai distribusi normal baku tabel Z pada β = 0.10 1,282 P = proporsi kejadian anemia pada ibu hamil 0,65 Harahap, 2011 Pa-P = perkiraan selisih proporsi yang bermakna 0.10 Perhitungan : {1,960√{0,650,35}+1,282√{0,750,25} 2 n= ----------------------------------------------------------- [0,10] 2 n = 69 ≈ 70 Berdasarkan hasil perhitungan, maka jumlah sampel minimal dalam penelitian ini adalah 70 pasangan suami dan istri dengan kehamilan trimester ke-3, yang bertempat tinggal di wilayah kerja Puskesmas Pantai Cermin Kabupaten Langkat. Pengambilan sampel dilakukan dengan metode purposive sampling yaitu mengambil sampel berdasarkan pertimbangan yang dibuat oleh peneliti, berdasarkan ciri atau sifat-sifat populasi yang sudah diketahui sebelumnya Notoatmodjo, 2002. UNIVERSITAS SUMATRA UTARA Sampel diambil atau dipilih pada tiga desa desa Pulau Banyak, desa Baja Kuning dan desa Pantai Cermin di mana cakupan pemberian tablet besi Fe rata-rata hanya 10. Jumlah ibu hamil di desa Pulau Banyak 67 orang, desa Baja Kuning 41 orang dan desa Pantai Cermin 116 orang Laporan PWSKIA Puskesmas Pantai Cermin bulan Desember tahun 2011. 3.4 Metode Pengumpulan Data 3.4.1 Jenis Data

Dokumen yang terkait

FAKTOR – FAKTOR DETERMINAN KEJADIAN ANEMIA PADA IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS TENGGARANG KABUPATEN BONDOWOSO

0 5 21

Faktor risiko kejadian anemia pada ibu hamil di Wilayah kerja Puskesmas Ngemplak Simongan Tahun 2015.

0 6 15

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEJADIAN ANEMIA PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MOJOLABAN Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil Trimester Iii Di Wilayah Kerja Puskesmas Mojolaban, Kabupaten Sukoharjo.

3 16 16

HUBUNGAN ANTARA POLA MAKAN DENGAN KEJADIAN ANEMIA PADA IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KERJO Hubungan Antara Pola Makan Dengan Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil Di Wilayah Kerja Puskesmas Kerjo Kabupaten Karanganyar.

0 2 18

NASKAH PUBLIKASI HUBUNGAN ANTARA POLA MAKAN DENGAN KEJADIAN ANEMIA PADA IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KERJO Hubungan Antara Pola Makan Dengan Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil Di Wilayah Kerja Puskesmas Kerjo Kabupaten Karanganyar.

0 2 15

Lampiran 1 PERNYATAAN KESEDIAAN MENJADI RESPONDEN PENELITIAN TENTANG PERSPEKTIF GENDER TERHADAP KEJADIAN ANEMIA PADA IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PANTAI CERMIN KABUPATEN LANGKAT

0 0 43

Perspektif Gender Terhadap Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil Di Wilayah Kerja Puskesmas Pantai Cermin Kabupaten Langkat

0 1 24

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang - Perspektif Gender Terhadap Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil Di Wilayah Kerja Puskesmas Pantai Cermin Kabupaten Langkat

0 0 9

PERSPEKTIF GENDER TERHADAP KEJADIAN ANEMIA PADA IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PANTAI CERMIN KABUPATEN LANGKAT TESIS Diajukan sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Magister Kesehatan (M.Kes)

0 0 15

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG ANEMIA DENGAN KEJADIAN ANEMIA PADA IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BANYUMAS TAHUN 2012 - repository perpustakaan

0 0 15