Ciri-Ciri BMT Baitul Maal Wat Tamwil 1. Pengertian Baitul Maal Wat Tamwil

32 usaha pembiayaan. Bentuk dari usaha memobilisasi simpanan dari anggota dan jamaah itu antara lain berupa 39 : 1 Simpanan mudharabah Biasa 2 Simpanan mudharabah Pendidikan 3 Simpanan mudharabah Haji 4 Simpanan mudharabah Umrah 5 Simpanan mudharabah Qurban 6 Simpanan mudharabah Idul Fitri 7 Simpanan mudharabah walimah 8 Simpanan mudharabah Akikah 9 Simpanan mudharabah Perumahan 10 Simpanan mudharabah Kunjungan Wisata 11 Titipan Zakat, infaq dan Shadaqah ZIS

D. Review Studi Terdahulu Tabel 2. 1

Review Studi Terdahulu No Nama Peneliti dan Judul Isi Penelitian Terdahulu Perbedaan Penelitian 1. Era Ikhtiani Rois, Skripsi Fakultas Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah proses Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui 39 A. Djazuli dan Yadi Janwari, Lembaga-lembaga Perekonomian Umat SebuahPengenalan Jakarta: Rajawali Pers, 2002, h.191. 33 Dakwah Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga, Yogyakarta, 2010 Peran BMT Barokah Dalam Pemberdayaan Usaha Kecil Di Pasar Gesikan, Ngluwar, Magelang. pemberdayaan yang telah dan yang akan dilakukan oleh BMT dan untuk mengetahui hasil dari pemberdayaan yang dilakukan BMT Barokah kepada usaha kecil di pasar Gesikan, Ngluwar. Hasil dari penelitian ini adalah Pemberdayaan usaha kecil melalui optimalisasi dana ZIS, dengan memberikan bantuan permodalan melalui pembiayaan- pembiayan, bantuan santunan pendidikan bagi para siswa mulai TK, SD, MTS, sampai SMK melalui beasiswa. pola pendampingan serta peran pendampingan itu sendiri dalam mendorong perkembangan usaha para anggotanya. Subjek penelitiannya terbatas pada para anggota yang mendapat fasilitas pembiayaan oleh KSU- BMT UMJ 2. Ridwan Fachruddin, Skripsi Program Studi Muamalah Fakultas Syariah Dan Hukum Universitas Islam Negeri Syarif Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola pendampingan dan peran pendamping individu dalam pengembangan UKM di Kota Sukabumi dan untuk mengetahui pengaruh dari pendampingan tersebut. Objek dari penelitian ini adalah usaha- Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pola pendampingan serta peran pendampingan itu sendiri dalam mendorong perkembangan usaha para anggotanya. Subjek penelitiannya terbatas