Validitas dan Reliabilitas Penelitian

Tabel 3.2 Populasi dan Sampel Penelitian No Kelas Jumlah Populasi Proporsi Sampel Jumlah Sampel 1 XI TITL 35 65 . 20 164 278 35  x 21 2 XI TP 32 88 . 18 164 278 32  x 19 3 XI TKR 1 27 93 . 15 164 278 27  x 16 4 XI TKR 2 30 70 . 17 164 278 30  x 18 5 XI TKR 3 27 93 . 15 164 278 27  x 16 6 XI TKR 4 31 29 . 18 164 278 31  x 18 7 XI TKR 5 27 93 . 15 164 278 27  x 16 8 XI TKJ 1 36 24 . 21 164 278 36  x 21 9 XI TKJ 2 33 47 . 19 164 278 33  x 20 Jumlah 278 165 Dari tabel 3.2 maka didapat jumlah sampel yang akan diteliti adalah 165 siswa

3.3 Validitas dan Reliabilitas Penelitian

Pada penelitian ini menggunakan alat ukur. Alat ukur ini harus baik dan berkualitas supaya memenuhi syarat validitas dan reliabilitas dari alat ukur yang digunakan. Validitas adalah suatu ukuran yang menunjukkan tingkatan-tingkatan kevalidan atau kesahihan suatu instrumen. Validitas bertujuan untuk mengetahui apakah pertanyaan yang digunakan baik atau tidak. Adapun hasil perhitungan validitas instrumen penelitian yang diujikan pada 165 responden dengan menggunakan SPSS adalah sebagai berikut : Universitas Sumatera Utara Tabel 3.3 Validitas dan Realibilitas Data No Pertanyaan Uji Validitas Uji Reabilitas hitung r tabel r Kesimpulan Cronbachs Alpha Kesimpulan 1 2 3 4 5 6 1 0,169 0,1528 Valid 0,689 Reliabel 2 0,208 0,1528 Valid 0,681 Reliabel 3 0,247 0,1528 Valid 0,677 Reliabel 4 0,182 0,1528 Valid 0,687 Reliabel 5 0,199 0,1528 Valid 0,687 Reliabel 6 0,607 0,1528 Valid 0,608 Reliabel 7 0,511 0,1528 Valid 0,623 Reliabel 8 0,519 0,1528 Valid 0,633 Reliabel 9 0,334 0,1528 Valid 0,663 Reliabel 10 0,454 0,1528 Valid 0,637 Reliabel 11 0,328 0,1528 Valid 0,693 Reliabel 12 0,313 0,1528 Valid 0,695 Reliabel 13 0,318 0,1528 Valid 0,694 Reliabel 14 0,305 0,1528 Valid 0,698 Reliabel 15 0,544 0,1528 Valid 0,654 Reliabel 16 0,448 0,1528 Valid 0,671 Reliabel 17 0,345 0,1528 Valid 0,690 Reliabel 18 0,378 0,1528 Valid 0,684 Reliabel 19 0,287 0,1528 Valid 0,698 Reliabel 20 0,399 0,1528 Valid 0,681 Reliabel 21 0,491 0,1528 Valid 0,633 Reliabel 22 0,451 0,1528 Valid 0,639 Reliabel 23 0,422 0,1528 Valid 0,642 Reliabel 24 0, 356 0,1528 Valid 0,656 Reliabel 25 0,337 0,1528 Valid 0,659 Reliabel 26 0,371 0,1528 Valid 0,653 Reliabel 27 0,265 0,1528 Valid 0,672 Reliabel 28 0,178 0,1528 Valid 0,686 Reliabel 29 0,228 0,1528 Valid 0,677 Reliabel 30 0,317 0,1528 Valid 0,663 Reliabel 31 0,390 0,1528 Valid 0,654 Reliabel 32 0,254 0,1528 Valid 0,677 Reliabel 33 0,409 0,1528 Valid 0,652 Reliabel 34 0,297 0,1528 Valid 0,674 Reliabel 35 0,353 0,1528 Valid 0,661 Reliabel 36 0,448 0,1528 Valid 0,642 Reliabel 37 0,381 0,1528 Valid 0,657 Reliabel 38 0,323 0,1528 Valid 0,666 Reliabel 39 0,230 0,1528 Valid 0,681 Reliabel 40 0,388 0,1528 Valid 0,653 Reliabel Universitas Sumatera Utara Berdasarkan tabel terlihat bahwa seluruh pertanyaan dinyatakan valid karena nilai hitung r lebih besar dari 0,1528 tabel r . Dimana nilai tabel r dapat dilihat pada tabel r dengan df= n-2 n= jumlah respondensampel pada taraf signifikan 5. Reliabilitas adalah indeks yang menunjukkan sejauh mana alat ukur dapat dipercaya atau dapat diandalkan. Reliabilitas menyangkut ketepatan alat ukur. Suatu variabel dikatakan reliabel jika memberikan nilai cronbach Alpha 0,06. Berdasarkan tabel 3.3 diatas maka seluruh butir pertanyaan dinyatakan reliabel.

3.4 Transformasi Data Ordinal menjadi Interval