Uji Normalitas Analisis Data

Tabel 20. Uji Heteroskedastisitas Variabel t Sig Keterangan X1 0.469 0.640 Tidak ada heteroskedastisitas X2 -1.546 0.125 Tidak ada heteroskedastisitas X3 -0.060 0.952 Tidak ada heteroskedastisitas Sumber : data primer diolah, 2016 Berdasarkan Tabel diatas terlihat bahwa semua variabel independen memiliki probabilitas sig 0,05. Dengan demikian dapat disimpulkan model regresi yang diajukan dalam penelitian ini terjadi tidak gejala heteroskedastisitas.

D. Analisis Regresi Linier Berganda

Persamaan regresi linear berganda untuk Brand Image X 1 , Kualitas produk X 2 , dan Persepsi harga X 3 , terhadap Keputusan pembelian Y adalah sebagai berikut: Y= a+ b 1 X 1 +b 2 X 2 + b 3 X 3 Keterangan : Y : Keputusan pembelian yang dipengaruhi oleh Brand Images X 1 , Kualitas produk X 2 dan Persepsi harga X 3 . Sedangkan a, b1, b2, dan b3 adalah angka koefisien regresi. Untuk menghitung besaran angka koefisien regresi dipergunakan komputer dengan program SPSS 16.00. Hasil estimasi Regresi Linier Berganda dapat ditunjukkan pada tabel berikut : Tabel 21. Estimasi Regresi Linear Berganda Variabel Koefisien Regresi t hitung p value Keterangan Constant 0.008 Brand Image 0.357 4.902 0.000 Signifikan Kualitas produk 0.105 2.823 0.006 Signifikan Persepsi harga 0.474 6.623 0.000 Signifikan F hitung 65.343 Sig f 0.000 Multiple R Korelasi Berganda 0.793 R square Koefisien Determinasi 0.628 Sumber : Data Primer yang Diolah, 2016 Pada tabel di atas perhitungan regresi linear berganda dengan menggunakan program komputer didapat hasil sebagai berikut:

1. Uji F

Untuk mengetahui signifikansi pengaruh semua variabel independen secara bersama-sama terhadap variabel dependen digunakan Uji F. Analisis dari hasil uji F uji serentak dimaksudkan untuk membuktikan dari penelitian yang menyatakan bahwa variabel–variabel Brand Image, Kualitas produk, dan Persepsi harga mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Keputusan pembelian mobil Daihatsu Xenia di Wonosobo. Uji F digunakan untuk melihat signifikansi pengaruh antara variabel independent atau variabel bebas secara serentak terhadap variabel dependent atau variabel terikat yaitu dengan membandingkan sig F yang dihasilkan oleh regresi linear berganda taraf signifikan sebesar α = 0,05.

Dokumen yang terkait

Pengaruh Citra Merek (Brand Image ) Terhadap Keputusan Pembelian Produk Sophie Martin Pada Mahasiswa Lembaga Pendidikan Politeknik MBP Medan

12 65 106

PENGARUH BRAND IMAGE DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MOBIL TOYOTA AGYA DI KOTA MALANG

1 42 29

Analisis pengaruh promosi, kualitas produk dan brand image motor matic Honda terhadap keputusan pembelian serta dampaknya pada loyalitas pelanggan; studi kasus pengguna sepeda motor matic Honda di Kecamatan Ciputat Timur Kota Tangerang Selatan

1 27 132

PENGARUH BRAND IMAGE, HARGA, ATRIBUT PRODUK, EKUITAS MEREK, PROMOSI DAN KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN Pengaruh Brand Image, Harga, Atribut Produk, Ekuitas Merek, Promosi dan Kualitas Layanan terhadap Keputusan Pembelian Konsumen di

2 7 13

Pengaruh Brand Image, Kualitas Produk, dan Harga terhadap Keputusan Pembelian Produk Giordano.

6 38 33

PENGARUH BRAND EQUITY TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN PEMBELIAN MOBIL DAIHATSU XENIA DI KOTA SOLO TAHUN 2013.

0 0 16

KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK MOBIL DAIHATSU XENIA Hendra Sastrawinata

0 0 16

PENGARUH BRAND EQUITY TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN PEMBELIAN MOBIL DAIHATSU XENIA DI KOTA SOLO TAHUN 2013

0 0 16

Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Harga dan Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian Mobil Honda Jazz (Studi Kasus Mahasiswa Pengguna Mobil Honda Jazz di Semarang) SKRIPSI

0 0 15

Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Harga dan Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian Mobil Honda Jazz - Unika Repository

0 0 14