Analisis Univariat Pengaruh Faktor Internal Dan Eksternal Terhadap Kepatuhan Minum Obat Penderita Kusta Di Kabupaten Asahan Tahun 2007

Tabel 7. Persentase Penderita Kusta Selesai Berobat di Kabupaten Asahan Tahun 2007 Penderita Kusta Tipe Kecamatan Puskesmas MB PB RFT RFT BP. Mandoge BP Mandoge 1 - - - Bandar Pulau Aek songsongan 3 - - - Pulau Rakyat Pulau Rakyat 2 - 2MB 100 Aek Kuasan Aek Loba 4 1 - - Sei Kepayang Sei Kepayang 2 - Tanjung Balai Sei Apung - - - - Simpang Empat Simpang Empat 1 - 1MB 100 Air Batu - - - - Air Batu Hessa Air Genting 3 - - - Buntu Pane Tinggi Raja - - - - Meranti 1 - - - Meranti Rawang Pasar IV - - - - Air Joman B.Serbangan 3 - - - Tanjung Tiram Tanjung Tiram - - - - Sei Balai Sei Balai 19 1 - - Talawi Labuhan Ruku 2 - - - Lima Puluh 9 - - - Lima puluh Kedai Sianam - - - - Air Putih Indrapura 2 - - - Sei Suka Pematang Panjang 1 1 1PB 50 Medang Deras Pagurawan - - - - Kisaran Barat Sidodadi 1 - Gambir Baru - - - - Kisaran Timur Mutiara 1 - - - Jumlah 53 3 4 7,14 Sumber : Dinas Kesehatan Kabupaten Asahan

4.2. Analisis Univariat

Analisis univariat melihat distribusi frekuensi dari variabel independent dan dependent terhadap kepatuhan minum obat penderita kusta di Kabupaten Asahan. Basaria Hutabarat : Pengaruh Faktor Internal dan Eksternal Terhadap Kepatuhan Minum Obat Penderita..., 2008 USU e-Repository © 2008 4.2.1 Faktor internal 1. Karakteristik penderita Tabel 8.Distribusi Frekuensi menurut Karakteristik Umur, Jenis Kelamin, Pendidikan dan Pekerjaan Penderita di Kabupaten Asahan Tahun 2007 Variabel Frekuensi Persentase Umur 2 -13 anak-anak 14 -18 remaja 19 -59 dewasa 60 ke atas usia lanjuttua 6 6 40 4 10,7 10,7 71,4 7,1 Jumlah 56 100,0 Jenis Kelamin Perempuan Laki-laki 18 38 32,1 67,9 Jumlah 56 Pendidikan SD SLTP SLTA Perguruan Tinggi 27 17 12 - 48,2 30,4 21,4 - Jumlah 56 100,0 Pekerjaan Nelayan Petani Tidak Bekerja PNS Pegawai Swasta 5 20 31 - - 8,9 35,7 55,4 - - Jumlah 56 100,0 Penggolongan umur pada tabel 8 adalah menurut Hurlock 1980 memperlihatkan bahwa dari 56 penderita kusta 40 71,4 dewasa dan hanya 4 7,1 penderita tua, 37 66,1 penderita adalah laki-laki, pendidikan penderita kusta 27 48,2 adalah pendidikan SD, dan 12 21,4 pendidikan SLTA, dan 20 Basaria Hutabarat : Pengaruh Faktor Internal dan Eksternal Terhadap Kepatuhan Minum Obat Penderita..., 2008 USU e-Repository © 2008 35,7 bekerja sebagai petani, 5 8,9 bekerja sebagai nelayan dan 31 55,4 penderita tidak bekerja. 2. Pengetahuan, sikap dan kepercayaan Tabel 9.Distribusi Frekuensi menurut Pengetahuan, Sikap dan Kepercayaan Penderita di Kabupaten Asahan Tahun 2007 Variabel Frekuensi Persentase Pengetahuan Baik Kurang Baik 23 33 41,1 58,9 Jumlah 56 100,0 Sikap Baik Kurang Baik 33 23 58,9 41,1 Jumlah 56 100,0 Kepercayaan Benar Kurang Benar 38 18 67,9 32,1 Jumlah 56 100,0 Dari tabel 9 di atas menunjukkan bahwa dari 56 penderita kusta, yang memiliki pengetahuan baik sebanyak 23 41,1, dan 33 58,9 memiliki pengetahuan kurang baik, yang bersikap baik sebanyak 33 58,9, dan 23 41,1 bersikap kurang baik, penderita kusta yang kepercayaan benar 38 67,9 dan kepercayaan kurang benar sebanyak 18 32,1. Basaria Hutabarat : Pengaruh Faktor Internal dan Eksternal Terhadap Kepatuhan Minum Obat Penderita..., 2008 USU e-Repository © 2008 4.2.2. Faktor eksternal Tabel 10. Distribusi Frekuensi menurut Peran Keluarga, Peran Petugas, Lama Minum Obat, Reaksi Kusta, Cacat Kusta dan Efek Samping Obat di Kabupaten Asahan Tahun 2007 Variabel Frekuensi Persentase Peran Keluarga Berperan Kurang Berperan 34 22 60,7 39,3 Jumlah 56 100,0 Peran Petugas Berperan Kurang Berperan 25 31 44,6 55,4 Jumlah 56 100,0 Lama Minum Obat Tidak Lama Minum Obat Lama Minum Obat 18 38 32,1 67,9 Jumlah 56 100,0 Reaksi kusta Ada Reaksi Tidak Ada Reaksi 43 13 76,8 23,2 Jumlah 56 100,0 Cacat Kusta Cacat Tidak Cacat 35 21 62,5 37,5 Jumlah 56 100,0 Efek Samping Obat Tidak Ada Efek Ada Efek 13 43 23,2 76,8 Jumlah 56 100,0 Pada tabel 10 menunjukkan dari 56 penderita kusta 34 60,7 menyatakan keluarga berperan dan 25 44,6 menyatakan petugas berperan. Yang menyatakan lama minum obat sebanyak 16 28,6, menyatakan ada reaksi 35 62,5, menyatakan ada cacat 34 60,75 dan 42 75,0 menyatakan ada efek samping. Basaria Hutabarat : Pengaruh Faktor Internal dan Eksternal Terhadap Kepatuhan Minum Obat Penderita..., 2008 USU e-Repository © 2008 4.2.3. Kepatuhan minum Tabel 11.Distribusi Frekuensi menurut Kepatuhan Minum Obat di Kabupaten Asahan Tahun 2007 Kepatuhan Frekuensi Persentase Patuh 34 60,7 Tidak patuh 22 39,3 Jumlah 56 100,0 Dari tabel 11 di atas dapat dilihat bahwa dari 56 penderita kusta, sebanyak 34 60,7 patuh minum obat dan 22 39,3 tidak patuh minum obat.

4.3. Analisis Bivariat