Alat dan Bahan Penilaian

Sejarah XII Program IPA 14 3. Siswa mengerjakan tugas latihan soal-soal tentang berbagai persenjataan yang digunakan dalam Perang Dunia II Konfirmasi: 1. Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa 2. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan Penutup 1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat rangkuman materi 2. Siswa dan guru melakukan refleksi 3. Guru memberikan tugas rumah PR 4. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remidi, program pengayaan, layanan konseling danatau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik 5. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya Pertemuan Ke-7 s.d. 10 Pendahuluan Apersepsi: 1. Siswa diberi pertanyaan seputar Perang Dingin 2. Siswa diberi tentang proses terjadinya Perang Dingin Motivasi: Memotivasi siswa akan pentingnya menguasai materi ini dengan baik, untuk membantu siswa dalam memahami proses terjadinya Perang Dingin Kegiatan Inti Eksplorasi: 1. Dengan informasi dari guru, siswa diajak memahami persaingan senjata nuklir antara Amerika Serikat dengan Uni Soviet 2. Dengan metode inkuiri, siswa diajak memahami persaingan antariksa antara Amerika Serikat dengan Uni Soviet Elaborasi: 1. Siswa disuruh menyebutkan berbagai hal yang menyertai terjadinya Perang Dingin 2. Dengan berdiskusi siswa diajak memahami dan menjelaskan proses terjadinya Perang Dingin 3. Siswa mengerjakan tugas latihan soal-soal tentang Perang Dingin pada buku lks dan buku penunjang lainnya Konfirmasi: 1. Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa 2. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan Penutup 1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat rangkuman materi 2. Siswa dan guru melakukan refleksi 3. Guru memberikan tugas rumah PR 4. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remidi, program pengayaan, layanan konseling danatau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik 5. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya

E. Alat dan Bahan

1. Alat : - 2. Sumber belajar : - Buku paket - Buku lain yang relevan - LKS Wajar

F. Penilaian

1. Teknikjenis : kuis dan tugas individu 2. Bentuk instrumen: pertanyaan lisan dan tes tertulis 3. Instrumensoal: 1. Yang disebut negara fasis adalah negara yang berlebih-lebihan dalam hal 2. Nazi dibentuk pada tahun 3. Adolf Hitler merasa bangga dengan bangsa Jerman yang merupakan keturunan bangsa 4. Kejayaan Jerman akan dikembalikan seperti pada masa Raja 5. Perang Dunia II di Front Eropa terjadi setelah ...................... menyerang 6. Hitler menyebut dirinya sebagai de Fuhrer; yang artinya Sejarah XII Program IPA 15 7. Hitler diangkat menjadi perdana menteri di Jerman pada tahun 8. Penyebab Hitler dibenci oleh negara-negara Eropa adalah karena Hitler mengingkari Perjanjian 9. Ajaran fasis yang menjadi penyebab terjadinya Perang Dunia II pertama kali diajarkan oleh 10. Benito Mussolini ingin mengembalikan kejayaan Italia seperti 11. Pistol mitraliur mulai dikembangkan pada tahun 12. Jenis senjata api yang paling banyak digunakan oleh mafia-mafia Amerika adalah 13. Pistol mitraliur yang banyak digemari adalah pistol jenis 14. Pistol mitraliur Inggris yang merupakan tiruan dari pistol mitraliur Jerman adalah 15. Bahan yang banyak digunakan untuk membuat pistol mitraliur adalah 16. Senjata api yang merupakan pelopor senapan serbu adalah 17. Senapan PPSh-41 adalah senjata buatan 18. Senapan yang menjadi ikon tentara Uni Soviet pada Perang Dunia II adalah 19. Senjata mematikan yang mampu melemparkan sebuah bom di daratan adalah 20. Tank ringan yang banyak digunakan oleh Jerman adalah 21. Yang dimaksud dengan Perang Dingin adalah 22. Para sejarawan berpendapat bahwa Perang Dingin dimulai ketika terjadi Konferensi …. pada tahun 23. Orang yang berambisi menyebarkan ideologi komunis pada pembukaan Perang Dingin adalah 24. Pemimpin utama komunisme Uni Soviet pada masa Perang Dingin adalah 25. Blok yang berideologi sosialis-komunis adalah Blok 26. Dua negara Barat yang menjadi sasaran untuk disusupkan ideologi komunis adalah …… dan 27. Dua negara yang menjadi pemenang Perang Dunia II adalah ................. dan 28. Komunisme dimunculkan pertama kali oleh .............................. dan 29. Salah satu tanda terjadinya Perang Dingin adalah dengan berdirinya pakta pertahanan Atlantik Utara, yaitu 30. Kepanjangan dari NATO adalah 31. Pakta pertahanan negara-negara komunis bernama 32. Yang termasuk anggota pakta pertahanan negara-negara komunis adalah 33. Untuk membendung laju paham komunis, Amerika memberikan program bantuan dana bagi negara-negara kecil agar tidak terpengaruh komunis. Program itu bernama ................................................................................................................................................................................. Sejarah XII Program IPA 16 34. Presiden Amerika yang memberikan bantuan kepada negara-negara miskin untuk membendung laju komunisme adalah ................................................................................................................................................................................. 35. Kepanjangan Cominform adalah 36. Pusat dari Cominform adalah di 37. Cominform dibentuk pada tahun 38. Sedangkan NATO dibentuk pada tahun 39. Untuk membendung laju komunisme di belahan dunia selatan, Amerika membentuk 40. Kepanjangan ANZUS adalah Perhitungan nilai akhir dalam skala 0 – 100 adalah sebagai berikut: Nilai akhir = perolehan skor : skor maksimum 70 x skor ideal 100 Untuk siswa yang tidak memenuhi syarat penilaian KKM maka diadakan Remidi. ………………………………… Mengetahui Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran NIP. NIP. Sejarah XII Program IPA 17 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Bab 2 Sejarah Perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi di Indonesia Satuan Pendidikan : SMA Mata Pelajaran : Sejarah Program IPA KelasSemester : XII2 Standar Kompetensi : Menganalisis perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi pada abad ke-20 Kompetensi Dasar : Menganalisis perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di Indonesia Indikator : - Memahami dan mendeskripsikan perkembangan Revolusi Hijau di Indonesia - Memahami dan mendeskripsikan perkembangan teknologi informasi, komunikasi, dan transportasi di Indonesia Alokasi Waktu : 8 jam pelajaran 4 x pertemuan

A. Tujuan Pembelajaran