Desain Penelitian Variabel Penelitian

47 Gugus I Sidoarum Kecamatan Godean Kabupaten Sleman. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan sampel dalam pengambilan data. Menurut Sugiyono 2012:62 sampel adalah sebagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi. Pengambilan sampel harus benar-benar mewakili populasi yang ada, karena syarat utama agar dapat ditarik suatu generalisasi adalah bahwa sampel yang diambil dalam penelitian harus menjadi cermin populasi. Itulah sebabnya sampel dari populasi memerlukan teknik sendiri sehingga sampel yang diambil mewakili populasi. Pengambilan sampel harus dilakukan sedimikian rupa sehingga diperoleh sampel yang benar-benar berfungsi sebagai sampel Suharsimi Arikunto 2013:134. Apabila subyeknya kurang dari 100, lebih baik diambil semua sehingga penelitian merupakan penelitian populasi. Namun, jika jumlah subyeknya lebih besar, maka diambil 10-15 atau 20-25 atau lebih. Tergantung dari kemampuan peneliti, sempit luasnya wilayah dan besar kecilnya resiko yang ditanggung oleh peneliti. Untuk mengetahui besar ukuran sampel yang digunakan peneliti menggunakan rumus Slovin menurut Deni Darmawan 2014 : 156, yaitu: keterangan: e = error sampling 0,05 N = populasi = jumlah sampel untuk sampel siswa = 186,09 186 orang 48 Jadi jumlah sampelnya 186 responden. Berdasarkan jumlah sampel 186 responden tersebut kemudian ditentukan jumlah masing-masing sampel menurut jumlah siswa yang berada di masing- masing sekolah dasar secara proporsional random sampling dengan rumus: Keterangan : : Jumlah sampel bagian : jumlah sampel total : jumlah populasi total : jumlah populasi bagian Tulus Winarsunu, 2006 : 12 Dengan rumus tersebut, maka diperoleh proporsi sampel perwakilan dari masing-masing SDN dapat dilihat dalam tabel sebagai berikut. Tabel 1. Distribusi Sampel Penelitian. No Nama SDN Jumlah siswa kelas tinggi Jumlah populasi Jumlah sampel Kelas IV Kelas V 1 SDN Sidoarum 40 38 78 , 42 siswa 2 SDN Tinom 29 30 59 , 32 siswa 3 SDN Krapyak 40 41 81 , 43 siswa 4 SDN Pengkol 35 37 72 , 38 siswa 5 SDN Semarangan 32 26 58 , 31 siswa Jumlah 176 172 348 186 siswa Jumlah total 348

Dokumen yang terkait

Pola Asuh Orang Tua Anak Korban Perceraian Dampingan Komisi Perlindungan Anak Indonesia Daerah Sumatera Utara (KPAID-SU)

6 100 113

Hubungan Pola Asuh Orang Tua Dengan Temperamen Anak Usia Sekolah Di Desa Tanjung Rejo Dusun XI Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang

45 175 87

Pengaruh konsep diri dan pola asuh orang tua terhadap kemandirian mahasiswa Fakultas Psikologi Uin Syarif Hidayatullah Jakarta

5 27 128

KEMANDIRIAN REMAJA DITINJAU DARI PERSEPSI TERHADAP POLA ASUH ORANG TUA PADA SISWA SMP NEGERI 3 TERAS Kemandirian Remaja Ditinjau Dari Persepsi Terhadap Pola Asuh Orang Tua Pada Siswa Smp Negeri 3 Teras Boyolali.

0 3 19

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI ANAK TERHADAP POLA ASUH ORANG TUA DENGAN MOTIVASI BELAJAR.

0 0 91

PERBEDAAN KEMANDIRIAN BELAJAR DITINJAU DARI PERSEPSI ANAK TERHADAP POLA ASUH ORANG TUA Perbedaan Kemandirian Belajar Ditinjau Dari Persepsi anak Terhadap Pola Asuh Orang Tua Pada Anak Sulung dan Anak Bungsu.

0 1 14

HUBUNGAN PERSEPSI POLA ASUH DEMOKRATIS ORANG TUA DENGAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL ANTARA Hubungan Persepsi Pola Asuh Demokratis Orang Tua Dengan Komunikasi Interpersonal Antara Remaja Dan Orang Tua.

0 0 17

HUBUNGAN PERSEPSI POLA ASUH DEMOKRATIS ORANG TUA DENGAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL ANTARA Hubungan Persepsi Pola Asuh Demokratis Orang Tua Dengan Komunikasi Interpersonal Antara Remaja Dan Orang Tua.

0 0 16

HUBUNGAN PERSEPSI POLA ASUH DEMOKRATIS ORANG TUA DENGAN PRESTASI BELAJAR Hubungan Persepsi Pola Asuh Demokratis Orang Tua Dengan Prestasi Belajar.

0 2 17

28 pola asuh orang tua dalam melatih kemandirian anak usia balita

0 2 13